Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

BMKG Catat 23 Titik Panas di Riau

BMKG Catat 23 Titik Panas di Riau Kebakaran lahan di Riau. ©AFP/Adek Berry

Merdeka.com - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) stasiun Pekanbaru menyebutkan di Riau terpantau 23 hotspot atau titik panas berdasarkan pencatatan terakhir pada Jumat (30/7) hingga pukul 23.00 WIB.

"Ada 23 titik panas tersebar di tujuh daerah di Riau, yakni Kabupaten Pelalawan 8 titik, Indragiri Hulu 6 titik, Kepulauan Meranti dan Siak 3 titik, serta Bengkalis, Rokan Hulu dan Indragiri Hulu masing-masing 1 titik," kata Prakirawan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Pekanbaru Yasir Prayuna, di Pekanbaru dilansir Antara, Sabtu (31/7).

Dia mengatakan, selain di Provinsi Riau, 6 provinsi lainnya di Sumatera juga terdapat titik panas, yakni Bangka Belitung 71 titik, Sumatera Selatan 59 titik, Lampung 32 titik, Jambi 18 titik, Sumatera Barat 11 titik dan Bengkulu 6 titik.

"Sehingga, total titik api di Sumatera hari ini mencapai 220 titik panas," katanya.

Ia menyebutkan, untuk suhu udara Riau hari ini berada di angka 23.0-33.0 derajat celcius dengan kelembapan udara 55–98 persen, sementara arah angin berhembus ke arah Tenggara-Barat Daya dengan kecepatan 05–30 km/jam.

Prakiraan tinggi gelombang di perairan Provinsi Riau, katanya, berkisar antara 0.50- 1.25 meter.

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Waspada, Ada 27 Titik Panas di Sumut
Waspada, Ada 27 Titik Panas di Sumut

Pola angin di wilayah Indonesia bagian utara umumnya bergerak dari Tenggara - Barat Daya.

Baca Selengkapnya
Karhutla Sumsel Meluas, Api Bermunculan di Wilayah Tiga Kabupaten
Karhutla Sumsel Meluas, Api Bermunculan di Wilayah Tiga Kabupaten

Kebakaran hutan dan lahan di Sumatera Selatan semakin meluas. Selain Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) dan Ogan Ilir, api mulai bermunculan di Banyuasin.

Baca Selengkapnya
Sepanjang 2023, 34 Orang Ditetapkan Tersangka Kebakaran Lahan di Riau & Paling Banyak di Rohil
Sepanjang 2023, 34 Orang Ditetapkan Tersangka Kebakaran Lahan di Riau & Paling Banyak di Rohil

Luas lahan terbakar di Provinsi Riau sepanjang 2023 ini sudah mencapai 1.906 hektare (ha) yang terbakar.

Baca Selengkapnya
Empat Kota di Indonesia Jadi Kota Terpanas di Asia Tenggara pada Juni-Agustus, Ini Daftarnya
Empat Kota di Indonesia Jadi Kota Terpanas di Asia Tenggara pada Juni-Agustus, Ini Daftarnya

empat kota di Indonesia masuk dalam kota dengan suhu tertinggi atau terpanas di Asia Tenggara dalam periode Juni sampai Agustus 2024

Baca Selengkapnya
Gunung Marapi Erupsi 63 Kali sejak Minggu hingga Jumat Pagi
Gunung Marapi Erupsi 63 Kali sejak Minggu hingga Jumat Pagi

Gunung Marapi di Kabupaten Agam dan Tanah Datar, Sumatera Barat tercatat mengalami erupsi 63 kali sejak Minggu (3/12) hingga Jumat (8/12) pagi.

Baca Selengkapnya
FOTO: Pekanbaru Siaga Kebakaran Hutan Akibat Cuaca Panas Ekstrem
FOTO: Pekanbaru Siaga Kebakaran Hutan Akibat Cuaca Panas Ekstrem

Cuaca panas ekstrem melanda Kota Pekanbaru, Riau. Suhu rata-rata di kota tersebut mencapai 38 derajat Celcius.

Baca Selengkapnya
22 Korban Tewas Erupsi Gunung Marapi Terindentifikasi, Ini Daftarnya
22 Korban Tewas Erupsi Gunung Marapi Terindentifikasi, Ini Daftarnya

Korban erupsi Gunung Marapi ada yang merupakan warga Jambi dan Pekanbaru.

Baca Selengkapnya
Dua Helikopter Rusak dan Sumber Air Mengering, Pemadaman Karhutla di Sumsel Terkendala
Dua Helikopter Rusak dan Sumber Air Mengering, Pemadaman Karhutla di Sumsel Terkendala

Total sudah 32.496 hektare lahan yang terbakar sepanjang Januari hingga September 2023.

Baca Selengkapnya
Gunung Marapi Erupsi Lagi, Tercatat 169 Kali sejak Desember 2023
Gunung Marapi Erupsi Lagi, Tercatat 169 Kali sejak Desember 2023

Gunung Marapi di Kabupaten Agam dan Tanah Datar, Sumatera Barat (Sumbar) kembali erupsi pada Jumat (16/2).

Baca Selengkapnya
Karhutla di Sumsel Sekarang Lebih Parah Dibanding 2019, Ini Penyebabnya
Karhutla di Sumsel Sekarang Lebih Parah Dibanding 2019, Ini Penyebabnya

Karhutla terparah terjadi di Kabupaten Ogan Komering Ilir, Ogan Ilir, Musi Rawas Utara, Ogan Komering Ulu Timur, Banyuasin, dan Musi Banyuasin.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Erupsi Gunung Marapi: 21 Korban Meninggal Dunia, 16 Jenazah Teridentifikasi
VIDEO: Erupsi Gunung Marapi: 21 Korban Meninggal Dunia, 16 Jenazah Teridentifikasi

Tim dokter sejauh ini mencocokan sidik jari dengan KTP elektronik para korban.

Baca Selengkapnya
Gunung Marapi Meletus hingga 133 Kali Sejak Desember 2023
Gunung Marapi Meletus hingga 133 Kali Sejak Desember 2023

Teranyar, erupsi Marapi terjadi pada 21 Januari 2024 pukul 05.13 WIB.

Baca Selengkapnya