Bawaslu Jabar akan panggil KPU terkait kaos 2019 Ganti Presiden
Merdeka.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) akan diminta klarifikasi Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu), terkait kaos bertulis 2019 Ganti Presiden yang dibawa pasangan Sudrajat-Ahmad Syaikhu dalam debat publik di Kampus Universitas Indonesia, Depok, Senin (14/5).
Ketua Bawaslu Jabar, Harminus Koto menyatakan bahwa pemanggilan petugas KPU dijadwalkan Rabu (16/6).
"Kami akan meminta klarifikasi KPU mengenai prosedur, tata cara dan mekanisme pelaksanaan debat kedua tersebut," katanya saat ditemui di Kantor Bawaslu Jabar, Jalan Turangga, Kota Bandung, Selasa (15/5).
-
Kenapa KPU ubah format debat? 'Sehingga publik makin yakin dengan penampilan mereka pada saat debat,' kata Hasyim Jumat (1/12).
-
Siapa ketua KPU DKI Jakarta? Keputusan itu ditetapkan Ketua KPU DKI Wahyu Dinata pada Sabtu, 9 Maret 2024.
-
Dimana debat kedua Pilkada DKI berlangsung? Janji itu disampaikan dalam debat kedua Pilkada DKI yang mengangkat tema Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial di Beach Club Internasional, Ancol, Minggu (27/10).
-
Apa yang diadukan kepada Ketua KPU? Ketua KPU Hasyim Asyari didalilkan lalai dan tidak cermat dalam menentukan serta menetapkan anggota KPU Kabupaten Puncak yang terindikasi sebagai anggota aktif partai politik.
-
Kapan debat cawapres berlangsung? Diketahui, Jumat (22/12) malam ini akan menjadi panggung untuk debat cawapres.
-
Bagaimana KPU menjamin soal debat capres tidak bocor? '(Jamin kerahasiaan soal agar enggak bocor) Intinya semua tim pasangan calon sudah tahu temanya,' kata Hasyim.
Terkait dugaan pelanggaran, Harminus mengaku belum bisa memberikan pernyataan lebih lanjut. Alasannya, semua harus dilakukan kajian mendalam.
"Apakah dalam Pilgub boleh dimasukan terkait Pilpres, kita akan kaji," tutur dia.
Namun, jika nanti ada unsur pelanggaran, maka Bawaslu akan memberikan rekomendasi ke KPU untuk memberikan sanksi administrasi untuk pelanggaran Pilka Serentak.
"Pelanggaran administrasi yang beri sanksi itu KPU. Itu acara di KPU, sebenarnya (KPU) sudah bisa melakukan tindakan. Dalam pemilihan kepala daerah pelanggaran itu ambil tindakan KPU. Kecuali pileg atau pilres di Bawaslu," pungkasnya.
(mdk/cob)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Momen Ganjar-Mahfud hadir di debat memunculkan keseruan sendiri
Baca SelengkapnyaAnies Baswedan, Prabowo Subianto, dan Ganjar Praowo beradu gagasan dalam debat capres kelima Pemilu 2024.
Baca SelengkapnyaKantor Bawaslu DKI Jakarta DKI Jakarta menjadi sasaran aksi protes dugaan kecurangan Pemilu 2024, pada Kamis (7/3).
Baca SelengkapnyaHakim MK Sadli Isra menanyakan terkait fakta laporan mengenai tidak adanya pemilih Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo di satu kelurahan
Baca SelengkapnyaPasangan capres-cawapres nomor urut 2, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka pertama kali tiba di gedung Juang KPK.
Baca SelengkapnyaPermintaan tersebut sebagai implikasi permintaan Tim Hukum Ganjar-Mahfud yang meminta Kapolri dihadirkan.
Baca SelengkapnyaTodung Mulya Lubis mengusulkan Kapolri Listyo Sigit Prabowo dihadirkan untuk bersaksi di sidang sengketa Pilpres 2024
Baca SelengkapnyaSebelumnya, Dasco menggunggah duet Budisatrio Djiwandono-Kaesang Pangarep di Pilkada Jakarta 2024.
Baca SelengkapnyaGibran mengaku tidak mengetahui siapa yang memproduksi kaos tersebut.
Baca SelengkapnyaFoto sejumlah Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Kota Bekasi sambil bergaya memamerkan kaos bola atau jersey bernomor punggung dua viral di media sosial.
Baca SelengkapnyaSejumlah catatan muncul setelah debat pertama capres yang berlangsung pada Selasa (12/12).
Baca SelengkapnyaSaat debat perdana di KPU pada Selasa 12 Desember 2024 pasangan calon Ganjar dan Mahfud Md mengenakan kemeja berwarna putih dengan tulisan Tas Tes dan Sat Set.
Baca Selengkapnya