Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Deddy Mizwar dukung Soeharto jadi pahlawan nasional

Deddy Mizwar dukung Soeharto jadi pahlawan nasional Deddy Mizwar. ©2012 Merdeka.com

Merdeka.com - Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar mendukung pemberian gelar pahlawan nasional bagi Presiden RI ke-2 Soeharto. Soeharto dinilai layak mendapat gelar pahlawan karena memiliki jasa besar terhadap perjalanan bangsa ini.

"Hasil karya beliau kemajuan secara fisik di era beliau. Pertumbuhan ekonomi pesat, pembangunan. Ini kita rasakan," kata pria yang kerap disapa Demiz ini, di Gedung Sate, Kota Bandung, Senin (23/5). Lanjut dia, pondasi pembangunan Indonesia juga tak luput dari buah pemikiran Soeharto.

Adapun 'dosa masa lalu' yang kerap diungkit banyak pihak menurut dia, itu perlu pembuktian lebih dalam. Sebab yang dirasakan era orde baru, banyak hal secara langsung dirasakan masyarakat saat itu. "Kalau kejahatan kemanusiaan? korupsi? Yang mana? Perlu pembuktian. Yang jelas karyanya memang banyak, besar," ujarnya.

Orang lain juga bertanya?

Deddy menambahkan, tuduhan kejahatan kemanusiaan terhadap simpatisan Partai Komunis Indonesia (PKI) perlu ditelusuri lebih jauh lagi. Sebab, Deddy menilai, kondisi saat itu mengharuskan Pak Harto untuk bersikap tegas terhadap partai terlarang tersebut.

"Apa PKI? Kejahatan ke PKI? PKI memang baik? Bener PKI? Belum tentu baik juga. PKI itu debatable," ujarnya.

Diapun meminta pihak-pihak yang berkeberatan harus lebih objektif dalam menilai Soeharto. "Kalau saya melihat kebaikannya dia, jasanya Pak Harto. Emang manusia mana yang enggak punya salah, enggak punya dosa? Kecuali Nabi Muhammad SAW. Beliau terbimbing oleh Allah ucapannya, tingkah lakunya," terangnya.

(mdk/hhw)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Singgung Buku Bung Karno, Hasto: Masuk Penjara Bagian dari Pengorbanan Cita-cita
Singgung Buku Bung Karno, Hasto: Masuk Penjara Bagian dari Pengorbanan Cita-cita

Hasto menyebut berbagai intimidasi diterima PDIP usai memecat Joko Widodo (Jokowi).

Baca Selengkapnya
Jadi Tersangak KPK, Hasto Singgung Pemecatan Sosok yang Ingin Tiga Periode
Jadi Tersangak KPK, Hasto Singgung Pemecatan Sosok yang Ingin Tiga Periode

Hasto menyinggung pemecatan sebagai kader PDIP, yakni sosok yang menginginkan tiga periode.

Baca Selengkapnya
Jenderal Soeharto Mau Dbunuh Pakai Racun Tikus
Jenderal Soeharto Mau Dbunuh Pakai Racun Tikus

Di tengah panasanya penumpasan PKI, Jenderal Soeharto mengaku sempat mau dibunuh.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Bergetar Hasto PDIP Tersangka KPK Kutip Soekarno, Penjara Bagian dari Pengorbanan
VIDEO: Bergetar Hasto PDIP Tersangka KPK Kutip Soekarno, Penjara Bagian dari Pengorbanan

Hasto menyadari sejak awal saat mengkritisi demokrasi dan pemerintah, ia paham resiko akan dipenjara suatu hari nanti

Baca Selengkapnya
PDIP Tunggu Keputusan Megawati, Jadi Oposisi Atau Koalisi di Pemerintahan Prabowo
PDIP Tunggu Keputusan Megawati, Jadi Oposisi Atau Koalisi di Pemerintahan Prabowo

"Itu akan diputuskan dalam ibu Megawati Soekarnoputri termasuk di dalam kongres yang akan datang," kata Hasto

Baca Selengkapnya
Soeharto Diusulkan Dapat Gelar Pahlawan Nasional, Ini Alasannya
Soeharto Diusulkan Dapat Gelar Pahlawan Nasional, Ini Alasannya

Bamsoet mengatakan, Soeharto layak dipertimbangkan untuk mendapatkan gelar pahlawan karena beberapa hal

Baca Selengkapnya
Megawati Geram kepada Soeharto: Bung Karno Dituduh Kerja Sama dengan PKI
Megawati Geram kepada Soeharto: Bung Karno Dituduh Kerja Sama dengan PKI

Megawati sempat membahas tentang TAP MPR Nomor XXXIII/MPRS/1967.

Baca Selengkapnya
Perintah Rahasia Letjen Soeharto ke Kostrad: Lindungi Mahasiswa yang Berdemo
Perintah Rahasia Letjen Soeharto ke Kostrad: Lindungi Mahasiswa yang Berdemo

Militer ada di belakang aksi-aksi mahasiswa pasca G30S/PKI. Ini pengakuan para jenderal saat itu.

Baca Selengkapnya
TAP MPR Dicabut, Soeharto dan Gus Dur Dianggap Layak Dapat Gelar Pahlawan
TAP MPR Dicabut, Soeharto dan Gus Dur Dianggap Layak Dapat Gelar Pahlawan

Soeharto, lanjut Moestar, telah sangat berjasa dalam pembangunan bangsa Indonesia.

Baca Selengkapnya
Megawati Ingatkan Kader PDIP: Kalau Sudah Jadi Anggota, Jangan Lirik-Lirik Pindah Partai
Megawati Ingatkan Kader PDIP: Kalau Sudah Jadi Anggota, Jangan Lirik-Lirik Pindah Partai

Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri mengingatkan kepada para kader tidak main mata untuk pindah partai.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Kejutan Kemunculan Hasto PDIP, Respons Penetapan Tersangka KPK
VIDEO: Kejutan Kemunculan Hasto PDIP, Respons Penetapan Tersangka KPK "Penjara Bagian Untuk Cita-Cita"

Hasto Kristiyanto buka suara, usai ditetapkan sebagai tersangka penyuapan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam kasus Harun Masiku.

Baca Selengkapnya
PDIP Solo Siap Bergerak Amankan Hasto dan Staf Lantaran Diperiksa KPK
PDIP Solo Siap Bergerak Amankan Hasto dan Staf Lantaran Diperiksa KPK

Dia menilai pemeriksaan staf Hasto tidak sesuai dengan ketentuan hukum yang berlaku.

Baca Selengkapnya