Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Arus Mudik Lebaran, One Way Padang-Bukittinggi Diberlakukan H-3 Sampai H+3

Arus Mudik Lebaran, One Way Padang-Bukittinggi Diberlakukan H-3 Sampai H+3 Ilustrasi petugas menjaga penerapan one way. ©2022 Merdeka.com

Merdeka.com - Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Barat bakal memberlakukan one way alias satu arah pada jalur Padang-Bukittinggi saat lebaran Hari Raya Idul Fitri 2023. Kebijakan itu diterapkan pada H-3 hingga H+3 Lebaran.

Dirlantas Polda Sumbar Kombes Pol Hilman Wijaya mengatakan, keputusan diambil setelah tidak ada kendala signifikan saat uji coba Sabtu (8/4). Saat itu, beberapa kendaraan memang masih berlawanan arah karena keluar dari rumah mereka yang memang berada di jalur one way tersebut. Namun, hal itu bisa diatasi.

"Berdasarkan hasil rapat instansi terkait maka diputuskan untuk memberlakukan one way pada H-3 sampai H+3 Lebaran," katanya kepada merdeka.com, Senin, (10/4).

Mengenai waktu penerapan one way dan jalurnya masih sama dengan saat uji coba, yakni mulai pukul 12.00 WIB hingga pukul 16.00 WIB. Kendaraan dari Kota Padang menuju Kota Bukittinggi bergerak satu arah dari Sicincin, Kabupaten Padang Pariaman sampai ke Padang Lua, Kabupaten Agam.

Sementara itu untuk kendaraan dari Bukittinggi menuju Kota Padang bakal melewati Malalak, Kabupaten Agam dengan sistem satu arah juga.

"Hasil uji coba kita kemarin, jarak tempuh dari Sicincin-Padang Lua hanya memakan waktu 40 menit. Ini tentu sangat membantu masyarakat," sebutnya.

Hilman belum bisa memastikan jumlah personel yang diturunkan saat penerapan one way. "Masih kita kakulasikan," imbuhnya.

(mdk/yan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Catat! Titik dan Jam One Way Mudik Lebaran di Sumbar Mulai 7 April
Catat! Titik dan Jam One Way Mudik Lebaran di Sumbar Mulai 7 April

Jalur one way di 2024 terjadi perubahan pola arah dari tahun 2023

Baca Selengkapnya
Mulai 5-16 April, Kendaraan Sumbu 3 Hanya Boleh Melintas Tol Trans Jateng di Jam-Jam Ini
Mulai 5-16 April, Kendaraan Sumbu 3 Hanya Boleh Melintas Tol Trans Jateng di Jam-Jam Ini

Puncak mudik diperkirakan mulai terjadi pada 5 April. Sementara puncak arus balik 15 April.

Baca Selengkapnya
Mau Liburan ke Puncak, Simak Dulu Arus Lalu Lintas dan Jam One Way agar Tak Terjebak Macet
Mau Liburan ke Puncak, Simak Dulu Arus Lalu Lintas dan Jam One Way agar Tak Terjebak Macet

Kawasan Puncak menjadi destinasi favorit masyarakat Jakarta dan sekitarnya untuk berlibur.

Baca Selengkapnya
Libur Panjang, Jalur Puncak Bogor Diberlakukan Ganjil Genap dan One Way sampai Senin
Libur Panjang, Jalur Puncak Bogor Diberlakukan Ganjil Genap dan One Way sampai Senin

Satlantas Polres Bogor memberlakukan one way sebanyak tiga kali, yakni dua kali ke arah atas, dan satu kali ke arah bawah.

Baca Selengkapnya
Arus Balik Meningkat, One Way Diberlakukan di Tol Trans Jawa
Arus Balik Meningkat, One Way Diberlakukan di Tol Trans Jawa

Polisi dan Jasamarga memberlakukan one way di ruas Jalan Tol Semarang-Solo dan Jalan Tol Batang-Semarang untuk mengurai kepadatan pada arus balik Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya
Ini Titik dan Jam One Way hingga Contra Flow di Ruas Tol Saat Arus Mudik-Balik Lebaran 2024
Ini Titik dan Jam One Way hingga Contra Flow di Ruas Tol Saat Arus Mudik-Balik Lebaran 2024

Polri akan menggelar Operasi Ketupat 2024 untuk mengatur arus mudik dan balik Lebaran Idulfitri 1445 Hijriah.

Baca Selengkapnya
FOTO: H+1 Lebaran, Penerapan One Way Bergantian Atasi Kemacetan Parah di Kawasan Puncak Bogor
FOTO: H+1 Lebaran, Penerapan One Way Bergantian Atasi Kemacetan Parah di Kawasan Puncak Bogor

Petugas kepolisian masih terus menerapkan kebijakan one way baik menuju Puncak maupun arah sebaliknya.

Baca Selengkapnya
FOTO: Lalu Lintas Mudik di Tol Palikanci ke Jawa Tengah Padat Merayap di H-3 Idulfitri 1445 Hijriah
FOTO: Lalu Lintas Mudik di Tol Palikanci ke Jawa Tengah Padat Merayap di H-3 Idulfitri 1445 Hijriah

Mengantisipasi lonjakan pemudik, beberapa ruas tol trans Jawa menerapkan sistem satu arah, jalur pasang surut atau contra flow, hingga ganjil genap.

Baca Selengkapnya
Simak Jadwal Lengkap One Way, Contra Flow hingga Ganjil Genap Arus Mudik dan Balik Lebaran
Simak Jadwal Lengkap One Way, Contra Flow hingga Ganjil Genap Arus Mudik dan Balik Lebaran

Jadwal lengkap rekayasa lalu lintas selama arus mudik dan balik lebaran

Baca Selengkapnya
Angkutan Barang Sumbu Tiga akan Dibatasi Selama Mudik Lebaran 2024, Cek Aturannya Berikut Ini
Angkutan Barang Sumbu Tiga akan Dibatasi Selama Mudik Lebaran 2024, Cek Aturannya Berikut Ini

Pembatasan operasional angkutan barang selama mudik lebaran itu berdasarkan keputusan bersama antara kepolisian dengan sejumlah pemangku kebijakan.

Baca Selengkapnya
Pesan Kakorlantas ke Pemudik saat Arus Balik: Jangan Temperamental di Jalanan
Pesan Kakorlantas ke Pemudik saat Arus Balik: Jangan Temperamental di Jalanan

Kakorlantas minta untuk saling menghormati sesama pengguna jalan

Baca Selengkapnya
Update Arus Balik Lebaran: Kondisi Gerbang Tol Kalikangkung Sore Ini
Update Arus Balik Lebaran: Kondisi Gerbang Tol Kalikangkung Sore Ini

Kendaraan tampak masih bisa melaju dengan lancar melewati gerbang tol

Baca Selengkapnya