Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

CEO AirAsia: Terima kasih Jokowi perhatian atas peristiwa ini

CEO AirAsia: Terima kasih Jokowi perhatian atas peristiwa ini Jokowi temui keluarga penumpang AirAsia. ©2014 merdeka.com/Darmadi Sasongko

Merdeka.com - CEO AirAsia, Tony Fernandes berterimakasih kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) atas perhatiannya terhadap musibah AirAsia QZ 8501. Jokowi hadir di Terminal 2 Bandara Internasional Juanda Surabaya, di Sidoarjo Jawa Timur, Selasa (30/12) petang, khusus untuk menemui keluarga korban di Posko Crisis Center AirAsia.

"Saya sangat menghormati dan mengucapkan terima kasih kepada Presiden Jokowi yang telah memberi perhatian atas peristiwa ini," kata Fernandes dalam keterangan persnya setelah menyambut Presiden Jokowi di Juanda.

Fernandes juga mengatakan secara berulang-ulang, pilot AirAsia QZ 8501, Kapten Irianto adalah pilot handal yang berpengalaman dan sudah terbang lebih dari dua ribu jam terbang.

"Pilot AirAsia memiliki pengalaman terbang lebih dari dua ribu jam," katanya dalam Bahasa Inggris.

Fernandes juga mengungkap, jika tidak dalam keadaan cuaca yang sangat buruk, kemungkinan peristiwa ini bisa dihindari.

Besok, kata dia, AirAsia akan bekerjasama dengan Basarnas untuk fokus pada evakuasi seluruh korban.

"Kita akan konsentrasi pada semua korban yang ada di perairan Kalimantan Tengah," tandas dia.

(mdk/dan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kunjungi Keluarga Prajurit Korban Pesawat Super Tucano, Prabowo: Kalau Ada Apa-Apa Hubungi Saya
Kunjungi Keluarga Prajurit Korban Pesawat Super Tucano, Prabowo: Kalau Ada Apa-Apa Hubungi Saya

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto bertakziah ke kediaman prajurit TNI AU yang menjadi korban kecelakaan pesawat tempur Sumper Tucano

Baca Selengkapnya
Jokowi soal Pilot Susi Air Bebas: Dicek Kesehatan Dulu Baru Diterbangkan ke New Zealand
Jokowi soal Pilot Susi Air Bebas: Dicek Kesehatan Dulu Baru Diterbangkan ke New Zealand

Jokowi enggan membeberkan proses negosiasi yang dilakukan untuk membebaskan pilot Philip dari sandera KKB

Baca Selengkapnya
Massa Teriak Sambut Kedatangan Prabowo di Posko Evakuasi Marapi: Pak Gemoy Mau foto!
Massa Teriak Sambut Kedatangan Prabowo di Posko Evakuasi Marapi: Pak Gemoy Mau foto!

Prabowo mengatakan, kunjungannya ke lokasi untuk memastikan penanganan erupsi Marapi sudah berjalan sebagaimana mestinya.

Baca Selengkapnya
Kapolri Pastikan Beri Pelayanan Terbaik Bagi Keluarga Korban Kecelakaan Tol Cikampek KM 58
Kapolri Pastikan Beri Pelayanan Terbaik Bagi Keluarga Korban Kecelakaan Tol Cikampek KM 58

Saat ini, RSUD Karawang sedang melakukan Postmortem dan Antemortem untuk kebutuhan identifikasi dari korban kecelakaan tersebut.

Baca Selengkapnya
Jokowi dan Iriana Tinjau Lokasi Banjir Bandang di Sumbar untuk Serahkan Bantuan
Jokowi dan Iriana Tinjau Lokasi Banjir Bandang di Sumbar untuk Serahkan Bantuan

Jokowi dan Iriana akan kembali menuju Bandara Internasional Minangkabau untuk kemudian lepas landas kembali ke Jakarta.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Jokowi Singgung Sumbangan Rp 155 Miliar Pengusaha
VIDEO: Momen Jokowi Singgung Sumbangan Rp 155 Miliar Pengusaha "Terima Kasih!"

Presiden Jokowi meresmikan Bandar Udara Singkawang, Kalimantan Barat hari ini.

Baca Selengkapnya
Puan Dukung Pemerintah Maksimalkan Evakuasi Korban Erupsi Lowotobi
Puan Dukung Pemerintah Maksimalkan Evakuasi Korban Erupsi Lowotobi

Puan pun menginstruksikan kepada seluruh Anggota DPR RI yang berasal dari dapil yang wilayahnya terdampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki untuk ikut membantu.

Baca Selengkapnya
Jokowi Usai Mendarat Perdana di Bandara IKN: Mulus Banget dan Sangat Bagus
Jokowi Usai Mendarat Perdana di Bandara IKN: Mulus Banget dan Sangat Bagus

Jokowi mengaku tak ada evaluasi maupun koreksi terkait Bandara IKN.

Baca Selengkapnya
Batik Air Akhirnya Buka Suara Soal Pilot dan Copilot Tidur Selama 28 Menit Saat Penerbangan Kendari-Jakarta
Batik Air Akhirnya Buka Suara Soal Pilot dan Copilot Tidur Selama 28 Menit Saat Penerbangan Kendari-Jakarta

Pilot dan copilot atau first officer Batik Air tertidur secara bersamaan selama 28 menit saat pesawat berada di ketinggian 36.000 kaki.

Baca Selengkapnya
PT KAI Targetkan Jalur Kereta Api di Cicalengka Bisa Dilalui Besok Pagi
PT KAI Targetkan Jalur Kereta Api di Cicalengka Bisa Dilalui Besok Pagi

PT KAI Targetkan Jalur Kereta Api di Cicalengka Bisa Dilalui Besok Pagi

Baca Selengkapnya
Kemenhub Kirim Kereta Luar Biasa untuk Evakuasi Korban KA Argo Semeru dan Argo Wilis
Kemenhub Kirim Kereta Luar Biasa untuk Evakuasi Korban KA Argo Semeru dan Argo Wilis

Kedua kereta tersebut mengalami anjlok di petak lintas antara Stasiun Sentolo-Wates KM 520+4 pada Selasa (17/10) siang.

Baca Selengkapnya
Kapolres Malang Sampaikan Permohonan Maaf pada Korban Tragedi Kanjuruhan di Munas Aremania
Kapolres Malang Sampaikan Permohonan Maaf pada Korban Tragedi Kanjuruhan di Munas Aremania

Putu Kholis menegaskan keberpihakannya kepada keluarga korban tragedi Kanjuruhan.

Baca Selengkapnya