Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cak Imin akan minta Presiden Jokowi selamatkan pasar tradisional

Cak Imin akan minta Presiden Jokowi selamatkan pasar tradisional Cak Imin di Pasar Cimindi Cimahi. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Ketua Dewan Pembina Gerakan Kebangkitan Petani dan Nelayan (Gerbang Tani) Muhaimin Iskandar meminta Presiden Joko Widodo lebih memperhatikan pasar tradisional. Perhatian harus ditujukan ke pasar tradisional karena gencarnya serbuan ritel dan pasar modern yang mengancam eksistensi pasar tradisional.

Hal itu disampaikan pria yang akrab disapa Cak Imin saat meninjau langsung pasar tradisional Cimindi, Kota Cimahi, Kamis (22/6). Cak Imin yang juga Ketua Umum PKB itu didampingi Sekjen DPW PKB Jabar Syaiful Huda.

"Cimindi ini adalah pasar tradisional yang harus dipertahankan dan dijaga bahkan direvitalisasi. Untuk bisa menjaga gempuran dari pasar modern, sehingga harus membuat aturan," kata Cak Imin disela kunjungannya.

Dalam pandangannya, eksistensi pasar tradisional terancam jika tidak ada keberpihakan pemerintah. Dia akan melaporkan pada Presiden Jokowi terkait kondisi pasar tradisional saat ini.

"‎Saya akan sampaikan revitalisasi pasar agar Presiden bisa membantu pasar tradisional dan memberikan perhatian luas pada pasar kita. Revitalisasi yang harus dilakukan ya sarana dan prasarananya," terangnya.

Dalam kunjungan tersebut Cak Imin menyempatkan mengunjungi kios-kios sembako seperti beras, ayam, cabai dan lainnya. "Tadi yang naik ya cabai 100 persen, beras stabil dan ayam masih stabil," imbuhnya. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Dicurhati Emak-Emak Kondisi Becek, Gibran Janji Revitalisasi Pasar Minggu
Dicurhati Emak-Emak Kondisi Becek, Gibran Janji Revitalisasi Pasar Minggu

Selain revitalisasi, Gibran juga akan fokus mengendalikan harga bahan pokok apabila menjadi wakil presiden.

Baca Selengkapnya
Singgung Mafia Industri Pertanian, Cak Imin : Harus Dislepet
Singgung Mafia Industri Pertanian, Cak Imin : Harus Dislepet

Menurut Cak Imin ini, isu yang mengemuka di daerah-daerah adalah kelangkaan pupuk.

Baca Selengkapnya
Cak Imin ke Pemerintah: Jangan Sampai Beras Naik Tak Terkenadli Jelang Bulan Ramadan
Cak Imin ke Pemerintah: Jangan Sampai Beras Naik Tak Terkenadli Jelang Bulan Ramadan

Cak Imin mengingatkan agar pemerintah berhati-hati menangani kelangkaan beras.

Baca Selengkapnya
Debat Cawapres, Cak Imin: Rakyat Sudah Kerja Kerja Kerja, Dompetnya Tipis
Debat Cawapres, Cak Imin: Rakyat Sudah Kerja Kerja Kerja, Dompetnya Tipis

Debat Cawapres digelar di JCC, Senayan, Jakarta. Tema debat membahas soal ekonomi

Baca Selengkapnya
Menkop Teten Minta Pedagang Grosir Waspadai Serbuan Produk Impor
Menkop Teten Minta Pedagang Grosir Waspadai Serbuan Produk Impor

Penjualan industri grosir masih lebih baik dibandingkan industri ritel.

Baca Selengkapnya
Pedagang di Depok Curhat ke Gibran, Minta Lebih Diperhatikan
Pedagang di Depok Curhat ke Gibran, Minta Lebih Diperhatikan

Gibran mendapat sejumlah curhatan dari pada pedagang kecil di Depok

Baca Selengkapnya
Ikatan Pedagang Pasar Dukung Anies-Cak Imin di Pilpres 2024: Kami Mengharapkan Perubahan
Ikatan Pedagang Pasar Dukung Anies-Cak Imin di Pilpres 2024: Kami Mengharapkan Perubahan

Acara deklarasi yang dihadiri Anies ini diikuti sekitar 840 pedagang dari 32 provinsi dan 24 pengurus IKAPPI yang tersebar di kabupaten/kota seluruh Indonesia.

Baca Selengkapnya
Jokowi Akhirnya Buka Suara soal TikTok Shop: Harusnya Dia itu Sosial Media, Bukan Ekonomi Media
Jokowi Akhirnya Buka Suara soal TikTok Shop: Harusnya Dia itu Sosial Media, Bukan Ekonomi Media

Jokowi menyebut bahwa regulasi yang sedang dirancang akan mengatur antara media sosial dan platform perdagangan atau e-commerce.

Baca Selengkapnya
Cak Imin Janjikan Usaha Ternak Telur Kembali Dikelola Rakyat
Cak Imin Janjikan Usaha Ternak Telur Kembali Dikelola Rakyat

Problematika kian pelik dan hanya bisa diatasi dengan cara memberantas mafia penjual telur.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Banyak Negara Khawatir Masuknya Produk China yang Masif, Harga Murah
Jokowi: Banyak Negara Khawatir Masuknya Produk China yang Masif, Harga Murah

Jokowi ingin RI tak mau kalah dan harus memperluas pasar produk lokalnya.

Baca Selengkapnya
TikTok Ingin Bikin E-Commerce di RI, Teten: Kita Tak Anti-Asing, Tapi Perlu Proteksi Produk Lokal
TikTok Ingin Bikin E-Commerce di RI, Teten: Kita Tak Anti-Asing, Tapi Perlu Proteksi Produk Lokal

TikTok dikabarkan akan bertemu Presiden Jokowi untuk membahas e-commerce.

Baca Selengkapnya