Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Banyak pengaduan layanan SMS "Surga" di Kota Kediri rusak

Banyak pengaduan layanan SMS Ilustrasi mengirim SMS. ©Shutterstock.com/Kostenko Maxim

Merdeka.com - Sejak diluncurkan pada 7 Oktober lalu, layanan SMS "Surga" atau suara warga Kota Kediri rusak akibat tidak mampu menampung SMS dari warga yang jumlahnya ratusan per hari. Akibatnya pusat pengaduan pelayanan publik belum bisa bekerja optimal menampung berbagai keluhan, saran dan kritik dari masyarakat Kota Kediri, Rabu (22/10).

Menurut Juru Bicara Pemkot Kediri Jawadi, kerusakan pusat pengaduan pelayanan publik disebabkan banyaknya sms yang masuk. "Tetapi kerusakan tergolong ringan sehingga perbaikan yang dilakukan tidak mengganggu sistem yang selama ini menampung sms dari warga," terangnya.

Sebelumnya, Pemkot Kediri meluncurkan layanan SMS "Surga" untuk menampung keluhan masyarakat yang tidak puas dengan pelayanan publik, termasuk saran dan kritik dari masyarakat.

"Layanan surga alias suara warga ini bertujuan untuk menampung keluhan dan pengaduan masyarakat terkait pelayanan publik," kata Wali Kota Kediri, Abdullah Abu Bakar.

Abu Bakar menjelaskan, elektronik pengaduan terintegrasi dengan seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) sehingga keluhan masyarakat akan lebih cepat ditindaklanjuti. "Dengan layanan surge, seluruh permasalahan yang dikeluhkan masyarakat langsung bisa tertangani maksimal dalam waktu 1x24 jam," tuturnya.

Ditambahkan Abu Bakar, program elektronik pengaduan untuk memudahkan masyarakat menyampaikan keluhan dan pengaduan serta mempercepat petugas menindaklanjuti semua permasalahan yang diadukan warga.

Secara teknis layanan elektronik pengaduan sangat praktis. Masyarakat cukup SMS di nomor 0822 32 4444 11 kemudian sms warga langsung disalurkan ke masing-masing kepala satuan kerja (satker) sesuai bidang yang dikeluhkan masyarakat.

"Jika dalam waktu sehari pengaduan masyarakat via SMS tidak ditindak lanjuti satker bersangkutan, SMS dari masyarakat secara otomatis akan masuk di HP saya, sehingga saya akan lebih mudah mengontrol," kata Abu Bakar menegaskan. (mdk/mtf)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jerit Warga Parung Panjang Bertahun-tahun Pasrah Lewat Jalan Rusak, Berulang Kali Diadukan Tapi Tak juga Diperbaiki
Jerit Warga Parung Panjang Bertahun-tahun Pasrah Lewat Jalan Rusak, Berulang Kali Diadukan Tapi Tak juga Diperbaiki

Warga sudah berulang kali mencari keadilan dengan cara melapor ke pemda setempat. Tetapi suara hati mereka dianggap angin lalu.

Baca Selengkapnya
6 Potret Tulisan di Jalan Berlubang Ini Penuh Sindiran Pedas, Sampai Dijadikan Kolam Ikan
6 Potret Tulisan di Jalan Berlubang Ini Penuh Sindiran Pedas, Sampai Dijadikan Kolam Ikan

Tak kunjung diperbaiki maka jangan salahkan warga memberi tulisan sindiran di jalan berlubang. Simak yuk!

Baca Selengkapnya
Disdikbud Kota Medan Sediakan Layanan Aduan Melalui Hotline dan Medsos, Begini Caranya
Disdikbud Kota Medan Sediakan Layanan Aduan Melalui Hotline dan Medsos, Begini Caranya

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Medan membuka layanan aduan untuk masyarakat.

Baca Selengkapnya
Jenderal Bintang Dua Ini Bangun Jam 3 Pagi, Cari Masjid untuk Salat Lalu Dengar Keluhan Warga
Jenderal Bintang Dua Ini Bangun Jam 3 Pagi, Cari Masjid untuk Salat Lalu Dengar Keluhan Warga

Kapolda Riau Irjen Pol Mohammad Iqbal bangun tidur jam 03.00 WIB lalu mencari masjid ke Jalan Batu Ampar, Kecamatan Pangkalan Kerinci, Pelalawan, Jumat (5/1).

Baca Selengkapnya
Masyarakat Jombang Bisa Adukan Keluhan Via Instagram Pj Bupati Sugiat
Masyarakat Jombang Bisa Adukan Keluhan Via Instagram Pj Bupati Sugiat

Pj Bupati Jombang Sugiat mengaktifkan IG untuk membuka kebekuan komunikasi yang terjadi antara publik dan pejabat pemerintahan.

Baca Selengkapnya
Kunjungi Banten, Ekspedisi Perubahan Terima Curhatan soal Jalan Rusak hingga Pertanian
Kunjungi Banten, Ekspedisi Perubahan Terima Curhatan soal Jalan Rusak hingga Pertanian

Desa Turus Patria, Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten menjadi lokasi pertama yang dikunjungi Ekspedisi Perubahan oleh Ubah Bareng, Senin (8/1).

Baca Selengkapnya
Masjid di Sukoharjo Viral Gara-Gara Pengurus Dianggap Tak Ramah ke Jemaah, Ini Penjelasan Takmir
Masjid di Sukoharjo Viral Gara-Gara Pengurus Dianggap Tak Ramah ke Jemaah, Ini Penjelasan Takmir

Ketua RT 01 Sunardi mengatakan bahwa kejadian tersebut hanya salah paham dalam hal penyampaian saja.

Baca Selengkapnya
Aksi Emak-Emak di Lebak Tanam Padi di Tengah Jalan, Protes Jalan Rusak Kerap Jadi Penyebab Kecelakaan
Aksi Emak-Emak di Lebak Tanam Padi di Tengah Jalan, Protes Jalan Rusak Kerap Jadi Penyebab Kecelakaan

Pengendara yang lewat kerap tergelincir karena jalan menjadi kubangan lumpur. Anak-anak sekolah pun terpaksa melepas sepatu saat melintas.

Baca Selengkapnya
Nestapa Warga Parung Panjang: Jalan Rusak, Pasrah Lihat Truk Melintas Hingga Hirup Udara Kotor
Nestapa Warga Parung Panjang: Jalan Rusak, Pasrah Lihat Truk Melintas Hingga Hirup Udara Kotor

Warga Parung Panjang berharap jalan rusak parah segera diperbaiki

Baca Selengkapnya
Warga Bojongsari Depok Berhari-hari Tidak Mandi akibat Kekeringan, Sumur hanya Mengeluarkan Lumpur
Warga Bojongsari Depok Berhari-hari Tidak Mandi akibat Kekeringan, Sumur hanya Mengeluarkan Lumpur

Kekeringan yang terjadi disebabkan kemarau panjang dan sebagai dampak banyaknya pembangunan perumahan.

Baca Selengkapnya
Gebrakan Gibran Lewat 'Lapor Mas Wapres', Solusi Buat Rakyat atau Cuma Gimmick?
Gebrakan Gibran Lewat 'Lapor Mas Wapres', Solusi Buat Rakyat atau Cuma Gimmick?

Program 'Lapor Mas Wapres' digagas Gibran setelah ditunjuk menjadi Plt Presiden menggantikan Presiden Prabowo Subianto selama lawatan dua pekan ke luar negeri.

Baca Selengkapnya
Polri Buka Layanan Call Center 110, Begini Cara Buat Pengaduan
Polri Buka Layanan Call Center 110, Begini Cara Buat Pengaduan

Kehadiran layanan contact atau call center 110 Polri ini ditujukan untuk memenuhi harapan dan kebutuhan masyarakat.

Baca Selengkapnya