Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Bangunan zaman Belanda, Rutan Bengkulu rapuh dan mudah dijebol

Bangunan zaman Belanda, Rutan Bengkulu rapuh dan mudah dijebol Ilustrasi penjara. ©2012 Shutterstock/rook76

Merdeka.com - Rumah Tahanan Negara Malabero di Kelurahan Sumur Meleleh, Kota Bengkulu, pada Jumat (25/3) sekitar pukul 21.30 WIB terbakar. Tiga blok ruang tahanan yakni Blok A, B dan C habis terbakar. Hanya ruang hunian, kantor dan masjid yang tersisa.

Kabag Humas Direktorat Jenderal Lembaga Pemasyarakatan (Ditjen Lapas) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Akbar Hadi mengakui, bangunan Rutan Malabero sudah sangat rapuh termakan usia yang sudah uzur. "Rutan Bengkulu itu kan sudah ada dari zaman (penjajahan) Belanda, jadi kondisi bangunannya tentu rapuh dan tidak kuat. Sehingga mereka berhasil jebol," ujar Akbar saat berbincang dengan merdeka.com, Sabtu (26/3).

Dia menjelaskan, rutan tersebut baru saja berganti status dari lembaga pemasyarakatan setelah pemerintah membangun LP Bentiring dan memindahkan lebih 500 narapidana dari Rutan tersebut pada awal Maret 2016.

Orang lain juga bertanya?

"Rutan ini paling baru dua bulan setelah ada LP baru di Bentiring. Sebagian besar narapidana sudah dipindahkan ke LP baru," ujar Akbar.

Akibat kebakaran di Rutan Bengkulu, dari 259 narapidana, ada 252 yang dipindahkan LP Bentiring. Satu narapidana dibawa oleh Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Bengkulu. Satu narapidana dilarikan ke rumah sakit. Sedangkan lima tahanan tewas lantaran terjebak di Blok A kamar tujuh yang hangus terbakar. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Atap Rusun Marunda Roboh, Warga Direlokasi ke Nagrak
Atap Rusun Marunda Roboh, Warga Direlokasi ke Nagrak

Atap beton di Rusun Marunda Blok C5, Jakarta Utara, roboh. Peristiwa itu diduga karena kondisi bangunan yang sudah tidak layak.

Baca Selengkapnya
FOTO: Kondisi Terkini Rusunawa Marunda Jadi Sasaran Penjarahan: Pintu, Jendela, hingga Kloset Raib
FOTO: Kondisi Terkini Rusunawa Marunda Jadi Sasaran Penjarahan: Pintu, Jendela, hingga Kloset Raib

Sejak ditinggal para penghuninya yang direlokasi ke tempat lain, bangunan tersebut menjadi sasaran penjarahan.

Baca Selengkapnya
Kisah Menarik Redoute te Baros, Benteng Pertahanan Belanda di Tapanuli Tengah
Kisah Menarik Redoute te Baros, Benteng Pertahanan Belanda di Tapanuli Tengah

Dari segi ukuran, benteng ini lebih kecil dibanding benteng-benteng lainnya.

Baca Selengkapnya
Napak Tilas di Benteng Speelwijk Banten, Konon Dulu Ada Kantor sampai Gereja di Dalamnya
Napak Tilas di Benteng Speelwijk Banten, Konon Dulu Ada Kantor sampai Gereja di Dalamnya

Benteng ini dulu jadi simbol kekuatan penjajah setelah menaklukan Kesultanan Banten.

Baca Selengkapnya
Potret Rumah Mewah Arsitektur Kolonial Belanda Terbengkalai, Ruang Tamunya Luas 'Subhanallah Bagus Banget'
Potret Rumah Mewah Arsitektur Kolonial Belanda Terbengkalai, Ruang Tamunya Luas 'Subhanallah Bagus Banget'

Ruang tamu, pekarangan, hingga sejumlah ruangan di dalamnya nampak begitu luas.

Baca Selengkapnya
Menjelajahi Istana Gedung Kuning Semarang, Bangunan Megah Peninggalan Belanda yang Kini Terbengkalai
Menjelajahi Istana Gedung Kuning Semarang, Bangunan Megah Peninggalan Belanda yang Kini Terbengkalai

Atap bangunan ini telah roboh dan cat kuningnya dibiarkan mengelupas.

Baca Selengkapnya
Menelusuri Jejak Penjara Koblen Surabaya, Pernah Jadi Asrama Tentara hingga Pasar Buah
Menelusuri Jejak Penjara Koblen Surabaya, Pernah Jadi Asrama Tentara hingga Pasar Buah

Penjara ini juga jadi saksi pembantaian para pemuda pejuang kemerdekaan Indonesia

Baca Selengkapnya
Dimakan Usia, Ndalem Sasono Mulyo Keraton Surakarta Nyaris Roboh
Dimakan Usia, Ndalem Sasono Mulyo Keraton Surakarta Nyaris Roboh

Dimakan usia, Ndalem Sasono Mulyo Keraton Surakarta nyaris roboh

Baca Selengkapnya
Kisah Gedung Karesidenan Banten yang Bergaya Kerajaan Belanda, Saksi Bisu Runtuhnya Pemerintahan Sultan
Kisah Gedung Karesidenan Banten yang Bergaya Kerajaan Belanda, Saksi Bisu Runtuhnya Pemerintahan Sultan

Dari bangunan megah berbentuk kerajaan Belanda ini dapat dilihat perubahan pemerintahan Banten dari kesultanan menjadi karesidenan.

Baca Selengkapnya
Daerah Permukiman Penduduk di Jakarta Ini Dulunya Jadi Tempat Hukuman Gantung Era Batavia, Begini Penampakannya Kini
Daerah Permukiman Penduduk di Jakarta Ini Dulunya Jadi Tempat Hukuman Gantung Era Batavia, Begini Penampakannya Kini

Gambaran eksekusi saat itu sangat menyeramkan. Terhukum mati ditaruh di atas roda yang menggantung pada sebuah tiang. Di atas sana mayatnya dibiarkan mengering

Baca Selengkapnya
Dulu rumah Dinas Direktur Sekolah Polisi, Kini Bangunan Ini Tidak Terurus Cat Tembok Sudah Usang
Dulu rumah Dinas Direktur Sekolah Polisi, Kini Bangunan Ini Tidak Terurus Cat Tembok Sudah Usang

Potret bekas rumah dinas sekolah polisi yang kini terbengkalai.

Baca Selengkapnya
Jejak Militer Belanda di Negeri Sultan Siak
Jejak Militer Belanda di Negeri Sultan Siak

Peninggalan Belanda itu berupa bangunan militer yang berdiri sejak abad ke 18.

Baca Selengkapnya