Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Bekasi khawatir diserbu kaum urban usai libur Lebaran

Bekasi khawatir diserbu kaum urban usai libur Lebaran Ilustrasi Pekerja Kantor. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Pemerintah Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, memprediksi bakal terjadi peningkatan jumlah penduduk pascalebaran akibat urbanisasi. Banyaknya kawasan industri dengan nilai upah minimum kerja (UMK) cukup tinggi menjadi daya tarik bagi masyarakat daerah untuk mencari pekerjaan di wilayah itu.

Wakil Bupati Bekasi, Rohim Mintareja mengatakan, meski ada gelombang urbanisasi, pihaknya meminta perusahaan memprioritaskan warga lokal untuk menjadi buruh pabrik. Sebab, pengangguran di wilayahnya juga masih tinggi.

Karena itu, bagi calon pendatang baru yang tak memiliki keahlian diharapkan tak nekat datang ke Bekasi untuk mencari pekerjaan. Sebab, jika tidak mendapatkan pekerjaan akan menambah jumlah pengangguran di wilayah tersebut.

"Nanti malah menjadi beban, dan menyengsarakan diri sendiri," kata Rohim, Minggu (10/7) kemarin.

Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kabupeten Bekasi, Ali Syahbana, mengatakan diperkirakan jumlah urbanisasi pasca lebaran mencapai 10 ribu jiwa. Karena itu, pihaknya segara melakukan pendataan bagi warga pendatang baru.

"Kami segera menggelar operasi yustisi di 10 kecamatan dengan sasaran permukiman penduduk yang padat seperti kontrakan maupun perumahan warga," kata dia. (mdk/ang)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pemprov DKI Ingatkan Warga Balik Mudik Tak Bawa Saudara ke Jakarta Tanpa Jaminan Pekerjaan
Pemprov DKI Ingatkan Warga Balik Mudik Tak Bawa Saudara ke Jakarta Tanpa Jaminan Pekerjaan

Pemprov DKI Jakarta mencatat 80 persen sudah kembali ke ibu kota.

Baca Selengkapnya
Pendatang ke Jakarta Diperkirakan Turun Usai Lebaran 2024, Prediksi Hanya 10.000-15.000 Orang
Pendatang ke Jakarta Diperkirakan Turun Usai Lebaran 2024, Prediksi Hanya 10.000-15.000 Orang

Pemprov DKI Jakarta memprediksi, jumlah pendatang ke Jakarta usai Lebaran 2024 diperkirakan turun drastis.

Baca Selengkapnya
7.243 Pendatang Baru Terdata Masuk Jakarta Setelah Lebaran
7.243 Pendatang Baru Terdata Masuk Jakarta Setelah Lebaran

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) DKI Jakarta mencatat 7.243 warga pendatang baru yang masuk ke Jakarta setelah Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya
Sekda Imbau Pemudik Tak Ajak Saudara Adu Nasib ke Jakarta Tanpa Skill Memadai
Sekda Imbau Pemudik Tak Ajak Saudara Adu Nasib ke Jakarta Tanpa Skill Memadai

"Agar tidak mengajak sanak keluarga atau tetangga untuk mengadukan nasibnya ke Jakarta," kata Joko

Baca Selengkapnya
Heru Budi Ingatkan Pendatang Baru ke Jakarta Harus Punya Pekerjaan dan Rumah Tinggal
Heru Budi Ingatkan Pendatang Baru ke Jakarta Harus Punya Pekerjaan dan Rumah Tinggal

Warga pendatang baru wajib mencatatkan administrasi kependudukan di Dukcapil DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya
Segini Total Warga Pendatang Baru ke Jakarta Usai Libur Lebaran
Segini Total Warga Pendatang Baru ke Jakarta Usai Libur Lebaran

Tren yang biasa terjadi adalah melonjaknya jumlah pendatang yang tiba di Jakarta

Baca Selengkapnya
Dukcapil DKI Mulai Data Pendatang Baru Masuk Jakarta hingga 16 Mei 2024, Diprediksi Menurun
Dukcapil DKI Mulai Data Pendatang Baru Masuk Jakarta hingga 16 Mei 2024, Diprediksi Menurun

Budi memprediksi pada 2024 ini jumlah pendatang baru di Jakarta bakal berkurang.

Baca Selengkapnya
Ini Profesi Incaran Pendatang Baru di Jakarta
Ini Profesi Incaran Pendatang Baru di Jakarta

Tren jumlah pendatang baru usai Lebaran atau arus balik adalah naik turun selama empat tahun terakhir.

Baca Selengkapnya
Fenomena Pengemis dan Anak Jalanan Makin Marak di Bekasi
Fenomena Pengemis dan Anak Jalanan Makin Marak di Bekasi

Pemkab Bekasi rutin melakukan razia kepada para pengemis dan anak jalanan

Baca Selengkapnya
Polisi Prediksi Jalanan Jakarta Mulai Besok Bakal Lenggang
Polisi Prediksi Jalanan Jakarta Mulai Besok Bakal Lenggang

Latif pun telah menyiapkan personelnya untuk mulai memantau pergerakan mobilitas para pemudik sejak siang ini.

Baca Selengkapnya
Polda Metro Minta Warga Tak Takbiran Keliling: Di Masjid Lebih Khusyuk
Polda Metro Minta Warga Tak Takbiran Keliling: Di Masjid Lebih Khusyuk

Polda Metro Jaya melarang warga DKI Jakarta dan sekitarnya untuk melakukan kegiatan takbiran keliling atau di jalan raya.

Baca Selengkapnya