Diarak naik kereta kuda, Jokowi-JK lepas jas dan peci
Merdeka.com - Tiba di Bundaran Hotel Indonesia, Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Jusuf Kalla langsung diarak menggunakan kereta kuda. Mereka akan melanjutkan perjalanan ke Istana Negara.
Saat berada di atas, Jokowi dan JK kompak melepas jas dan peci. Teriknya udara membuat Jokowi dan JK juga melepas dasi dan menggulung kemeja putih lengan panjang.
Sepanjang perjalanan keduanya melambaikan tiga jari ke arah lautan manusia yang sudah menunggu. Warga antusias terus memanggil nama dan melambaikan bendara merah putih kecil.
-
Kenapa keluarga Jokowi sering pakai busana kompak? Keluarga Presiden Joko Widodo memang selalu menjadi sorotan publik. Tidak hanya kegiatan saja, penampilan dari keluarga sang Presiden pun sering kali menjadi perbincangan.
-
Siapa Ajudan Presiden Jokowi? Kapten Infanteri Mat Sony Misturi saat ini tengah menjabat sebagai ajudan Presiden Joko Widodo.
-
Bagaimana Jokowi memilih busana adat untuk upacara HUT ke-78 RI? Terkait pemilihan busana tersebut, Presiden Jokowi tidak memiliki alasan khusus. Ia mengatakan bahwa pemilihan baju tersebut merupakan pilihan dari timnya.
-
Apa yang diresmikan Jokowi? Jokowi prihatin atas dominasi impor dalam penggunaan perangkat teknologi di Indonesia, dengan nilai impor yang mencapai lebih dari Rp30 triliun. Hal itu disampaikan Jokowi saat meresmikan Indonesia Digital Test House (IDTH) di Balai Besar Pengujian Perangkat Telekomunikasi (BBPPT), Kota Depok, Jawa Barat Selasa, (7/5).
-
Siapa yang membuat Presiden Jokowi gemas? Akhirnya, pertunjukan lucu Ameena sukses membuat semua orang terkesan, termasuk Presiden Jokowi yang menyaksikannya dari kursi utama.
-
Kenapa Presiden Jokowi hadir di pelantikan? Pelantikan juga dihadiri Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Ma'ruf Amin.
Dua orang ajudan berada di belakang keduanya. Dua kuda yang menarik berjalan perlahan membelah kerumunan manusia. (mdk/did)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
para ajudan yang mendampinginya pun ikut memakai pakaian adat.
Baca SelengkapnyaViral ban mobil Jokowi bocor di tengah jalan di Jateng.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi melaksanakan salat Iduladha bersama para warga di Simpang Lima Semarang
Baca SelengkapnyaJokowi tampil gagah dalam balutan busana adat Ageman Songkok Singkepan Ageng di HUT ke-78 Kemerdekaan RI.
Baca SelengkapnyaKapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dan istrinya Juliati Sapta Dewi Magdalena berpartisipasi di acara Istana Berkebaya pada Minggu (6/8) lalu.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi dan Ibu Negara Iriana Joko Widodo tampak gagah dan anggun dalam balutan busana peninggalan Kerajaan Kutai Kartanegara.
Baca SelengkapnyaJokowi memanfaatkan momen libur panjang Waisak dengan mengajak cucunya, Jan Ethes Srinarendra dan La Lembah Manah, menikmati keramaian malam di Kota Yogyakarta.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi ditemani sang istri serta Kaesang dan Erina melakukan jogging di lapangan Gasibu Bandung
Baca SelengkapnyaDari pantauan merdeka.com di lapangan, Presiden Jokowi tiba di Kompleks Parlemen sekitar pukul 08.57.
Baca SelengkapnyaBaju adat yang dikenakan Jokowi merupakan pakaian khas Suku Kutai yang terinspirasi dari Kesultanan Kutai Kertanegara.
Baca SelengkapnyaIriana mengenakan baju adat Bali berwarna kuning emas dengan paduan hijau itu. Iriana juga mengenakan mahkota berwarna emas.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi tak menampik nyaman dengan Partai Golkar.
Baca Selengkapnya