Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cegah Penularan Corona, Puluhan Tahanan Polres Bondowoso Jalani Rapid Test

Cegah Penularan Corona, Puluhan Tahanan Polres Bondowoso Jalani Rapid Test Tahanan Polres Bondowoso ikuti rapid test. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Langkah pencegahan penyebaran corona (Covid-19) dilakukan Polres Bondowoso, Jawa Timur dengan menggelar rapid test atau uji cepat ke 55 tahanan yang digelar pada Kamis (28/05), dengan melibatkan Dinas Kesehatan Bondowoso.

"Rapid test kita gelar, karena meski para tahanan selalu berada di dalam tetapi bukan tidak mungkin ada potensi terpapar. Sebab, mereka juga melakukan interaksi dengan pengunjung, dan tahanan yang baru masuk sejak pandemi ini merebak. Kan kita tidak tahu kondisi tahanan yang baru masuk," kata Kapolres Bondowoso AKBP Erick Frendriz.

Selain tahanan, sejumlah petugas kepolisian juga ikut menjalani Rapid Test ini. Menurut Kepala Dinas Kesehatan Bondowoso, dr M. Imron, jika terdapat tahanan atau petugas yang hasil rapid testnya reaktif, akan dilakukan tindakan isolasi sembari dilakukan pemeriksaan lanjutan. Hal yang sama juga dilakukan saat Dinkes Bondowoso melakukan rapid test bagi warga binaan di Lapas Bondowoso. Namun bagi tahanan ataupun warga binaan, isolasi tidak dilakukan di rumah sakit seperti masyarakat pada umumnya.

Orang lain juga bertanya?

"Isolasi secara mandiri, tetapi tetap akan dikembalikan kepada Lapas dan Polres Bondowoso. Di lapas sudah ada ruangan khusus yang sudah disiapkan. Kalau status masih tahanan di Polres, nanti akan kita koordinasikan dengan Polres. Karena tidak mungkin akan membawa ke klinik paru atau RSUD karena terkait pengawasan dan pengawalan," papar Imron.

Saat ini, di Bondowoso terdapat dua layanan kesehatan yang dijadikan tempat isolasi terkait Covid-19. Yakni RSUD dr Koesnadi Bondowoso dan Klinik Paru yang ada di Desa Pancoran.

Hingga berita ini diturunkan, belum diperoleh informasi ada tidaknya tahanan Polres Bondowoso yang reaktif dari hasil rapid test. Mengacu pada SOP yang berlaku, hasil reaktif dari rapid test tidak selalu berarti positif Covid-19, karena hasil pastinya didasarkan pada tes swab.

(mdk/cob)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Antisipasi Covid-19 dan Pneumonia, 5 Pendeteksi Suhu Tubuh Dipasang di Bandara I Gusti Ngurah Rai
Antisipasi Covid-19 dan Pneumonia, 5 Pendeteksi Suhu Tubuh Dipasang di Bandara I Gusti Ngurah Rai

Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai mengantisipasi lonjakan Covid-19 dan temuan mycoplasma pneumonia di luar negeri.

Baca Selengkapnya
Ratusan Personel Polri Kawal Tes Kesehatan Calon Gubernur Jakarta
Ratusan Personel Polri Kawal Tes Kesehatan Calon Gubernur Jakarta

Polisi turut menyiapkan skenario rekayasa lalu lintas di area RSUD Tarakan. Namun, sifatnya situasional.

Baca Selengkapnya
Menkes Ungkap Asal Usul Omicron EG.5 Pemicu Kenaikan Covid-19 di RI
Menkes Ungkap Asal Usul Omicron EG.5 Pemicu Kenaikan Covid-19 di RI

Saat ini, Omicron EG.5 mendominasi di tengah kenaikan kasus Covid-19.

Baca Selengkapnya
FOTO: Cegah Penyebaran Virus Cacar Monyet atau Mpox, BBKK Soekarno-Hatta dan Angkasa Pura Perketat Pengawasan Pendatang dari Luar Negeri
FOTO: Cegah Penyebaran Virus Cacar Monyet atau Mpox, BBKK Soekarno-Hatta dan Angkasa Pura Perketat Pengawasan Pendatang dari Luar Negeri

Meningkatnya kasus cacar monyet atau MPOX di sejumlah negara, BBKK Soekarno-Hatta bersama Angkasa Pura meningkatkan pengawasan penumpang dari luar negeri.

Baca Selengkapnya
Para Personel Polri yang Tugas di Kantor KPU dan Bawaslu Kampar Dicek Kesehatan
Para Personel Polri yang Tugas di Kantor KPU dan Bawaslu Kampar Dicek Kesehatan

Kegiatan pemeriksaan kesehatan meliputi pemeriksaan tensi darah, pemeriksaan suhu tubuh

Baca Selengkapnya
Lima Kasus Suspek Cacar Monyet Ditemukan di Tangsel, 2 di Antaranya Positif
Lima Kasus Suspek Cacar Monyet Ditemukan di Tangsel, 2 di Antaranya Positif

Penemuan kasus tersebut tercatat pada 23 Agustus 2024 dengan dua orang diantaranya terkonfirmasi positif.

Baca Selengkapnya
Satu Kasus Cacar Monyet Terdeteksi di Bogor
Satu Kasus Cacar Monyet Terdeteksi di Bogor

Warga terjangkit monkeypox tersebut telah ditangani dan menjalani perawatan.

Baca Selengkapnya
Kemenkes Siagakan 12 Laboratorium untuk Periksa Virus Cacar Monyet
Kemenkes Siagakan 12 Laboratorium untuk Periksa Virus Cacar Monyet

Belasan laboratorium tersebut tersebar di sejumlah kota besar yang terbagi dalam beberapa regional.

Baca Selengkapnya
Jelang Pemilu 2024, Polres Kampar Tes Urine Seluruh Personel
Jelang Pemilu 2024, Polres Kampar Tes Urine Seluruh Personel

Puluhan polisi cek kesehatan dengan mengikuti tes urine

Baca Selengkapnya
Moeldoko Minta Kesehatan Petugas Pemilu Dijaga: Jangan karena Keteledoran Muncul Korban Besar
Moeldoko Minta Kesehatan Petugas Pemilu Dijaga: Jangan karena Keteledoran Muncul Korban Besar

Moeldoko mewanti, jangan sampai ada keteledoran dalam memberikan layanan kesehatan bagi petugas Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

Baca Selengkapnya
Hari Ini Ada Razia Uji Emisi di Jalan Jakarta, Ini Lokasinya
Hari Ini Ada Razia Uji Emisi di Jalan Jakarta, Ini Lokasinya

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta didampingi Polda Metro Jaya menerapkan uji coba tilang uji emisi mulai hari ini, Jumat (25/8).

Baca Selengkapnya
Empat Strategi Menkes Hadapi Potensi Pandemi Selanjutnya
Empat Strategi Menkes Hadapi Potensi Pandemi Selanjutnya

Dari semua perang yang dihadapi manusia, melawan patogen mencatatkan kematian yang paling banyak.

Baca Selengkapnya