Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Deteksi Varian Omicron, Dinkes Solo Kirim 32 Sampel WGS ke Lab Semarang

Deteksi Varian Omicron, Dinkes Solo Kirim 32 Sampel WGS ke Lab Semarang Pemeriksaan Sampel Tes PCR Covid-19. ©2020 Merdeka.com/Iqbal S Nugroho

Merdeka.com - Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Solo, mengirimkan 32 sampel whole genome sequence (WGS) ke Balai Laboratorium Kesehatan Semarang. Pengiriman sampel tersebut guna mengantisipasi merebaknya varian baru Covid-19, Omicron di sejumlah daerah.

"32-an ya (sampel yang dikirim). Yang banyak itu Moewardi (RSUD dr Moewardi) dan RS dr Oen Kandang Sapi Solo," ujar Kepala Dinkes Kota Solo, Siti Wahyuningsih di Solo, Senin (23/1).

Siti menjelaskan dari 32 sampel yang dikirim tersebut, 30 di antaranya sudah keluar dengan hasil negatif. Namun 2 sampel lainnya belum diketahui hasilnya, karena masih dalam proses. Ia berharap pekan ini hasilnya sudah diketahui dan negatif Omicron.

Orang lain juga bertanya?

“Mudah-mudahan yang dua ini bukan Omicron. Untuk kategori sampel lendir yang kita kirimkan ke lab, salah satunya CT Valuenta di bawah 30,” terang dia.

Siti menyatakan, khusus untuk yang memiliki riwayat perjalanan ke luar negeri, meski CT Value-nya tinggi, pihaknya tetap mengirimkan sampel lendir ke Balai Laboratorium Kesehatan Semarang.

Lebih lanjut, Siti meminta masyarakat agar selalu menerapkan protokol kesehatan. Hal tersebut penting untuk antisipasi menularnya Covid-19 varian Omicron.

“Upaya pemerintah untuk mengantisipasi masuknya Omicron adalah mempercepat pemberian vaksin penguat. Jadi masyarakat harus dukung, harus tetap prokes,” tandasnya.

Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka menambahkan, pihaknya terus memantau perkembangan Covid-19 varian Omicron. Ia juga meminta masyarakat untuk tenang dan tidak terlalu khawatir.

“Kita pantau terus, surveilians kita jalankan. Itu aja, nunggu SE (surat edaran wali kota) terbaru,” katanya.

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mengenal JN.1, Varian Baru Pemicu Lonjakan Covid-19 di Singapura
Mengenal JN.1, Varian Baru Pemicu Lonjakan Covid-19 di Singapura

Varian JN.1 merupakan pemicu lonjakan Covid-19 di Singapura.

Baca Selengkapnya
Dinkes DKI Akhirnya Mengungkap Jumlah Kasus Covid-19 JN.1 di Jakarta Selama Tahun 2023
Dinkes DKI Akhirnya Mengungkap Jumlah Kasus Covid-19 JN.1 di Jakarta Selama Tahun 2023

Ani menjelaskan, JN.1 memiliki gejala yang sama seperti Covid-19 lainnya.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Meningkat di 21 Provinsi
Kasus Covid-19 Meningkat di 21 Provinsi

Tren kenaikan kasus mingguan Covid-19 nasional per 9 Desember 2023 dilaporkan menyentuh angka 554 kasus positif.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Melonjak, Ini Stategi Kemenkes Cegah Penyebaran
Kasus Covid-19 Melonjak, Ini Stategi Kemenkes Cegah Penyebaran

Kemenkes meminta pelayanan kesehatan meningkatkan kewaspadaan terhadap penyebaran Covid-19.

Baca Selengkapnya
61 Kasus Positif Covid-19 Ditemukan di DIY
61 Kasus Positif Covid-19 Ditemukan di DIY

Lonjakan kasus Covid-19 terjadi di DIY. Berdasarkan data Dinas Kesehatan (Dinkes) DIY saat ini sudah tercatat 61 kasus positif Covid di provinsi itu.

Baca Selengkapnya
Menkes Ungkap Asal Usul Omicron EG.5 Pemicu Kenaikan Covid-19 di RI
Menkes Ungkap Asal Usul Omicron EG.5 Pemicu Kenaikan Covid-19 di RI

Saat ini, Omicron EG.5 mendominasi di tengah kenaikan kasus Covid-19.

Baca Selengkapnya
Daftar 9 Varian yang Mendominasi Kasus Covid-19 Dunia Menurut WHO
Daftar 9 Varian yang Mendominasi Kasus Covid-19 Dunia Menurut WHO

WHO saat ini memonitor berbagai varian yang banyak ditemui.

Baca Selengkapnya
Didominasi Varian JN.1, Begini Situasi Covid-19 di Indonesia
Didominasi Varian JN.1, Begini Situasi Covid-19 di Indonesia

Kasus Covid-19 di Indonesia kembali meningkat. Kenaikan terjadi sejak dua pekan terakhir saat Singapura dihantam lagi badai Covid-19.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 di Indonesia Kembali Meningkat
Kasus Covid-19 di Indonesia Kembali Meningkat

mengonfirmasi tren kasus mingguan Covid-19 di Indonesia kembali mengalami peningkatan.

Baca Selengkapnya
Penyebaran Covid-19 Varian JN.1 di Indonesia Naik Jadi 41 Kasus
Penyebaran Covid-19 Varian JN.1 di Indonesia Naik Jadi 41 Kasus

Penemuan kasus yang dihimpun per tanggal 6-23 Desember 2023 sebanyak 5 kasus.

Baca Selengkapnya
Siap Tekan Persebaran Mpox atau Cacar Monyet, Kemenkes Siapkan 12 Laboratorium di Seluruh Indonesia
Siap Tekan Persebaran Mpox atau Cacar Monyet, Kemenkes Siapkan 12 Laboratorium di Seluruh Indonesia

Kemenkes telah menyiapkan 12 laboratorium untuk mempercepat proses pemeriksaan mpox atau cacar monyet.

Baca Selengkapnya
Data Kasus Covid-19 di Indonesia Sepekan Terakhir
Data Kasus Covid-19 di Indonesia Sepekan Terakhir

Terjadi lonjakan kasus Covid-19 di Indonesia menjelang Natal 2023 dan Tahun Baru 2024.

Baca Selengkapnya