Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Mitos Sungai Manggauling bisa sembuhkan penyakit

Mitos Sungai Manggauling bisa sembuhkan penyakit Ilustrasi sungai. ©shutterstock.com/leungchopan

Merdeka.com - Sebuah sungai di Desa Baring, Kecamatan Segeri, Kabupaten Pangkep, Sulawesi Selatan, beberapa hari ini ramai dikunjungi warga dari berbagai daerah.

Sungai itu memiliki mitos bisa menyembuhkan berbagai penyakit. Seperti dikatakan petugas jaga Polsek Segeri, Bripka Seradi saat dihubungi, Kamis (16/5).

"Oo itu iya memang ramai. Tapi kalau sungai ajaib sepertinya belum tentu, belum tentu benar. Tapi memang ramai sekali, coba dicek ke sana," ujarnya singkat.

Seradi menjelaskan, sungai itu namanya Salo Mangguliling. Warga di sana percaya sungai itu memiliki keajaiban menyembuhkan penyakit.

Untuk membuktikannya, Seradi meminta merdeka.com datang sendiri ke sana. Lalu siapa pertama kali membuktikan sungai itu ajaib? Bripka Seradi tidak tahu.

Sungai Mangguliling ini berada di sebuah dusun di Desa Baring, Kecamatan Segeri, Kabupaten Pangkep. Jaraknya kurang lebih 100 km sebelah utara dari Kota Makassar.

Konon, pengunjung yang datang ke sana karena telah putus asa dengan penyakit yang mereka idap. Di sungai itu mereka lalu berendam, dan percaya bakal mendapat keajaiban disembuhkan dari berbagai penyakit.

(mdk/mtf)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cerita Mitos di Sungai Musi Palembang, Ada Ikan Menyerupai Naga hingga Air Berkhasiat
Cerita Mitos di Sungai Musi Palembang, Ada Ikan Menyerupai Naga hingga Air Berkhasiat

Di balik eksotisnya Sungai Musi dan Jembatan Ampera, terdapat mitos bagi masyarakat setempat.

Baca Selengkapnya
Mitos Air Terjun Jumog, Simbol Keberuntungan hingga Keharmonisan
Mitos Air Terjun Jumog, Simbol Keberuntungan hingga Keharmonisan

Mitos Air Terjun Jumog menajdi daya tarik tersendiri bagi wisatawan.

Baca Selengkapnya
5 Mitos Gunung Slamet, Pendaki Wajib Tahu
5 Mitos Gunung Slamet, Pendaki Wajib Tahu

Gunung Slamet dikaitkan dengan berbagai mitos gaib dan unik.

Baca Selengkapnya
Mitos Sungai Mahakam, Dihuni Buaya Mistis hingga Ular Naga
Mitos Sungai Mahakam, Dihuni Buaya Mistis hingga Ular Naga

Tidak hanya keindahan alam, Sungai Mahakam juga dikelilingi oleh mitos yang menambah daya tariknya.

Baca Selengkapnya
Mitos Tanaman Andong Merah sebagai Penolak Bala, Begini Penjelasannya
Mitos Tanaman Andong Merah sebagai Penolak Bala, Begini Penjelasannya

Tanaman andong merah memiliki daun berwarna merah keunguan yang indah dan menarik.

Baca Selengkapnya
Mengunjungi Desa Bintang Hulu, Ada Mata Air yang BIsa menyembuhkan Penyakit
Mengunjungi Desa Bintang Hulu, Ada Mata Air yang BIsa menyembuhkan Penyakit

Tempat wisata ini menyajikan pemandangan indah dengan mata air yang segar dan berkhasiat.

Baca Selengkapnya
Kisah Situ Sangiang yang Pernah Hilang di Masa Silam, Punya Pemandangan Indah
Kisah Situ Sangiang yang Pernah Hilang di Masa Silam, Punya Pemandangan Indah

Konon, ikan-ikan di sana bukan hewan asli melainkan jelmaan. Kemudian, terdapat larangan memancing apalagi mengonsumsi ikan dari Situ Sangiang.

Baca Selengkapnya
Mitos Telaga Warna Puncak Bogor, Sarat akan Nuansa Mistis
Mitos Telaga Warna Puncak Bogor, Sarat akan Nuansa Mistis

Di balik keindahannya, Telaga Warna juga menyimpan beragam cerita rakyat dan mitos yang telah diwariskan dari generasi ke generasi.

Baca Selengkapnya
Mitos Tawangmangu Grojogan Sewu, Adanya Roh Leluhur hingga Putusnya Hubungan
Mitos Tawangmangu Grojogan Sewu, Adanya Roh Leluhur hingga Putusnya Hubungan

Mitos yang dikaitkan pada objek wisata memang memberikan daya tarik tersendiri.

Baca Selengkapnya
Keramatnya Sumur Giling Bejagung Tuban, Konon Airnya Bisa Ungkap Kebohongan
Keramatnya Sumur Giling Bejagung Tuban, Konon Airnya Bisa Ungkap Kebohongan

Warga setempat percaya, bahwa air dari dalam sumur tersebut bisa mengungkap kebohongan dari seseorang yang berniat jahat dan menutupinya.

Baca Selengkapnya
Mitos Gunung Merapi yang Bikin Merinding, dari Pasar Gaib hingga Gerbang Keraton
Mitos Gunung Merapi yang Bikin Merinding, dari Pasar Gaib hingga Gerbang Keraton

Mitos-mitos ini telah diwariskan turun-temurun dan menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan masyarakat sekitar gunung berapi paling aktif di Indonesia ini.

Baca Selengkapnya
5 Mitos Kulit Ular dan Fakta Penjelasannya, Perlu Diketahui
5 Mitos Kulit Ular dan Fakta Penjelasannya, Perlu Diketahui

Terdapat berbagai mitos kulit ular yang perlu dipahami penjelasan faktanya.

Baca Selengkapnya