Datang di HUT RI, SBY-Megawati duduk satu shaf 'dipisahkan' BJ Habibie
Merdeka.com - Ada yang berbeda dengan upacara perayaan HUT RI ke-72 di Istana Negara. Jika pada upacara perayaan HUT RI yang sebelum-sebelumnya tak seluruh mantan Presiden RI hadir, hal itu tak berlaku kali ini.
Sebabnya, dari Presiden ke-2 RI BJ Habibie, Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri, hingga Presiden ke-6 RI, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) hadir di Istana Negara.
Pantauan merdeka.com, para mantan presiden RI tersebut duduk persis berada di belakang Presiden Jokowi dan Wapres Jusuf Kalla. Untuk SBY duduk persis di belakang Presiden Jokowi. Sementara untuk BJ Habibie dan Megawati duduk persis di belakang Wapres JK. Posisi urutan mereka duduk yakni SBY, BJ Habibie dan Megawati.
-
Siapa yang duduk di samping Jokowi? Makan bersama satu meja, Jokowi duduk berdampingan dengan Raffi.
-
Siapa saja yang mendampingi Jokowi? Jokowi tampak didampingi Menteri Luar Negeri Retno Marsudi.
-
Siapa yang ikut mendampingi Jokowi saat bertemu Presiden JAPINDA? Turut mendampingi Jokowi dalam pertemuan tersebut adalah Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Duta Besar RI untuk Jepang Heri Akhmadi, serta Direktur Jenderal Asia Pasifik dan Afrika Kementerian Luar Negeri Abdul Kadir Jailani.
-
Siapa Ajudan Presiden Jokowi? Kapten Infanteri Mat Sony Misturi saat ini tengah menjabat sebagai ajudan Presiden Joko Widodo.
-
Siapa yang mendampingi SBY di atas panggung? SBY didampingi oleh Vincent dan Desta sebagai pembawa acara.
-
Siapa yang bertemu dengan Presiden Jokowi? Dalam lawatannya ke Jakarta, Paus Fransiskus bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Merdeka, Jakarta.
Posisi antara SBY dengan BJ Habibie dan Megawati berada dalam satu shaf. Namun antara tempat duduk mereka dipisahkan jalan. Jika BJ Habibie dan Megawati duduk berdekatan, SBY berada di seberangnya karena di tengah mereka ada jalan.
SBY datang bersama sang istri, Ani Yudhoyono yang duduk di sisi kanannya. SBY datang dengan mengenakan beskap. Begitu pula dengan BJ Habibie yang mengenakan beskap hitam. Sementara Megawati kebaya berwarna cokelat muda.
(mdk/dan)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Dari 7 Presiden yang memimpin Indonesia, BJ Habibie lah kepala negara RI tertua ketika dilantik yakni 61 tahun.
Baca SelengkapnyaPemandangan berbeda terlihat dalam Rakernas V PDIP. Presiden Jokowi tak lagi mendampingi Megawati. Padahal, sebelumnya Jokowi dan Megawati tampak tampil mesra.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi upacara di Istana Negara IKN dan Wapres Ma'ruf Amin di Istana Negara.
Baca SelengkapnyaKeakraban Jokowi dan Prabowo turut mewarnai Upacara Detik Detik Proklamasi Kemerdekaan RI yang diadakan pertama kali di IKN.
Baca SelengkapnyaSBY tiba di Istana Kepresidenan Jakarta pukul 10.53 WIB dengan disambut Menteri Sekretaris Negara
Baca SelengkapnyaKeduanya duduk berdampingan di mana Prabowo berada di sisi kanan Jokowi.
Baca SelengkapnyaPrabowo terlihat duduk sejajar dengan Presiden Jokowi, Wapres Ma'ruf Amin, dan jajaran Menteri Koordinator.
Baca SelengkapnyaMenteri dari PDI Perjuangan, PKB hingga NasDem tidak menghadiri acara buka bersama di Istana Kepresidenan tersebut.
Baca SelengkapnyaMenteri PDIP, PKB dan NasDem Tak Hadiri Bukber di Istana, Jokowi Duduk Semeja dengan Prabowo
Baca SelengkapnyaSejumlah tokoh militer menghadiri ulang tahun ke-64 Persatuan Purnawirawan dan Warakawuri TNI dan Polri (Pepabri) Tahun 2023.
Baca SelengkapnyaJokowi mengundang Megawati hingga SBY untuk mengikuti upacara peringatan HUT ke-79 RI di Ibu Kota Nusantara (IKN).
Baca SelengkapnyaSBY mengundang sejumlah tokoh saat meresmikan museum SBY-Ani di Pacitan, Jawa Timur.
Baca Selengkapnya