Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Curi motor, 9 siswa SMP di Solo diberi pembinaan mental

Curi motor, 9 siswa SMP di Solo diberi pembinaan mental curanmor. ©2013 Merdeka.com

Merdeka.com - Sembilan pelajar SMP yang terlibat kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor) di Solo belum lama ini akan diberi pendampingan dan konseling.

Kepala Bidang (Kabid) Perlindungan Anak Badan Pemberdayaan Masyarakat Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (Bapermas PP PA dan KB) Solo, Supraptiningsih mengatakan pihaknya merasa prihatin dengan kasus melibatkan pelajar tersebut.

"Kami akan berkoordinasi dengan unit Pelayanan Perempuan dan Anak (PPA) Polresta Solo untuk memberikan pendampingan dan konseling kepada keluarga maupun pelajar yang terlibat aksi pencurian itu," ujar Supraptiningsih, Jumat (18/9).

Orang lain juga bertanya?

Menurut dia, pendampingan dan konseling diberikan untuk mengubah kesadaran mereka agar menjadi pribadi yang lebih baik. Langkah diversi yang dilakukan Polsek Jebres dalam penanganan kasus anak berhadapan dengan hukum (ABH), menurutnya perlu mendapatkan apresiasi.

"Langkah polisi sudah sesuai tata cara penanganan anak sebagaimana diatur dalam Undang Undang (UU) Perlindungan Anak sampai ada putusan Pengadilan. Para pelaku yang masih pelajar tidak ditahan dan hanya dikenai wajib lapor," jelasnya.

Dia mengatakan Kota Solo sudah memberikan diversi pada ABH. Dia juga berjanji akan berupaya penuh untuk mewujudkan kota layak anak (KLA).

"Saat ini kami tengah menggagas program keluarga ramah anak. Program tersebut akan mulai dilaksanakan pada 2016 mendatang," urainya.

Menurut dia, program keluarga ramah anak diluncurkan untuk memenuhi hak-hak anak di setiap keluarga. Selama ini tak sedikit orangtua yang mengabaikan hak anak dengan beragam faktor. Salah satunya orangtua yang disibukkan dengan pekerjaan. (mdk/cob)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Lima Siswi SMP yang Bercanda Darah Anak Palestina Wajib Jalani 7 Hari Pembinaan
Lima Siswi SMP yang Bercanda Darah Anak Palestina Wajib Jalani 7 Hari Pembinaan

Proses pembinaan akan dilakukan di sekolah masing-masing anak.

Baca Selengkapnya
10 Pelaku Tawuran di Palembang Direhabilitasi dan Seorang Lainnya Ditahan, Nangis Waktu Dijenguk Ibu
10 Pelaku Tawuran di Palembang Direhabilitasi dan Seorang Lainnya Ditahan, Nangis Waktu Dijenguk Ibu

Polisi menangkap 11 remaja yang terlibat tawuran di Palembang. Seorang ditahan karena membawa senjata tajam, sedangkan 10 lainnya harus menjalani rehabilitasi.

Baca Selengkapnya
Puluhan Siswa SPN Sambangi Yayasan Aipda Purnomo yang Menampung OGDJ Untuk Menjadi Polisi Baik 'Dilatih Jadi Sosial'
Puluhan Siswa SPN Sambangi Yayasan Aipda Purnomo yang Menampung OGDJ Untuk Menjadi Polisi Baik 'Dilatih Jadi Sosial'

Kegiatan ini dilakukan untuk melatih mereka kepekaan mereka dalam bersosialisasi. Terselip harapan terbaik bagi para siswa SPN. Berikut ulasannya.

Baca Selengkapnya
Rombongan Pelajar Begal Motor dan HP Siswa Sekolah Lain di Tambora, Berujung Balas Dendam
Rombongan Pelajar Begal Motor dan HP Siswa Sekolah Lain di Tambora, Berujung Balas Dendam

Para pelaku ini menamakan kelompoknya dengan nama Bathrix Putra.

Baca Selengkapnya
Polisi Turun Tangan Kasus Video  Siswi SMP yang Bercanda Darah Anak Palestina
Polisi Turun Tangan Kasus Video Siswi SMP yang Bercanda Darah Anak Palestina

Kepolisian juga telah membangun komunikasi dengan orang tua siswa, pihak sekolah dan Disdik DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya
Tak Ada Penyesalan dari 3 Anak Pembunuh dan Pemerkosa Siswi SMP di Kuburan China Palembang
Tak Ada Penyesalan dari 3 Anak Pembunuh dan Pemerkosa Siswi SMP di Kuburan China Palembang

Mereka akan menjalani beragam treatment selama proses rehabilitasi.

Baca Selengkapnya
Kedapatan Pesta Miras, Puluhan Pelajar Dikirim Berwisata ke Liponsos
Kedapatan Pesta Miras, Puluhan Pelajar Dikirim Berwisata ke Liponsos

Satpol PP mengundang pihak sekolah sebagai pendamping, untuk mengetahui apa yang tengah dilakukan siswanya.

Baca Selengkapnya
Demi Kesehatan Jiwa Anak, Sekolah di Surabaya Bikin Tempat Khusus untuk Curhat
Demi Kesehatan Jiwa Anak, Sekolah di Surabaya Bikin Tempat Khusus untuk Curhat

Pemkot Surabaya menggagas klinik sahabat sebagai ruang aman bagi anak-anak untuk berbagi cerita dan berkeluh kesah

Baca Selengkapnya
Pelaku Tawuran Diberi 'Pelajaran' Polisi Ala Paskibraka, Endingnya Penuh Tangis Haru
Pelaku Tawuran Diberi 'Pelajaran' Polisi Ala Paskibraka, Endingnya Penuh Tangis Haru

Polsek Simokerto Surabaya beri 'pelajaran' Paskibraka kepada remaja pelaku tawuran.

Baca Selengkapnya
10 Anak jadi Geng Pencurian Kendaraan Bermotor di Kalimantan Tengah
10 Anak jadi Geng Pencurian Kendaraan Bermotor di Kalimantan Tengah

Ronny menuturkan, dari tangan para tersangka tersebut penyidik berhasil mengamankan tujuh kendaraan.

Baca Selengkapnya
Begini Kondisi Terkini Siswi SMP di Lampung yang Disekap dan Diperkosa 10 Remaja
Begini Kondisi Terkini Siswi SMP di Lampung yang Disekap dan Diperkosa 10 Remaja

Sejak ditemukan, korban menjalani pemulihan baik fisik maupun psikologinya.

Baca Selengkapnya
Kombes Polisi Pimpin Langsung Pasukan, Puluhan Pendekar Bikin Resah Digulung
Kombes Polisi Pimpin Langsung Pasukan, Puluhan Pendekar Bikin Resah Digulung

Tanpa basa-basi, Tim Sparta pimpinan Kombes Polisi langsung beraksi. Puluhan 'oknum' pendekar langsung digulung.

Baca Selengkapnya