Cerita Heroik Aiptu Abdul Hafid Padamkan Mobil Terbakar di Tol Jagorawi
Merdeka.com - Seorang anggota Polres Metro Depok bernama Aiptu Abdul Hafid ramai menjadi perbincangan. Pasalnya anggota BM Satlantas Polres Metro Depok telah melakukan aksi heroik dengan memadamkan api di sebuah mobil yang terbakar di Jalan Tol Jagorawi arah Jakarta.
Aksi heroiknya itu viral di jagat maya dan mendapat banyak pujian. Hafid sendiri mengaku tidak tahu jika ada warga yang mendokumentasikan dan kini menjadi viral.
"Saya enggak tahu sama sekali kalau ada yang videoin. Saat itu saya hanya ingin memadamkan api di mobil yang terbakar," kata Hafid di Polrestro Depok, Senin (20/12).
-
Kenapa pelaku membakar di Depok? Diduga pelaku membakar saat sedang lewat di depan rumahnya.'Iseng kayaknya, orang lewat, enggak tahu tujuannya. Jam 4 kurang, dia (pelaku) jalan sendirian. Saya ngga ngerti modusnya,' akunya.
-
Siapa yang membakar di Depok? Ciri pelaku pun sudah diketahui dan terekam CCTV milik warga. Pada Jumat (8/12) dinihari sekitar pukul 03.30 WIB, seorang pria tak dikenal membakar empat titik di Kp Tipar.
-
Apa yang dibakar pelaku di Depok? Pada Jumat (8/12) dinihari sekitar pukul 03.30 WIB, seorang pria tak dikenal membakar empat titik di Kp Tipar. Pria tersebut membakar bendera Merah Putih, mobil dan warung warga.
-
Apa yang dikritik petugas damkar kepada Wakil Wali Kota Depok? 'Pak, ini lembaga masyarakat dan uang dari masyarakat ya, pak. Apa gunanya undang-undang transparansi anggaran, pak. Harus terbuka, dong untuk masyarakat. Uang masyarakat, pak,'
-
Siapa yang diduga menyebabkan mobil terbakar? Polsek Kembangan turut tangan mengusut kejadian terbakarnya sebuah mobil diduga akibat petasan yang diledakan pengendara motor saat konvoi di pintu keluar tol Kembangan, Jakarta Barat.
-
Bagaimana mobil itu terbakar? Dikutip dari unggahan Instagram resmi @humasjakfire, kejadian itu terjadi pada Sabtu, 6 April 2024 malam. Disebutkan, bahwa petasan yang dinyalakan remaja konvoi mengenai mobil. Akibatnya, api menyala di bagian kap mobil.
Hafid menceritakan, saat kejadian pada Sabtu (18/12) pagi itu dia kebetulan sedang melintas di jalan tol tersebut. Secara spontan dia berhenti ketika melihat ada mobil yang terbakar.
"Saya sedang melintas saat itu. Dalam perjalanan melihat ada sebuah mobil sudah terbakar dengan api cukup besar," ungkapnya.
Tanpa berpikir panjang, Hafid menepikan kendaraannya dan menghampiri mobil korban. Untuk memadamkan api, Hafid meminta truk pembawa air untuk membantu.
"Sempat ada truk yang menolak. Tapi truk kedua bersedia bekerja sama. Saya langsung menyemprotkan air ke mobil itu. Alhamdulillah 10 menit sudah padam," ungkapnya.
Hafid mengaku senang bisa membantu sesama warga. Dia pun mengucap syukur karena pengemudi mobil tersebut selamat. 'Ya Alhamdulillah bahagia lihatnya. Sopirnya selamat," akunya.
Menanggapi hal itu, Kasat Lantas Polres Metro Depok Kompol Joni Eka Putra mengapresiasi aksi heroik anggotanya yang langsung membantu ketika melihat peristiwa di jalan raya. "Alhamdulillah peristiwa terbakar mobil ini tidak ada korban. Patut kita apresiasi dan anggota lain dapat jadi contoh," katanya.
(mdk/cob)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Seorang polisi membantu dorong mobil yang membawa pasien cuci darah.
Baca SelengkapnyaKomjen Fadil Imran berikan apresiasi kepada seorang polwan Bhabinkamtibmas.
Baca SelengkapnyaSosok Bripda Novandro jadi perbincangan hangat setelah diketahui melakukan aksi heroik mengganjal bus dengan motornya.
Baca SelengkapnyaBegini momen anggota polisi kawal mobil ambulance milik TNI saat terjebak kemacetan di jalan tol.
Baca SelengkapnyaBrigadir Andri Sitompul saat ini sudah mendapatkan perawatan intensif dari rumah sakit Bhayangkara Polda Jambi.
Baca SelengkapnyaRelakan motor dilindas bus demi orang banyak, aksi polisi ini banjir pujian warganet.
Baca SelengkapnyaBripda Novandro berhasil mencegah terjadinya kecelakaan
Baca SelengkapnyaSeorang pemuda yang berhasil taklukkan si jago merah hampir melahap rangkaian kabel listrik kota. Aksinya bikin kagum.
Baca SelengkapnyaDalam video yang beredar, polisi tersebut memaki seorang pemotor yang dia setop.
Baca SelengkapnyaSeorang jenderal polisi bintang dua Polri disorot usai aksinya terhadap korban kecelakaan lalu lintas.
Baca SelengkapnyaSeorang jenderal polisi di Papua menunjukkan aksi heroiknya, menolong orang yang tengah mengalami kecelakaan
Baca SelengkapnyaRelakan motor jadi ganjal bus yang mundur untuk lindungi masyarakat, aksi polisi di Pontianak ini banjir pujian.
Baca Selengkapnya