Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Detik-detik Polisi Bersenpi Laras Panjang Bekuk Preman Resahkan Sopir Truk di Jakbar

Detik-detik Polisi Bersenpi Laras Panjang Bekuk Preman Resahkan Sopir Truk di Jakbar Detik-detik Polisi Bersenpi Laras Panjang Bekuk Preman. ©2023 @lensa_berita_jakarta

Merdeka.com - Aksi petugas meringkus pria diduga preman sambil membawa senjata api (senpi) laras panjang viral di media sosial. Dalam video yang diunggah @lensa_berita_jakarta terekam detik-detik penangkapan pria tersebut.

Terlihat dua orang diduga preman dengan kaos hitam tengah diamankan kepolisian. Salah satunya bahkan sampai teriak histeris.

Kapolsek Cengkareng, Kompol Ardhie Demastyo mengatakan kejadian tersebut bermula ketika mendapat laporan dari sopir truk adanya pungli pada Rabu (25/1). Sopir truk mengaku kerap diminta pungli hingga ratusan ribu khusunya truk dengan pelat nomor luar Jakarta.

"Awalnya laporan dari sopir truk dari para sopir lainnya khususnya pelat luar Jakarta dimintain Rp200 ribu rupiah," kata Ardhie saat dikonfirmasi, Kamis (26/1).

Setelahnya pihaknya pun langsung bergegas sambil membawa senpi laras panjang ke lokasi kejadian.

"Awalnya kita patroli antisipasi kejahatan jalan, tapi pada saat di Polsek ada laporan dari sopir truk akhirnya langsung ke TKP, jadi bareng naik sama supir truknya ke lokasi," imbuhnya

Ardhie mengatakan, polisi membentuk tim dan bekerja sama dengan sopir truk dengan menaiki kendaraan itu. Bertepatan di persimpangan Jalan Kayu Besar Jakarta Barat, polisi berhasil meringkus dua dari empat pelaku yakni Saipul Hidayat (33) dan Iwfal Febriana (31).

Usai diamankan di Mapolsek Cengkareng, kedua pelaku sempat dilakukan tes urine yang hasilnya dinyatakan positif narkoba.

"Pada saat di bawa ke Polsek kita cek urine mereka posisi narkoba jenis sabu-sabu," jelas Kapolsek Cengkareng.

Dua pria diduga preman lain kabur tengah dilakukan pengejaran. Sedangkan, barang bukti lain yang berhasil diamankan dari tangan pelaku berupa uang hasil pemerasan sekitar Rp350 ribu.

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bikin Resah Warga Jakarta Utara, Preman Berkedok Tukang Parkir Liar 'Diangkut' Polisi
Bikin Resah Warga Jakarta Utara, Preman Berkedok Tukang Parkir Liar 'Diangkut' Polisi

Dari tangan para preman, polisi turut mengamankan barang bukti uang tunai sebanyak Rp580 ribu

Baca Selengkapnya
Polisi Ringkus Pelaku Pengeroyok Sopir Truk saat Demo Buruh di Bekasi, Ini Perannya
Polisi Ringkus Pelaku Pengeroyok Sopir Truk saat Demo Buruh di Bekasi, Ini Perannya

Pelaku melakukan pengeroyokan sopir dan pengrusakan mobil truk berdasarkan bukti-bukti seperti rekaman CCTV dan saksi mata.

Baca Selengkapnya
Bang Jago Palak Sopir Truk, Enggak Lama Langsung Diciduk Polisi
Bang Jago Palak Sopir Truk, Enggak Lama Langsung Diciduk Polisi

AB memang sengaja mengincar para sopir truk yang berhenti di pinggiran jalan Daan Mogot.

Baca Selengkapnya
Mobil Tak Mau Disalip, Sopir Angkot Keroyok Pengemudi Tangki Pertamina
Mobil Tak Mau Disalip, Sopir Angkot Keroyok Pengemudi Tangki Pertamina

Setelah puas mengeroyok sopir dan kondektur para pelaku diketahui langsung melarikan diri.

Baca Selengkapnya
Rusak Jembatan Agar Truk Sound Bisa Lewat, 10 Pemuda Diamankan
Rusak Jembatan Agar Truk Sound Bisa Lewat, 10 Pemuda Diamankan

Rusak Jembatan Agar Truk Sound Bisa Lewat, 10 Pemuda Diamankan

Baca Selengkapnya
Kelakuan Preman Tengik Ngaku Diserempet Pemobil di Jakbar, Klaim Punya KTA Menantang ke Polsek Ditunggu Malah Tak Datang-datang
Kelakuan Preman Tengik Ngaku Diserempet Pemobil di Jakbar, Klaim Punya KTA Menantang ke Polsek Ditunggu Malah Tak Datang-datang

Saat tengah mengemudi, dia dikejutkan lantaran sang preman mengaku terserempet. Bahkan, sang preman mengaku memiliki KTA Polri.

Baca Selengkapnya
Duduk Perkara Cekcok Petugas Dishub dengan Sopir Truk Tambang di Parung Panjang
Duduk Perkara Cekcok Petugas Dishub dengan Sopir Truk Tambang di Parung Panjang

Cekcok petugas Dishub dan sopir truk tambang tersbeut viral di mesia sosial.

Baca Selengkapnya
Lima Anggota Ormas Pengeroyok Polisi di Bandung Ditangkap, Satu Pelaku Ditembak di Kaki
Lima Anggota Ormas Pengeroyok Polisi di Bandung Ditangkap, Satu Pelaku Ditembak di Kaki

Pengeroyokan itu terjadi di Jalan Raya Banjaran-Soreang, Rabu (20/12) lalu.

Baca Selengkapnya
Ini Jalanan Paling Banyak Pungli di Indonesia, Adanya di Bekasi Setiap 3 Meter Ada Preman Minta Setoran
Ini Jalanan Paling Banyak Pungli di Indonesia, Adanya di Bekasi Setiap 3 Meter Ada Preman Minta Setoran

Aksi pungutan liar di Bekasi ramai disorot karena dinilai sudah tak wajar.

Baca Selengkapnya
Viral Video Kejar-kejaran Polisi Bermotor dengan Truk, Begini Endingnya
Viral Video Kejar-kejaran Polisi Bermotor dengan Truk, Begini Endingnya

Saat diarahkan petugas masuk ke jalan kanan untuk memasuki jalur lingkar selatan, imbauan itu tak diindahkan.

Baca Selengkapnya
Kelakuan Anggota LSM, Palak Sopir Truk Modus Kontribusi Menjaga Lingkungan
Kelakuan Anggota LSM, Palak Sopir Truk Modus Kontribusi Menjaga Lingkungan

Jika tidak diberi, para pelaku akan berbuat kasar, mulai marah hingga merusak truk. Hal ini membuat sopir ketakutan.

Baca Selengkapnya
Viral Video Pungli di Babelan Bekasi Palaki Sopir Truk Tiap Lima Meter, Ini Faktanya
Viral Video Pungli di Babelan Bekasi Palaki Sopir Truk Tiap Lima Meter, Ini Faktanya

Seorang sopir truk yang melintas di kawasan Jalan Raya Babelan, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat merekam banyaknya aktivitas pungli.

Baca Selengkapnya