Cegah antrean, GTO bakal digratiskan bagi pengendara tak punya kartu
Merdeka.com - Puncak arus balik libur Natal menuju Jakarta diprediksi akan dimulai sejak Minggu (27/12) pagi. Untuk mengantisipasi kepadatan kendaraan di tol menuju Jakarta, Direktur Utama Jasa Marga, Adityawarman memberlakukan pengendara yang ingin membayar tol untuk menggunakan jalur Gerbang Tol Otomatis (GTO).
"Kita juga akan menyiapkan semua gardu untuk memakai Gerbang Tol Otomatis (GTO) jika memang arus kendaraan sudah sangat padat," katanya di main hall Polda Metro Jaya, Jakarta, Sabtu (26/12).
Lalu, menurutnya pengendara bisa lewat GTO jika arus antrean kendaraan di tol tak terbendung lagi.
-
Bagaimana cara melewati jalan tol itu? Begitu keluar tol, kendaraan langsung masuk ke jalan kabupaten. Beberapa kendaraan berplat luar kota keluar lewat tol fungsional tersebut.
-
Apa yang dimaksud dengan jalan tol? Ide tentang jalan tol pertama kali muncul dari kepala Piero Puricelli, seorang insinyur asal Italia. Tepatnya pada tahun 1924, jalan tol pertama Italia sekaligus di dunia dibangun yang dikenal dengan nama 'Autostrada A8' atau 'Autostrada dei Laghi'.
-
Siapa yang bisa melewati Tol Jogja-Solo? Kendaraan yang melintas adalah kendaraan roda 4 golongan 1 nonbus dan nontruk.
-
Siapa yang bisa lewat tol Solo-Yogyakarta? 'Jadi tidak semua kendaraan bisa melalui jalur tol fungsional Solo-Jogja,' katanya.
-
Bagaimana cara tetap aman saat berkendara di jalan tol? Dengan mengikuti tips aman berkendara di jalan tol, setiap pengemudi dapat mengetahui langkah-langkah praktis untuk menjaga keamanan dan kenyamanan selama berkendara.
-
Kenapa aman berkendara di jalan tol penting? Hal ini sangat penting karena jalan tol memiliki karakteristik yang berbeda dibandingkan dengan jalan biasa, seperti kecepatan tinggi dan lalu lintas yang lebih lancar. Memahami langkah-langkah keselamatan dapat membantu mengurangi risiko kecelakaan yang sering terjadi karena kelalaian.
"Jadi kalau yang tidak punya kartu GTO silakan pengguna tol untuk menggunakan GTO dan pihak Jasa Marga yang bayar," katanya.
Hal tersebut menurutnya digunakan untuk memperlancar arus balik di KM 65 menuju Jakarta. "Kita ada petugas jasa marga yang menjaga GTO agar memperlancar pengendara. Khusus Jakarta -Cikampek kita berlakukan contra flow di KM 65 ada tiga lanjur menuju jakarta KM 48," tandasnya. (mdk/eko)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pemerintah Malaysia menggratiskan tarif jalan tol pada H-2 lebaran.
Baca SelengkapnyaPenggunaan skema nirsentuh tidak membebani Badan Usaha Jalan Tol (BUJT).
Baca SelengkapnyaPemberlakuan aturan ganjil-genap sendiri dilakukan secara paralel bersama dengan rekayasa lalu lintas contra flow dan one way.
Baca SelengkapnyaMasyarakat bisa memanfaatkan jalur bebas hambatan sepanjang 22,3 kilometer mulai Jumat (20/9) pukul 00.00 WIB.
Baca SelengkapnyaIntip Strategi Polri Cegah Macet dan Antrean Panjang di Jalan Tol saat Mudik Lebaran
Baca SelengkapnyaKementerian PUPR mulai melakukan uji coba transaksi nirsentuh dengan menggunakan sistem Multi Lane Free Flow (MLFF) di tol laut Bali.
Baca SelengkapnyaPenerapan sistem bayar tol tanpa sentuh tersebut dinilai memberikan sejumlah dampak positif bagi Indonesia.
Baca SelengkapnyaNamun pemerintah tak ingin perusahaan tol baik BUMN maupun swasta kesulitan secara finansial lewat sistem itu.
Baca SelengkapnyaBasuki percaya sistem pembayaran tol tanpa gerbang dan tanpa sentuh ini perlahan dapat diterima oleh para pengguna.
Baca SelengkapnyaDirektur Utama PT RITS, Attila Keszeg menjamin bahwa penerapan sistem bayar tol tanpa kartu tersebut tidak menyebabkan kenaikan tarif tol per kilometernya.
Baca Selengkapnya