Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Banjir dan Longsor di Tebing Tinggi, KA Siantar Ekspres Batal Berangkat

Banjir dan Longsor di Tebing Tinggi, KA Siantar Ekspres Batal Berangkat Banjir dan longsor di Tebing Tinggi. ©2019 Merdeka.com

Merdeka.com - Banjir dan longsor melanda kawasan Tebing Tinggi, Sumatera Utara (Sumut), Senin (16/12). Perjalanan kereta api terpaksa dibatalkan karena jalur rusak dan terhalang.

Longsor terjadi di lintasan kereta api sekitar Jalan Baja Lingge, Tebing Tinggi, tepatnya di Km 03+700 dan Km 05+1/2 sekitar pukul 00.11 WIB. Lintasan sepanjang 12 meter amblas dengan kedalaman sekitar 1,5 meter.

Sementara banjir menggenangi lintasan KA di Km 03+700 sampai dengan KM 06 +100, sekitar Jalan Baja Lingge, Tebing Tinggi. Ketinggian genangan air 30 cm dan terdeteksi pada pukul 00.26 WIB.

Akibat rintangan di lintasan ini, perjalanan KA Siantar Ekspres (Sireks) U69 dan U70 relasi Pematang Siantar-Medan serta Medan-Pematang Siantar terpaksa dibatalkan.

"Kondisi di lapangan tidak memungkinkan untuk dilakukan perjalanan kereta api. PT KAI telah mengembalikan 100 persen biaya tiket KA Sireks yang dibatalkan," kata Manager Humas PT KAI (Persero) Divre 1 Medan, M Ilud Siregar.

Selain KA penumpang, perjalanan KA barang U970, KA 2802 isi BBM relasi Labuhan-Pematang Siantar, KA L 2802-3 relasi Pematang Siantar-Dolok Merangir isi CPO, KA R2802 relasi Dolok Merangir-Pematang Siantar, dan KA 2801 angkutan BBM kosongan relasi Pematang Siantar Labuhan.

Tim kereta penolong dikerahkan ke lokasi. Alat berat juga dikerahkan untuk menimbun jalur longsor. "Kita melakukan normalisasi jalur dengan menyiapkan petugas di lapangan, penambahan batu balas, pengiriman kereta NR dan alat-alat berat serta menambah personel ekstra di daerah rawan," jelas Ilud.

(mdk/cob)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Potret Terkini Banjir Bandang Grobogan, Arus Air Sangat Deras Hingga Sebabkan Jalan Lumpuh Total
Potret Terkini Banjir Bandang Grobogan, Arus Air Sangat Deras Hingga Sebabkan Jalan Lumpuh Total

Banjir bandang itu terjadi diuga disebabkan oleh tanggul yang jebol

Baca Selengkapnya
Semarang Banjir, Empat Perjalanan Kereta Api Relasi Solobalapan Batal
Semarang Banjir, Empat Perjalanan Kereta Api Relasi Solobalapan Batal

Empat perjalanan KA tersebut sedianya berangkat dan menuju Stasiun Tawang Bank Jateng.

Baca Selengkapnya
KAI Batalkan Perjalanan Kereta Api Akibat Banjir Semarang, Ini Daftar Kereta Terdampak
KAI Batalkan Perjalanan Kereta Api Akibat Banjir Semarang, Ini Daftar Kereta Terdampak

Calon penumpang yang telah memiliki tiket, bisa melakukan pembatalan tiket di loket stasiun. Nantinya akan dikembalikan 100 persen di luar bea pesan.

Baca Selengkapnya
Stasiun Tawang Banjir, Empat Kereta Api Dialihkan ke Stasiun Poncol
Stasiun Tawang Banjir, Empat Kereta Api Dialihkan ke Stasiun Poncol

Stasiun Tawang Banjir, Empat Kereta Api Dialihkan ke Stasiun Poncol

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Banjir Lumpuhkan Stasiun Tawang dan Rendam Kawasan Kota Lama Semarang
FOTO: Penampakan Banjir Lumpuhkan Stasiun Tawang dan Rendam Kawasan Kota Lama Semarang

Banjir tampak menutupi rel dan nyaris menenggelamkan tempat duduk penumpang di ruang tunggu Stasiun Tawang.

Baca Selengkapnya
Dampak Banjir Semarang, KA Tujuan Jember Terlambat 6 Jam karena Harus Putar Rute
Dampak Banjir Semarang, KA Tujuan Jember Terlambat 6 Jam karena Harus Putar Rute

Genangan air mencapai ketinggian lebih dari 10 cm dari bagian rel paling atas.

Baca Selengkapnya
Kapolri Beberkan Biang Kerok Penyebab Macet 12 Kilometer saat Mudik di Jalur Sumatera
Kapolri Beberkan Biang Kerok Penyebab Macet 12 Kilometer saat Mudik di Jalur Sumatera

Jalan lintas Sumatera terpantau macet parah sepanjang 12 kilometer pada Jumat (5/4) sore.

Baca Selengkapnya
Catat, Ini Daftar Perjalanan Kereta Api yang Dibatalkan Terdampak Banjir Semarang
Catat, Ini Daftar Perjalanan Kereta Api yang Dibatalkan Terdampak Banjir Semarang

Pembatalan tiket kereta api dapat dilakukan hingga 7 hari setelah jadwal keberangkatan yang tertera pada tiket.

Baca Selengkapnya
Semarang Banjir, Sejumlah Kereta Api ke Surabaya Alami Keterlambatan
Semarang Banjir, Sejumlah Kereta Api ke Surabaya Alami Keterlambatan

PT KAI menyampaikan permohonan maaf atas keterlambatan tujuh kereta api jarak jauh tersebut.

Baca Selengkapnya
Catat, Ini Rute Perjalanan KA Dialihkan & Dibatalkan Imbas Kereta Pandalungan di Sidoarjo Anjlok
Catat, Ini Rute Perjalanan KA Dialihkan & Dibatalkan Imbas Kereta Pandalungan di Sidoarjo Anjlok

Peristiwa itu terjadi Pukul 07.57 WIB, saat melintas dari arah Utara, beberapa ratus meter dekat Stasiun Tanggullangin

Baca Selengkapnya
FOTO: Kondisi Terkini Jalan Penghubung Tangerang-Bogor Terputus Akibat Longsor 15 Meter
FOTO: Kondisi Terkini Jalan Penghubung Tangerang-Bogor Terputus Akibat Longsor 15 Meter

Longsornya jalan alternatif penghubung Kabupaten Tangerang dan Kabupaten Bohor ini terjadi ketika instensitas hujan cukup tinggi.

Baca Selengkapnya
Ada Tiang Listrik Miring Ditabrak Truk, Perjalanan KRL Rangkasbitung-Tanah Abang Dialihkan
Ada Tiang Listrik Miring Ditabrak Truk, Perjalanan KRL Rangkasbitung-Tanah Abang Dialihkan

Sejumlah perjalanan kereta dialihkan seperti tujuan Rangkasbitung hanya sampai Sudimara.

Baca Selengkapnya