Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cari Jalan Tengah, Erick Thohir Akan Panggil KPAI dan PB Djarum

Cari Jalan Tengah, Erick Thohir Akan Panggil KPAI dan PB Djarum Audisi Beasiswa Bulutasngkis 2019 PB Djarum di GOR Satria Purwokerto. ©2019 Merdeka.com

Merdeka.com - Ketua Umum Komite Olimpiade Indonesia (KOI), Erick Thohir akhirnya bersikap terkait perseteruan Perkumpulan Bulutangkis Djarum (PB Djarum) dengan Komisi Perlindungan Anak (KPAI) yang berujung keputusan menghentikan audisi beasiswa PB Djarum. Erick Thohir prihatin. Sebagai Dia ingin mencari jalan tengah atas perbedaan dua pihak yang sebenarnya ingin sama-sama membangun Indonesia.

Satu sisi, KPAI ingin memberikan perlindungan kepada anak. Namun di sisi lain, olahraga Indonesia saat ini masih sangat bergantung dari peran dunia usaha dalam upaya membantu pembibitan atlet maupun prestasi.

"Kami secara internal akan berdiskusi dan kemudian memanggil kedua pihak untuk duduk bersama. Karena sebenarnya, baik PB Djarum maupun KPAI memiliki tujuan yang sama ingin membangun negara kita tercinta ini. KPAI dan PB Djarum dua lembaga yang sama-sama dibutuhkan untuk bangsa Indonesia. Oleh sebab itu saya ingin kedua pihak duduk bersama sehingga mendapatkan solusi terbaik untuk bangsa kita khususnya dunia olahraga." ujar Erick Thohir, Minggu (8/9).

Orang lain juga bertanya?

Erick yang juga anggota Dewan Olimpiade Dunia ini mengingatkan, cabang olahraga bulu tangkis menjadi satu-satunya yang mampu menyumbang medali emas bagi Indonesia di kancah Olimpiade.

"Saya ingin kita semua tidak terjebak dalam pemikiran yang berbeda tanpa adanya solusi untuk membangun bangsa Indonesia," tegas Erick Thohir.

Seperti diketahui, KPAI sebelumnya menganggap PB Djarum telah melakukan eksploitasi pada anak-anak dalam acara Audisi Djarum. Setelah mendapat protes dari KPAI, PB Djarum pada Sabtu (7/9/2019) mengatakan akan menghentikan program pencarian bakat pemain bulutangkis mulai 2020.

Audisi Djarum 2019 masih akan dilanjutkan hingga final pada November nanti. Tapi pada tahun 2020 tidak akan ada lagi. Audisi Bulutangkis Djarum sendiri sudah digelar sejak 2006.

Reporter: ThomasSumber: Liputan6.com

Jangan Lewatkan:

Ikuti Polling Adakah Unsur Eksploitasi Anak dalam Audisi Bulutangkis PB Djarum? Klik disini

(mdk/noe)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Erick Thohir Soroti Ricuh Laga Persik Vs Arema FC: Jangan Lupa Peristiwa Kanjuruan!
Erick Thohir Soroti Ricuh Laga Persik Vs Arema FC: Jangan Lupa Peristiwa Kanjuruan!

Erick Thohir menegaskan sepak bola Indonesia dalam pantauan FIFA

Baca Selengkapnya
Erick Thohir Ancam Mengundurkan Diri dari Ketua Umum PSSI usai Indonesia Kalah Telak dari Jepang
Erick Thohir Ancam Mengundurkan Diri dari Ketua Umum PSSI usai Indonesia Kalah Telak dari Jepang

Erick Thohir menyatakan akan melepaskan jabatannya jika kepercayaan terhadap dirinya hilang.

Baca Selengkapnya
Suporter Sepak Bola Rasis Bakal Dilarang Masuk Stadion
Suporter Sepak Bola Rasis Bakal Dilarang Masuk Stadion

PSSI mengecam aksi diskriminasi. Untuk itu, akan ada larangan bagi suporter yang melakukan diskriminasi dan anarkis.

Baca Selengkapnya
Erick Thohir Angkat Bicara soal Kerusuhan Suporter Setelah Laga Persib vs Persija: PT LIB Harus Evaluasi Total
Erick Thohir Angkat Bicara soal Kerusuhan Suporter Setelah Laga Persib vs Persija: PT LIB Harus Evaluasi Total

Erick Thohir meminta PT Liga Indonesia Bersatu (LIB) bertanggung jawab dan melakukan evaluasi total.Dia juga meminta PT LIB untuk segera mengusut.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Keluarga Korban Kanjuruhan Tuntut Keadilan, Bos PSSI Erick Thohir Dorong Hukuman Maksimal
VIDEO: Keluarga Korban Kanjuruhan Tuntut Keadilan, Bos PSSI Erick Thohir Dorong Hukuman Maksimal

Erick menegaskan, bahwa PSSI berkomitmen untuk mendorong pemberian hukuman maksimal.

Baca Selengkapnya
VIDEO:  Keluarga Korban Kanjuruhan Tuntut Keadilan, Bos PSSI Erick Thohir Dorong Hukuman Maksimal
VIDEO: Keluarga Korban Kanjuruhan Tuntut Keadilan, Bos PSSI Erick Thohir Dorong Hukuman Maksimal

Ketum PSSI Erick Thohir menanggapi aspirasi keluarga korban tragedi Kanjuruhan yang menuntut keadilan.

Baca Selengkapnya
FOTO: Bertemu Erick Thohir, Menkumham Dukung Penuh Program Naturalisasi Timnas Indonesia
FOTO: Bertemu Erick Thohir, Menkumham Dukung Penuh Program Naturalisasi Timnas Indonesia

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir menggelar pertemuan dengan Menteri Hukum dan HAM (Menkumham), Supratman Andi Agtas di kantor Kementerian Hukum dan HAM RI.

Baca Selengkapnya
Ada Terduga Terorisme di Tubuh BUMN, Ini Pesan Tegas Erick Thohir
Ada Terduga Terorisme di Tubuh BUMN, Ini Pesan Tegas Erick Thohir

Beberapa waktu lalu seorang karyawan KAI di Bekasi, Jawa Barat diduga masuk dalam jaringan terorisme.

Baca Selengkapnya
5 Fakta Kericuhan Suporter Laga Persik vs Arema, Jadi Perhatian Khusus Ketum PSSI
5 Fakta Kericuhan Suporter Laga Persik vs Arema, Jadi Perhatian Khusus Ketum PSSI

Kronologi lengkap kericuhan antarsuporter Persik vs Arema FC.

Baca Selengkapnya
Erick Thohir Jabat Ketua Komite Wasit: Pemain dan Wasit Nakal, Saya Gigit
Erick Thohir Jabat Ketua Komite Wasit: Pemain dan Wasit Nakal, Saya Gigit

Erick Thohir berjanji bakal menindak tegas pelaku sepak bola, wasit dan pengurus PSSI melanggar aturan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Erick Thohir Bakar Semangat Timnas U 23 Usai Lawan Uzbekistan
VIDEO: Erick Thohir Bakar Semangat Timnas U 23 Usai Lawan Uzbekistan "Kita Fight Back!"

Ketua Umum (Ketum) PSSI, Erick Thohir membakar semangat Timnas Indonesia U-23.

Baca Selengkapnya
Rasisme Kembali Hantui Sepakbola Indonesia
Rasisme Kembali Hantui Sepakbola Indonesia

Tiga pemain PSM Makassar mengalami tindakan rasisme yaitu Yance Sayuri, Yuran Fernandes dan Erwin Gutawa.

Baca Selengkapnya