Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Demo tolak ISIS, warga Sukoharjo tanda tangani kain 100 meter

Demo tolak ISIS, warga Sukoharjo tanda tangani kain 100 meter Demo tolak ISIS di Sukoharjo. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Ratusan warga Sukoharjo, Sabtu (2/5) siang menggelar aksi demonstrasi menolak paham radikal Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS) di Simpang Lima Sukoharjo. Aksi turun ke jalan tersebut diikuti sejumlah Ormas Islam seperti Nahdlatul Ulama (NU), Muhammadiyah, (Lembaga Dakwah Islamiyah Indonesia (LDII), Majelis Tafsir Al Quran (MTA), Komunitas Pencak Silat, pelajar, LSM, dan pelajar.

Aksi juga dihadiri jajaran Muspida dengan ditandai membubuhkan tandatangan pada kain sepanjang 100 meter.

Koordinator aksi Didik Rudiyanto mengatakan paham ISIS saat ini sudah mengkhawatirkan, tak hanya bagi generasi muda, namun juga seluruh lapisan masyarakat. Menurutnya aksi tersebut sengaja digelar untuk mencegah merebaknya faham radikalisme ISIS di Sukoharjo.

Orang lain juga bertanya?

"Kami sengaja menggelar aksi ini, mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk bersama-sama dan menyatakan warga Sukoharjo tidak mendukung ISIS,” ujar Didik Rudiyanto, Sabtu (2/5).

Aksi yang juga diikuti para pelajar tersebut, kata Didik dimaksudkan untuk memberikan pemahaman agar mereka tidak terpengaruh dengan paham radikal ISIS.

Selain menggelar orasi tolak ISIS, aksi yang digelar di bawah guyuran hujan itu juga ditandai dengan pembubuhan tanda tangan pada kain sepanjang 100 meter. Warga mengakhiri aksi dengan melakukan long march berkeliling kota. (mdk/bal)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
18 Mantan Simpatisan ISIS dan JI Ikrar Setia NKRI, Diminta Jaga Keamanan di Poso
18 Mantan Simpatisan ISIS dan JI Ikrar Setia NKRI, Diminta Jaga Keamanan di Poso

Sebanyak 18 warga Poso yang merupakan mantan simpatisan jaringan teroris mengucapkan ikrar setia kepada NKRI di Mapolres Poso, Kamis (13/6).

Baca Selengkapnya
Demo di Depan Istana Yogyakarta, Ribuan Massa Tuntut Jokowi Turun
Demo di Depan Istana Yogyakarta, Ribuan Massa Tuntut Jokowi Turun

Mereka melakukan long march sejak dari Taman Parkir ABA Yogyakarta hingga Kawasan Titik Nol Kilometer.

Baca Selengkapnya
Momen Rektor Hingga Ratusan Dosen Muda di Yogyakarta Ikut Turun ke Jalan Tolak Revisi UU Pilkada
Momen Rektor Hingga Ratusan Dosen Muda di Yogyakarta Ikut Turun ke Jalan Tolak Revisi UU Pilkada

Rektor Universitas Islam Indonesia (UII) Fathul Wahid sempat membacakan puisi berjudul 'Sak Karepmu' di depan ribuan massa aksi Jogja Memangg

Baca Selengkapnya
FOTO:  Pawai Global Climate Strike, Komunitas Peduli Lingkungan Suarakan Dampak Krisis Iklim
FOTO: Pawai Global Climate Strike, Komunitas Peduli Lingkungan Suarakan Dampak Krisis Iklim

Pawai Global Climate Strike di Taman Menteng dilakukan untuk menangani krisis iklim dan kelestarian lingkungan.

Baca Selengkapnya
Massa Aksi di Solo Minta Jokowi Pulang Kampung
Massa Aksi di Solo Minta Jokowi Pulang Kampung

Mereka meneriakkan yel-yel meminta Presiden Joko Widodo alias Jokowi untuk mundur dari jabatannya dan segera pulang ke kampung halaman Solo.

Baca Selengkapnya
FOTO: Khidmatnya Upacara Peringatan 96 Tahun Sumpah Pemuda di Jakarta
FOTO: Khidmatnya Upacara Peringatan 96 Tahun Sumpah Pemuda di Jakarta

Upacara peringatan 96 tahun Sumpah Pemuda diikuti ratusan peserta, mulai dari anggota keluarga pahlawan nasional, pelajar, hingga masyarakat umum.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Ribuan Warga Tumpah Ruah di GDC Depok Gelar Aksi Bela Palestina
FOTO: Penampakan Ribuan Warga Tumpah Ruah di GDC Depok Gelar Aksi Bela Palestina

Kawasan jalan raya di GDC, Depok berubah menjadi lautan putih manusia saat aksi 'Depok Untuk Palestina'.

Baca Selengkapnya
FOTO: Doa hingga Suara Takbir Menggema dalam Aksi Bela Palestina di Jakarta Selatan
FOTO: Doa hingga Suara Takbir Menggema dalam Aksi Bela Palestina di Jakarta Selatan

Massa oalisi Indonesia Bela Baitul Maqdis menggelar aksi bela Palestina dan memberikan dukungan kepada warga di Gaza.

Baca Selengkapnya
FOTO: Memperingati Hari HAM Sedunia, Warga Kampung Bulak Cisalak di Depok Demo Tolak Penggusuran
FOTO: Memperingati Hari HAM Sedunia, Warga Kampung Bulak Cisalak di Depok Demo Tolak Penggusuran

Aksi demonstrasi itu dilakukan di Jalan Ir. H. Juanda, Depok.

Baca Selengkapnya
Demo RUU Pilkada Pagi Ini, Gedung DPR Sudah Dijaga Polisi
Demo RUU Pilkada Pagi Ini, Gedung DPR Sudah Dijaga Polisi

Demo ini menuntut DPR agar tidak mengesahkan RUU Pilkada.

Baca Selengkapnya
Butet Kartaredjasa Ikut Aksi Jogja Memanggil: Demokrasi Hukum Dirusak, Kita Harus Berontak
Butet Kartaredjasa Ikut Aksi Jogja Memanggil: Demokrasi Hukum Dirusak, Kita Harus Berontak

Aksi ini diikuti oleh lebih kurang 2.000 orang yang terdiri dari mahasiswa hingga elemen masyarakat lainnya.

Baca Selengkapnya
FOTO: Bertopeng Anonymous, Mahasiswa Kendari Gelar Aksi Mimbar Demokrasi Lawan Politik Dinasti dan Pelanggaran HAM
FOTO: Bertopeng Anonymous, Mahasiswa Kendari Gelar Aksi Mimbar Demokrasi Lawan Politik Dinasti dan Pelanggaran HAM

Aksi ini digelar sebagai bentuk demokrasi untuk melawan Politik Dinasti serta menolak Pelanggaran HAM.

Baca Selengkapnya