Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Belum diizinkan jenguk Novanto, Wakil Ketua DPR doakan dari rumah

Belum diizinkan jenguk Novanto, Wakil Ketua DPR doakan dari rumah DPR sahkan RUU Ormas. ©2017 merdeka.com/muhammad luthfi rahman

Merdeka.com - Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Agus Hermanto dan pimpinan DPR lainnya masih belum menjenguk Setya Novanto. Pihak dokter belum memberikan izin untuk menjenguk Ketua DPR tersebut.

Informasi tersebut diperoleh Agus melalui staf Setya Novanto. Lantaran belum diizinkan menjenguk, Agus tetap mendoakan Setya Novanto dari rumah. Dia berharap kondisi Novanto segera pulih.

"Tadi kita cari informasi ke stafnya, katanya menurut dokternya enggak boleh dijenguk. Jadi ya kita enggak jenguklah. Kita berdoa saja dari rumah. Saya sendiri juga dari kemarin agak enggak sehat juga tapi sekarang sudah lumayan," ujarnya di gedung parlemen, Jakarta, jumat (17/11).

Agus tidak mengetahui persis alasan dokter belum mengizinkan untuk menjenguk Ketua Umum Partai Golkar itu. Meski begitu, pihaknya menghormati kebijakan dokter. Saat ini Agus hanya bisa memantau perkembangan kesehatan Novanto.

"Saya enggak tau, dokternya bilang belum boleh dijenguk katanya begitu. Ya sudahlah kita tunggu saja," ucapnya.

Diketahui sebelumnya Ketua DPR Setya Novanto mengalami kecelakaan pada kamis (16/11) malam. Mobil yang ditumpanginya menabrak tiang listrik di kawasan Permata Hijau, Jakarta Selatan. Sempat dilarikan ke Rumah Sakit Medika Permata Hijau dan kini dipindahkan ke Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM) untuk perawatan lebih lanjut. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Dasco Jawab Isu Bertemu Jokowi sebelum DPR Batalkan RUU Pilkada
Dasco Jawab Isu Bertemu Jokowi sebelum DPR Batalkan RUU Pilkada

Dasco mengklaim tidak bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Jakarta untuk membahas pengesahan revisi undang-undang Pilkada.

Baca Selengkapnya
Respons Puan Maharani Soal Pengakuan Agus Rahardjo Diperintah Jokowi Hentikan Kasus Korupsi e-KTP
Respons Puan Maharani Soal Pengakuan Agus Rahardjo Diperintah Jokowi Hentikan Kasus Korupsi e-KTP

Sebelumnya, Agus Rahardjo mengungkapkan dirinya pernah dipanggil dan diminta Presiden Jokowi untuk menghentikan penanganan kasus korupsi pengadaan e-KTP

Baca Selengkapnya
TKN Prabowo-Gibran Ungkap Alasan Banyak Ketum KIM Absen dalam Pengundian Nomor Urut
TKN Prabowo-Gibran Ungkap Alasan Banyak Ketum KIM Absen dalam Pengundian Nomor Urut

Diketahui, hanya Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep yang hadir ke Komisi Pemilihan Umum (KPU).

Baca Selengkapnya
Ada Istri Anggota Dewan Larang Suami Datang ke Rapat Paripurna Pengesahan Revisi UU Pilkada
Ada Istri Anggota Dewan Larang Suami Datang ke Rapat Paripurna Pengesahan Revisi UU Pilkada

Awiek tak menyebutkan siapa anggota tersebut. Namun, dia menegaskan bahwa ada anggota yang dilarang datang oleh istrinya.

Baca Selengkapnya
Wacana Reshuffle Kabinet, Pimpinan DPR Ngaku Belum Dapat Undangan dari Istana
Wacana Reshuffle Kabinet, Pimpinan DPR Ngaku Belum Dapat Undangan dari Istana

Ketua Harian DPP Partai Gerindra itu menegaskan, perihal reshuffle menjadi kewenangan Presiden Jokowi.

Baca Selengkapnya
Cak Imin Tegaskan Fokus Pansus Angket Haji soal Visa yang Tidak Sesuai Undang-Undang
Cak Imin Tegaskan Fokus Pansus Angket Haji soal Visa yang Tidak Sesuai Undang-Undang

Cak Imin menyatakan pansus sudah dapat menggelar rapat karena izinnya telah diiteken pimpinan Dewan.

Baca Selengkapnya
Menpora Dito Bertemu Dasco di Parlemen, Bahas soal Kabinet?
Menpora Dito Bertemu Dasco di Parlemen, Bahas soal Kabinet?

Dasco mengaku, Dito menyambangi Parlemen lantaran ingin mencicipi tongseng yang terkenal enak.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Dasco Gerindra Blak-blakan Jokowi Cawe-Cawe Tolak PDIP Bergabung Dalam Pemerintahan Prabowo
VIDEO: Dasco Gerindra Blak-blakan Jokowi Cawe-Cawe Tolak PDIP Bergabung Dalam Pemerintahan Prabowo

Dasco menegaskan, tidak ada pembicaraan terkait susunan kabinet antara Presiden Jokowi dengan Prabowo.

Baca Selengkapnya
Jokowi Dikabarkan Tolak PDIP Gabung Kabinet Prabowo-Gibran, Ini Kata Gerindra
Jokowi Dikabarkan Tolak PDIP Gabung Kabinet Prabowo-Gibran, Ini Kata Gerindra

Gerindra merespons isu Presiden Joko Widodo (Jokowi) menolak PDIP masuk kabinet pemerintahan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Djarot PDIP Tak Undang Jokowi di Rakernas
VIDEO: Djarot PDIP Tak Undang Jokowi di Rakernas "Beliau Menyibukkan Diri"

Djarot mengungkapkan rapat ini diperuntukkan internal PDI Perjuangan.

Baca Selengkapnya
Waketum Golkar Dito Temui Dasco Gerindra Bahas Pilkada Serentak 2024
Waketum Golkar Dito Temui Dasco Gerindra Bahas Pilkada Serentak 2024

Namun, dia tidak menyebut daerah mana saja yang dibahas dalam pertemuan tersebut.

Baca Selengkapnya
Tak Hadir Rapat Terakhir, Cak Imin Titip Salam ke Prabowo
Tak Hadir Rapat Terakhir, Cak Imin Titip Salam ke Prabowo

Kedatangan Prabowo disambut hangat seluruh Komisi I DPR yang nampak bertepuk tangan dan mayoritas hadir dalam rapat.

Baca Selengkapnya