Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

BPBD Siapkan Nomor Darurat Selama Pemadaman Listrik di Tangerang

BPBD Siapkan Nomor Darurat Selama Pemadaman Listrik di Tangerang Warga Haiti lewati malam tanpa listrik. ©REUTERS/Carlos Garcia Rawlins

Merdeka.com - Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Tangerang menyiapkan nomor telepon gawat darurat sebagai upaya mengatasi pemadaman listrik yang juga berdampak kepada sambungan telepon.

Kepala Pelaksana BPBD Kota Tangerang Irman Pujahendra mengatakan nomor telepon yang disiapkan merupakan nomor komandan regu (danru) di Markas Komando BPBD Kota Tangerang.

"Nomor telepon kantor BPBD dan UPT mengalami gangguan, oleh karenanya disiapkan nomor pelayanan darurat," ujarnya di Tangerang seperti dikutip Antara, Senin (5/8).

Masyarakat bisa menghubungi beberapa nomor danru, di antaranya 081280943300, 081517053953 dan 087871782117. Dia menjelaskan dengan adanya nomor telepon layanan darurat itu dapat mempercepat pelayanan kepada masyarakat.

"Nomor pelayanan darurat yang disiapkan sementara selama pemadaman listrik yang mengakibatkan gangguan telepon terjadi," ucapnya.

Sebelumnya, Perusahaan Listrik Negara (PLN) menyebutkan bahwa pemulihan perbaikan dari padamnya listrik di Jabodetabek hingga Jawa Tengah tidak sampai tengah malam atau 00.00 WIB (Senin dini hari).

"Kalau Jakarta perbaikan membutuhkan paling tidak tiga jam, untuk Jawa Barat dan Banten paling tidak butuh waktu empat sampai lima jam," kata Pelaksana Tugas Dirut PLN Sripeni Inten di Depok, Jawa Barat.

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kebakaran Permukiman Warga di Manggarai, 3.019 Orang Mengungsi
Kebakaran Permukiman Warga di Manggarai, 3.019 Orang Mengungsi

Penyebab kebakaran berasal dari korsleting saat pengisian daya ponsel salah satu rumah warga.

Baca Selengkapnya
Siap-Siap, Polisi hingga Damkar Bakal Datangi Rumah Warga Cek Aliran Listrik Cegah Kebakaran
Siap-Siap, Polisi hingga Damkar Bakal Datangi Rumah Warga Cek Aliran Listrik Cegah Kebakaran

Prioritasnya yakni permukiman warga yang memang kerap dilanda kebakaran akibat arus pendek listrik.

Baca Selengkapnya
Heru Budi Tinjau Lokasi Kebakaran di Manggarai, Warga Mengeluh Gelap dan Panas
Heru Budi Tinjau Lokasi Kebakaran di Manggarai, Warga Mengeluh Gelap dan Panas

Heru berkeliling posko sembari melihat dan menyapa warga. Sesekali warga nampak menyampaikan keluh kesahnya ke Heru Budi.

Baca Selengkapnya
Motorist Pertamina Antarkan BBM ke Tol, Selamatkan Pengendara yang Mogok
Motorist Pertamina Antarkan BBM ke Tol, Selamatkan Pengendara yang Mogok

Sejumlah kendaraan mengalami mogok di ruas tol arah jakarta dalam arus balik lebaran Idulfitri 1445 H

Baca Selengkapnya
Heru Budi Bicara Penanganan Warga Korban Kebakaran Manggarai, Tenda dan Suplai Air di Pengungsian Dijamin
Heru Budi Bicara Penanganan Warga Korban Kebakaran Manggarai, Tenda dan Suplai Air di Pengungsian Dijamin

Heru memerintahkan kepada Perusahaan Air Minum (PAM) Jaya untuk mengirim truk tangki air ke lokasi pengungsian.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Tetapkan Status Tanggap Darurat Dua Pekan usai Gempa Kabupaten Bandung
Pemerintah Tetapkan Status Tanggap Darurat Dua Pekan usai Gempa Kabupaten Bandung

700 Unit rumah rusak dampak gempa tersebut dan 82 orang mengalami luka berat dan luka ringan.

Baca Selengkapnya
Tornado Rancaekek: 497 Rumah Rusak, Banyak Warga Mengungsi
Tornado Rancaekek: 497 Rumah Rusak, Banyak Warga Mengungsi

Kusworo mengimbau bagi warga rumahnya mengalami rusak berat untuk diperkenankan mengungsi ke tenda yang telah disiapkan oleh BPBD.

Baca Selengkapnya
Ini Kisah Salah Seorang Driver Ojek Online yang Terbantu Layanan Gerak Cepat Panggilan 112
Ini Kisah Salah Seorang Driver Ojek Online yang Terbantu Layanan Gerak Cepat Panggilan 112

Keberadaan gerak cepat panggilan 112 turut dirasakan oleh seorang driver ojek online, Komarudin Hendrik.

Baca Selengkapnya
Bahaya Betul, Kabel Semrawut di Jalan Pakubowono Jaksel Terbakar
Bahaya Betul, Kabel Semrawut di Jalan Pakubowono Jaksel Terbakar

Beberapa kabel melintang juga nampak menjuntai. Selain itu, dari rekaman video, kebakaran menyebabkan sejumlah kabel putus.

Baca Selengkapnya
Jelang Perayaan Hari Raya Galungan, PLN Imbau Masyarakat Perhatikan Jarak Aman Pasang Penjor
Jelang Perayaan Hari Raya Galungan, PLN Imbau Masyarakat Perhatikan Jarak Aman Pasang Penjor

Jelang Perayaan Hari Raya PLN mencatat terdapat sebanyak 9 kasus gangguan listrik akibat penjor yang menyentuh kabel listrik di tahun 2023.

Baca Selengkapnya
Jelang Libur Nataru, Pertamina Patra Niaga Jamin Kesiapan Fasilitas dan Layanan Energi
Jelang Libur Nataru, Pertamina Patra Niaga Jamin Kesiapan Fasilitas dan Layanan Energi

Pertamina Patra Niaga menyiagakan sejumlah fasilitas dan layanan untuk melayani masyarakat selama periode Nataru tahun ini.

Baca Selengkapnya
Kronologi Gudang Logistik BPBD Bali Terbakar, Tak Ada Korban dan Kerugian Capai Rp7,9 Miliar
Kronologi Gudang Logistik BPBD Bali Terbakar, Tak Ada Korban dan Kerugian Capai Rp7,9 Miliar

Mayoritas yang terbakar kasur dan masker bantuan donatur saat penanganan Covid-19, terbanyak dari Temasek Singapura.

Baca Selengkapnya