Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cegah karhutla, Mendagri minta perusahaan tak hanya ambil untung

Cegah karhutla, Mendagri minta perusahaan tak hanya ambil untung Ilustrasi Kebakaran Hutan. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tjahyo Kumolo meminta perusahaan lebih serius turut mencegah dan mengatasi kebakaran hutan dan lahan (karhutla). Dengan demikian, musibah itu bisa cepat ditanggulangi sehingga tak menimbulkan dampak.

"Semua pihak harus terlibat, jalin koordinasi dan komunikasi, termasuk perusahaan," ungkap Tjahjo saat menghadiri apel siaga asap di areal PT OKI Pulp & Paper di Desa Sungai Baung, Kecamatan Air Sugihan, Ogan Komering Ilir, Sumsel, Kamis (24/3).

Tjahyo menegaskan, perusahaan harus menyediakan fasilitas pendukung dan membuat kanal bloking di sekitar perusahaannya sebagaimana diinstruksikan presiden. Agar bila sewaktu-waktu terjadi kebakaran segera diatasi.

Orang lain juga bertanya?

"Perusahaan harus miliki itu, menggerakkan lingkungannya. Jangan hanya mengambil untung saja, membangun pabrik saja, jangan menanam saja," tegasnya.

Tjahjo juga mengingatkan, pemerintah daerah tidak selalu menunggu bantuan dan kebijakan pusat ketika terjadi karhutla. Gubernur dan bupati/walikota hingga kepala desa segera mengambil tindakan tegas.

"Kalau ada percikan api harus ditangani segera secara swadaya, gotong royong ajak masyarakat, ada komandonya. Jangan menunggu pusat harus proaktif," ujarnya.

Sementara itu, Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo menambahkan, yang paling penting dilakukan menjelang musim kemarau adalah mencegah terjadinya kebakaran. Semua peralatan perusahaan harus dikerahkan sepenuhnya, termasuk dana dan sumber daya manusia.

"Kita pasti bisa, harus dicegah sebelum terjadi," pungkasnya.

(mdk/rhm)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
6 Lokasi Karhutla di Sumsel Disegel, 5 di Antaranya Milik Perusahaan
6 Lokasi Karhutla di Sumsel Disegel, 5 di Antaranya Milik Perusahaan

Lahan milik perusahaan yang disegel luasnya mencapai ribuan hektare.

Baca Selengkapnya
Menko Airlangga: Kerugian Ekonomi Akibat Karhutla Capai Rp150 Miliar
Menko Airlangga: Kerugian Ekonomi Akibat Karhutla Capai Rp150 Miliar

Airlangga mengaku kehadirannya dalam masalah ini karena menyangkut banyak hal dalam perekonomian.

Baca Selengkapnya
Kalau Masih Bandel, Pj Heru Budi Ancam Cabut Izin Perusahaan Pencemar Udara di Jakarta
Kalau Masih Bandel, Pj Heru Budi Ancam Cabut Izin Perusahaan Pencemar Udara di Jakarta

Perusahaan-perusahaan ini sebelumnya sudah diberi peringatan bahkan sudah ditutup sementara.

Baca Selengkapnya
Pemprov DKI Tutup Pabrik Mortar di Kembangan, Ini Alasannya
Pemprov DKI Tutup Pabrik Mortar di Kembangan, Ini Alasannya

Pengelola tempat kegiatan usaha dinilai melanggar Peraturan Daerah Provinsi DKI Jakarta Nomor 2 Tahun 2005.

Baca Selengkapnya
Jokowi Minta Pengusaha Tambang Peduli Lingkungan
Jokowi Minta Pengusaha Tambang Peduli Lingkungan

Jokowi menegaskan, tanah bekas tambang juga harus segera direklamasi.

Baca Selengkapnya
Pertamina Group Turunkan 200 Personel Lebih untuk Bantu Atasi Karhutla
Pertamina Group Turunkan 200 Personel Lebih untuk Bantu Atasi Karhutla

Pertamina Group berkolaborasi bersama berbagai pihak untuk membantu menanggulangi karhutla.

Baca Selengkapnya
Pejabat Gub Sultra Ingatkan Perusahaan Tambang di Wilayahnya Agar Lebih Peka dan Akomodatif
Pejabat Gub Sultra Ingatkan Perusahaan Tambang di Wilayahnya Agar Lebih Peka dan Akomodatif

Menurut Andap, masyarakat tidak akan langsung menolak kehadiran perusahaan tambang.

Baca Selengkapnya
Perusahaan Tambang Wajib Jaga Lingkungan Pertambangan, Ini Tujuan Sebenarnya
Perusahaan Tambang Wajib Jaga Lingkungan Pertambangan, Ini Tujuan Sebenarnya

Perusahaan pertambangan juga perlu memprioritaskan praktik yang bertanggung jawab dengan menggunakan teknologi yang lebih bersih.

Baca Selengkapnya
Terungkap Dua Perusahaan Pencemar Udara di Jakarta
Terungkap Dua Perusahaan Pencemar Udara di Jakarta

Kedua perusahaan tersebut beroperasi di Jakarta Utara.

Baca Selengkapnya
Cemari Udara, Pemprov DKI Segel Cerobong Pabrik Baja
Cemari Udara, Pemprov DKI Segel Cerobong Pabrik Baja

"Cerobong di perusahaan itu belum sesuai standar," kata Ketua Sub Kelompok Penegakan Hukum DLH DKI Jakarta Hugo.

Baca Selengkapnya
Tak Boleh Ada Warteg dan Rumah Bedeng di IKN Nusantara, Menteri Basuki Beri Penjelasan Begini
Tak Boleh Ada Warteg dan Rumah Bedeng di IKN Nusantara, Menteri Basuki Beri Penjelasan Begini

Sebagai ganti dari ketiadaan warteg makanan bagi para pekerja proyek di IKN akan di masak dari dapur umum.

Baca Selengkapnya
Karhutla di Kalsel Sebabkan Kasus Ispa Meningkat, Tim Gabungan Diturunkan
Karhutla di Kalsel Sebabkan Kasus Ispa Meningkat, Tim Gabungan Diturunkan

Karhutla di Kalsel kini menjadi prioritas penanganan semua pihak

Baca Selengkapnya