Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

DIB sebut vaksin palsu karena bobroknya sistem kesehatan Indonesia

DIB sebut vaksin palsu karena bobroknya sistem kesehatan Indonesia Diskusi soal vaksin palsu. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Dokter Indonesia Bersatu (DIB) Agung Sapta Abadi menyebut kasus vaksin palsu terjadi lantaran bobroknya sistem kesehatan di Indonesia. Akibatnya, fungsi pemerintah dalam hal pengawasan sangat lemah.

Selain itu, Agung juga menilai kasus vaksin palsu melibatkan mafia besar. Dia menduga sejumlah pembuat kebijakan di antaranya, legislatif, eksekutif, yudikatif, produksi, distribusi sampai kepada importir ikut bermain dalam kasus ini.

"Jangan hanya terjebak dengan pemain kecil dan dengan mudah menjadikan dokter serta tenaga kesehatan lain yang berhadapan langsung dengan pasien sebagai kambing hitamnya," kata Agung dalam diskusi bertajuk 'Darurat Farmasi' di Plaza Festival, Jalan Rasuna Said, Kuningan, Jakarta, Minggu (24/7).

Orang lain juga bertanya?

Menurut dia, kericuhan vaksin palsu jelas merugikan pihak kedokteran. Salah satunya, ketidakpercayaan publik terhadap bidang kesehatan di Indonesia.

"Akan makin besar peluang asing menguasai sektor kesehatan kita secara ekonomi maupun politik. Dan pada akhirnya akan melemahkan ketahanan nasional," kata dia.

Oleh karena itu, Agung meminta pemerintah ikut andil dalam menyelesaikan kasus vaksin palsu.‎ Bagaimanapun, kata dia, pemerintah tidak boleh lepas tanggung jawab atas kasus tersebut.

"Ketidakmampuan pemerintah mengendalikan pasar bebas dunia kesehatan harus menjadi titik balik bagi negara untuk kembali bertanggungjawab atas pelayanan kesehatan yang berkeadilan sesuai amanah UUD 1945," pungkasnya.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menkes Klaim Vaksin Covid-19 Buatan Dalam Negeri Relatif Lebih Aman
Menkes Klaim Vaksin Covid-19 Buatan Dalam Negeri Relatif Lebih Aman

Namun kalau untuk yang komorbid, kata Menkes, risiko tetap ada karena virusnya tidak hilang.

Baca Selengkapnya
Respons Menkes Soal Gaduh Efek Samping Vaksin AstraZeneca Disebut Picu Pembekuan Darah
Respons Menkes Soal Gaduh Efek Samping Vaksin AstraZeneca Disebut Picu Pembekuan Darah

Menkes angkat bicara mengenai efek samping vaksin Covid-19 AstraZeneca

Baca Selengkapnya
Gaduh Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Komnas KIPI: Tidak Sebabkan Kasus Pembekuan Otak di Indonesia
Gaduh Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Komnas KIPI: Tidak Sebabkan Kasus Pembekuan Otak di Indonesia

Jamie Scott, seorang pria beranak dua mengalami cedera otak serius setelah mengalami penggumpalan darah dan pendarahan di otak usai mendapatkan vaksin itu p

Baca Selengkapnya
Vaksin AstraZeneca Disebut Picu Kasus TTS, Begini Hasil Kajian BPOM
Vaksin AstraZeneca Disebut Picu Kasus TTS, Begini Hasil Kajian BPOM

Belakangan, vaksin AstraZeneca disebut-sebut memicu kejadian trombosis with thrombocytopenia syndrome (TTS) atau pembekuan darah.

Baca Selengkapnya
Klaim Tak Ada Kaitan Vaksin AstraZeneca dengan Kasus TTS, Komnas KIPI Sebut Sudah Surveilans di 7 Provinsi
Klaim Tak Ada Kaitan Vaksin AstraZeneca dengan Kasus TTS, Komnas KIPI Sebut Sudah Surveilans di 7 Provinsi

Hinky mengatakan, vaksin AstraZeneca sudah melewati tahap uji klinis tahap 1 hingga 4.

Baca Selengkapnya
Penjelasan Ahli Kesehatan Usai Heboh Efek Samping Vaksin AstraZeneca hingga Ditarik dari Peredaran
Penjelasan Ahli Kesehatan Usai Heboh Efek Samping Vaksin AstraZeneca hingga Ditarik dari Peredaran

Komnas KIPI sebelumnya mengatakan tidak ada kejadian sindrom TTS setelah pemakaian vaksin Covid-19 AstraZeneca.

Baca Selengkapnya
Menkes Dorong Percepatan Produksi Vaksin Dalam Negeri untuk Ketahanan Kesehatan Nasional
Menkes Dorong Percepatan Produksi Vaksin Dalam Negeri untuk Ketahanan Kesehatan Nasional

Produksi vaksin dalam negeri dianggap akan mampu mendorong ketahanan kesehatan nasional.

Baca Selengkapnya
Kronologi Pemecatan Dekan FK Unair Usai Tolak Rencana Menkes Datangkan Dokter Asing
Kronologi Pemecatan Dekan FK Unair Usai Tolak Rencana Menkes Datangkan Dokter Asing

Sebelum dipecat, Dekan FK Unair dipanggil oleh Rektorat untuk mengklarifikasi pernyataan menolak program dokter asing di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Fakta dan Mitos Tentang Polio yang Wajib Diketahui
Fakta dan Mitos Tentang Polio yang Wajib Diketahui

Penyakit polio masih menjadi pekerjaan rumah (PR) pemerintah.

Baca Selengkapnya
Klaim Pandemi Covid-19 Rekayasa Muncul Lagi, Begini Kata Kemenkes
Klaim Pandemi Covid-19 Rekayasa Muncul Lagi, Begini Kata Kemenkes

Bahkan, muncul narasi menyatakan bahwa virus SARS-CoV-2 penyebab Covid-19 tidak ada.

Baca Selengkapnya
Komisi IX DPR Minta Kemenkes Serius Tangani Kenaikan Kasus DBD
Komisi IX DPR Minta Kemenkes Serius Tangani Kenaikan Kasus DBD

Anggota Komisi IX DPR RI Fraksi Partai Golkar, Dewi Asmara mengatakan, kasus DBD saat ini naik lebih tinggi dibandingkan tahun 2023.

Baca Selengkapnya
IDI Berduka RUU Kesehatan Disahkan
IDI Berduka RUU Kesehatan Disahkan

Meski kecewa, IDI mengaku siap mengawal penerapan UU Kesehatan ini hingga ke tingkat cabang.

Baca Selengkapnya