Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Bertemu Putin, Jokowi Tegaskan Indonesia Hanya Ingin Perang Segera Selesai

Bertemu Putin, Jokowi Tegaskan Indonesia Hanya Ingin Perang Segera Selesai Presiden Jokowi bertemu Presiden Rusia Vladimir Putin di Kremlin. ©2022 Merdeka.com/HO-Biro Pers Sekretariat Presiden

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo atau Jokowi bertemu dengan Presiden Rusia Vladimir Putin di Istana Kremlin, Kamis (30/6). Jokowi menegaskan bahwa Indonesia tak memiliki kepentingan apa pun selain menginginkan perang segera selesai.

"Saya sampaikan bahwa Indonesia tidak memiliki kepentingan apa pun, kecuali ingin melihat perang dapat segera selesai," kata Jokowi seusai pertemuan sebagaimana disiarkan di Youtube Sekretariat Presiden, Kamis (30/6).

Menurut dia, Indonesia ingin rantai pasok pangan pupuk energi dapat segera diperbaiki. Pasalnya, hal ini menyangkut kehidupan ratusan juta hingga miliaran manusia di dunia.

"Pangan dan pupuk adalah masalah kemanusiaan, merupakan kepentingan masyarakat dunia dan ratusan juta orang terdampak dengan terganggunya rantai pasok pangan dan pupuk, terutama di negara-negara berkembang," ujarnya.

Perdamaian Dunia Prioritas Indonesia

Jokowi menekankan bahwa isu perdamaian dan kemanusiaan selalu menjadi prioritas politik luar negeri Indonesia. Untuk itulah, Jokowi bertemu dengan Presiden Putin dan Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy.

"Konstitusi Indonesia mengamanatkan agar Indonesia selalu berusaha berkontribusi bagi terciptanya perdamaian dunia," ucapnya.

Kendati situasi saat ini masih sangat sulit, Jokowi menekankan pentingnya penyelesaian konflik secara damai serta mengedepankan ruang-ruang dialog terbuka. Dia pun siap menjembatani komunikasi antara Presiden Putin dan Zelensky

"Saya telah menyampaikan pesan Presiden Zelensky untuk Presiden Putin dan saya sampaikan kesiapan saya untuk menjadi jembatan komunikasi antara kedua pemimpin tersebut," jelas Jokowi.

Jokowi turut mengajak seluruh pemimpin dunia bekerja sama kembali menghidupkan semangat multilateralisme, semangat damai dan semangat kerja sama. Hal ini agar tercapai perdamaian dunia.

"Hanya dengan spirit itulah perdamaian dapat dicapai," ucap Jokowi.

Reporter: Lizsa Egeham/Liputan6.com.

(mdk/yan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Prabowo Lapor Jokowi soal Presiden Ukraina Tolak Usulan Gencatan Senjata dengan Rusia
Prabowo Lapor Jokowi soal Presiden Ukraina Tolak Usulan Gencatan Senjata dengan Rusia

Prabowo Subianto bertemu dengan Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky di Singapura, Sabtu 1 Juni 2024.

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen Jokowi Temui Presiden Amerika Joe Biden, Ajak Hentikan Konflik dan Kekejaman di Jalur Gaza
FOTO: Momen Jokowi Temui Presiden Amerika Joe Biden, Ajak Hentikan Konflik dan Kekejaman di Jalur Gaza

Seusai pertemuan, Jokowi dan Joe Biden sama-sama menuliskan pesan di X, sebelumnya Twitter. Tetapi, cuitan keduanya memiliki perbedaan sangat mencolok. Apa itu?

Baca Selengkapnya
Komisi I DPR Ungkap Kerja Sama yang Ingin Dibangun Prabowo saat Bertemu Putin
Komisi I DPR Ungkap Kerja Sama yang Ingin Dibangun Prabowo saat Bertemu Putin

Ketua Komisi I DPR Meutya Hafid menilai pertemuan Prabowo dan Putin sebagai bentuk konsistensi Politik Luar Negeri Indonesia yang bebas aktif.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Beberkan Fakta Rivalitas Negara Besar Hingga 3 Jam Bertemu Presiden Rusia
VIDEO: Jokowi Beberkan Fakta Rivalitas Negara Besar Hingga 3 Jam Bertemu Presiden Rusia

Presiden Joko Widodo (Jokowi) bicara geopolitik hingga rivalitas negara negara besar.

Baca Selengkapnya
Megawati: Kalau Putin Mau, Habisi Ukrania Satu Hari Doang
Megawati: Kalau Putin Mau, Habisi Ukrania Satu Hari Doang

Megawati tak ingin Indonesia berkonflik dengan negara-negara yang ada di Asia Tenggara lainnya.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Putin Acungkan Jempol Untuk Prabowo, Bahas Bantuan Rusia Saat Indonesia Susah
VIDEO: Momen Putin Acungkan Jempol Untuk Prabowo, Bahas Bantuan Rusia Saat Indonesia Susah

Menhan Prabowo mendatangi Istana Kremlin untuk bertemu dengan Presiden Rusia, Vladimir Putin

Baca Selengkapnya
Dua Momen Akrab Prabowo Genggam Erat Tangan Presiden Putin, Berjalan Gagah Dikawal Mayor Teddy
Dua Momen Akrab Prabowo Genggam Erat Tangan Presiden Putin, Berjalan Gagah Dikawal Mayor Teddy

Momen akrab Menhan Prabowo Subianto dengan Presiden Rusia Vladimir Putin.

Baca Selengkapnya
Jokowi Yakin China Bisa Cegah Eskalasi di Timur Tengah
Jokowi Yakin China Bisa Cegah Eskalasi di Timur Tengah

Indonesia sendiri terus melakukan komunikasi diplomatik dengan Iran dan Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Tegas Serukan Gencatan Senjata Konflik Israel-Palestina di KTT OKI
VIDEO: Jokowi Tegas Serukan Gencatan Senjata Konflik Israel-Palestina di KTT OKI

Presiden Jokowi juga mendesak agar negara OKI melakukan perundingan damai dalam konflik kedua negara tersebut

Baca Selengkapnya
VIDEO: Pembicaraan Serius Presiden Ukraina & Prabowo Bahas Isu Kemanusiaan-Perdamaian
VIDEO: Pembicaraan Serius Presiden Ukraina & Prabowo Bahas Isu Kemanusiaan-Perdamaian

Mengakhiri pertemuan bilateral di Singapura, Menhan Prabowo Subianto bertemu dengan Presiden Ukraina H.E. Volodymyr Zelensky, Sabtu (1/6)

Baca Selengkapnya
Prabowo Terima Kunjungan Kehormatan Dubes Rusia di Kemenhan
Prabowo Terima Kunjungan Kehormatan Dubes Rusia di Kemenhan

Pertemuan ini menjadi momentum penting dalam memperkuat hubungan kerja sama antara Indonesia dan Rusia.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Isi Pembicaraan Penting Pertemuan Prabowo dengan Presiden Putin di Istana Kremlin Rusia
VIDEO: Isi Pembicaraan Penting Pertemuan Prabowo dengan Presiden Putin di Istana Kremlin Rusia

Menhan Prabowo mendatangi Istana Kremlin untuk bertemu dengan Presiden Rusia, Vladimir Putin

Baca Selengkapnya