Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cerita pejabat kepolisian nyamar demi bongkar pungli

Cerita pejabat kepolisian nyamar demi bongkar pungli Kapolda Sumsel Irjen Djoko Prastowo. ©tribratanews.com

Merdeka.com - Menyamar merupakan salah satu cara bagi aparat negara, terutama polisi, membongkar sebuah kasus. Pelbagai penampilan rela mereka gunakan. Tidak hanya para bawahan, para pejabat kepolisian bahkan tak segan ikut melakukan penyamaran.

Seperti dilakukan Kapolda Sumatera Selatan (Sumsel), Irjen Djoko Prastowo. Demi memberantas tindak pungutan liar (pungli) di jajarannya, dia rela menyamar sebagai warga sipil biasa. Apalagi belakangan ini polisi juga didesak memberantas pungli di lingkungannya.

Upaya penyamaran Djoko berhasil. Memakai mobil tanpa dikawal ajudan, dia sengaja melakukan pelanggaran lalu lintas dekat anggotanya bertugas. Atas tindakan itu, Djoko akhirnya diberhentikan dan digiring ke dalam pos polisi.

Orang lain juga bertanya?

Betapa kagetnya dia, ternyata anggotanya justru meminta uang biar masalah cepat selesai. Padahal Djoko kala itu meminta langsung ditilang. Namun, sang polisi nakal itu berkukuh memakai jalur damai.

Lantaran dalam penyamaran, polisi nomor wahid di Sumsel itu akhirnya mengeluarkan uang. Setelah dibayar kepada anggotanya, dia langsung mengaku sebagai Kapolda Sumsel. Tak lama polisi nakal itu diciduk Kabid Propam Polda Sumsel Kombes Hendro di lokasi.

"Genderang pungli ini sudah ditabuh Presiden, Kapolri juga sudah. Kita juga tabuh tapi tidak bikin kaget orang. Tapi Saya tak mau tinggal diam urusi pungli, pasti saya tindak," tegas Djoko, Selasa (18/10). (mdk/hhw)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ragam Penyamaran Intel-Intel Polisi saat Menjalankan Misi
Ragam Penyamaran Intel-Intel Polisi saat Menjalankan Misi

Dengan misi yang diembannya, tak jarang anggota polisi akan memakai cara-cara intelijen.

Baca Selengkapnya
Kisah Menegangkan Intel Polwan Beraksi, Menyamar Jadi Emak-Emak hingga PSK
Kisah Menegangkan Intel Polwan Beraksi, Menyamar Jadi Emak-Emak hingga PSK

Aksi penyamaran juga tidak luput harus dilakukan oleh seorang Polwan untuk mengungkapkan suatu kasus

Baca Selengkapnya
Polisi Gadungan Minta Jatah THR ke Distributor Air Mineral di Jaktim
Polisi Gadungan Minta Jatah THR ke Distributor Air Mineral di Jaktim

Seragam lengkap dinas Polri itu ternyata dibeli oleh pelaku dari Pasar Senen, Jakarta Pusat.

Baca Selengkapnya
Berkali-kali Ketahuan Pungli, Pos Polisi Langsung Diubah Jenderal Polri jadi Kantor Provos
Berkali-kali Ketahuan Pungli, Pos Polisi Langsung Diubah Jenderal Polri jadi Kantor Provos

Jenderal polisi berani ubah pos lantas jadi kantor provos usai kerap jadi ladang pungli anggota. Ini sosoknya.

Baca Selengkapnya
Jenderal Bintang 3 KW Diinterogasi Propam, Seragam Dinasnya Lain dari yang Lain Jadi Sorotan
Jenderal Bintang 3 KW Diinterogasi Propam, Seragam Dinasnya Lain dari yang Lain Jadi Sorotan

Seorang pria berseragam ala Korps Bhayangkara berhasil diamankan Propam Polres Sampang.

Baca Selengkapnya
Hati-Hati, Jual Motor Kena Tipu Polisi Gadungan
Hati-Hati, Jual Motor Kena Tipu Polisi Gadungan

Pembeli yang diduga polisi gadungan turut merampas ponsel milik korban. Dalihnya, akan disita sebagai barang bukti.

Baca Selengkapnya
Kelakuan Pemuda Palembang jadi Polisi Gadungan, Pacari Mahasiswi untuk Kuras Hartanya
Kelakuan Pemuda Palembang jadi Polisi Gadungan, Pacari Mahasiswi untuk Kuras Hartanya

Polisi gadungan bawa kabur motor, ponsel hingga uang mahasiswi Palembang

Baca Selengkapnya
⁠⁠Nyaris Tak Dikenali, Polisi Pria Nyamar jadi Emak-Emak Berdaster dan Berkerudung Bergo Bikin Penjahat 'Keok'
⁠⁠Nyaris Tak Dikenali, Polisi Pria Nyamar jadi Emak-Emak Berdaster dan Berkerudung Bergo Bikin Penjahat 'Keok'

Sebuah video memperlihatkan seorang polisi yang nyamar jadi emak-emak berdaster untuk menangkap penjahat.

Baca Selengkapnya
Anggota Ketahuan Pungli di Samsat Bekasi, Polda Metro Jaya Siagakan Provos di Tiap Samsat
Anggota Ketahuan Pungli di Samsat Bekasi, Polda Metro Jaya Siagakan Provos di Tiap Samsat

Pelibatan Provos tersebut setelah viral anggota kepolisian terlibat pungli Rp500 ribu di Samsat Bekasi, Jawa Barat.

Baca Selengkapnya
Polisi Diduga Pungli di Samsat Bekasi Kota Dipatsus
Polisi Diduga Pungli di Samsat Bekasi Kota Dipatsus

Patsus merupakan prosedur yang dijalankan oleh Provos terhadap polisi yang diduga melakukan pelanggaran disiplin.

Baca Selengkapnya
Sepak Terjang Intel Tentara Dalam Sejarah TNI, Menyusup ke Markas GAM hingga Perburuan Bandit-Bandit di Jakarta
Sepak Terjang Intel Tentara Dalam Sejarah TNI, Menyusup ke Markas GAM hingga Perburuan Bandit-Bandit di Jakarta

seorang prajurit TNI sukses melakukan penyamaran dan penyusupan ke dalam anggota GAM

Baca Selengkapnya
Kenang Jasa Pahlawan saat Pandemi, Anak Buah KSP Moeldoko Cosplay jadi Nakes hingga Ojol Sampai Diusir Satpam
Kenang Jasa Pahlawan saat Pandemi, Anak Buah KSP Moeldoko Cosplay jadi Nakes hingga Ojol Sampai Diusir Satpam

KSP Moeldoko kaget dengan kelakuan anak buahnya yang tiba-tiba cosplay jadi nakes hingga ojol, kenang pahlawan masa pandemi.

Baca Selengkapnya