Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dibuka bulan depan, fasilitas stasiun Cibinong belum lengkap

Dibuka bulan depan, fasilitas stasiun Cibinong belum lengkap KRL commuter. ©2012 Merdeka.com

Merdeka.com - PT KAI Commuter Jabodetabek (KCJ) memastikan stasiun Cibinong akan kembali beroperasi pada April mendatang. Namun fasilitas di stasiun tersebut masih belum memadai.

Pantauan merdeka.com di stasiun tersebut belum ada peron penumpang di sana. Selain itu belum ada pula pos penjagaan dan palang pintu. Padahal banyak kendaraan lalu lalang menyeberang di jalur kereta Nambo-Cibinong ini. Kendati demikian, pembangunan listrik telah di mulai.

Sementara kondisi di sekitar masih banyak anak-anak bermain di kereta lokomotif barang yang tengah parkir. Terlihat beberapa petugas tengah mengamankan anak-anak ini agar tidak menyeberang rel sembarangan.

Saat dikonfirmasi mengenai kesiapan dan pembangunan selanjutnya, petugas KAI di sana masih enggan berkomentar.

"Kalau mau tanya situasi kereta dan persiapan Stasiun tanya saja sama humas PT KAI." kata dia di Stasiun Cibinong saat ditemui merdeka.com, Rabu (11/3).

PT KAI Commuter Jabodetabek (KCJ) memastikan persiapan pengangkutan penumpang Commuter Line dari Stasiun Nambo, Cibinong hingga Citayam sudah maksimal. Perusahaan ini pun tengah mempersiapkan penyesuaian jadwal keberangkatan dengan jalur Bogor- Jakarta Kota.

Di lain pihak, Humas PT KJC Eva Chairunnisa mengklaim persiapan yang dilakukan terhadap dua stasiun, yakni Nambo dan Cibinong sudah maksimal. Namun, pengoperasiannya masih menunggu izin resmi dari pemerintah maupun perusahaan induknya, PT Kereta Api Indonesia (KAI).

"Sekarang masih dalam persiapan, tapi menunggu perintah dari Kementerian Perhubungan dan PT KAI Daops 1," kata Humas PT KAI Eva Chairunnisa saat berbincang merdeka.com, Rabu (11/3).

Menurut dia, jalur kereta dari Nambo dan Cibinong akan terhubung dengan Stasiun Citayam. Dengan begitu, penumpang bisa transit dengan kereta bertujuan Tanah Abang dan Jatinegara.

(mdk/ary)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ditata Ulang, Begini Potret Terkini Terminal Pulogadung
Ditata Ulang, Begini Potret Terkini Terminal Pulogadung

Perombakan ini telah dilakukan sejak awal Agustus 2023 kemarin.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Mewah Stasiun KCJB di Halim yang Sudah Masuk Tahap Penyelesaian Akhir, September 2023 Siap Diuji Coba
FOTO: Penampakan Mewah Stasiun KCJB di Halim yang Sudah Masuk Tahap Penyelesaian Akhir, September 2023 Siap Diuji Coba

Pembangunan Stasiun Halim telah mencapai lebih dari 97 persen.

Baca Selengkapnya
Masuki Pembangunan Tahap Akhir, Jalur Arus Penumpang di Stasiun Manggarai Diubah
Masuki Pembangunan Tahap Akhir, Jalur Arus Penumpang di Stasiun Manggarai Diubah

KAI Commuter juga akan menyiagakan petugas di jam-jam sibuk untuk mengarahkan dan mengatur flow pengguna saat akan keluar dan/atau masuk stasiun.

Baca Selengkapnya
Sederet Fasilitas Bisa Dinikmati Pemudik di Stasiun Pasar Senen, Ada Area Bermain Anak hingga Ruang Kerja
Sederet Fasilitas Bisa Dinikmati Pemudik di Stasiun Pasar Senen, Ada Area Bermain Anak hingga Ruang Kerja

Stasiun Senen menyediakan sejumlah fasilitas bagi para penumpang yang ingin mudik.

Baca Selengkapnya
Awal 2025, KCIC Bakal Aktifkan Stasiun Karawang
Awal 2025, KCIC Bakal Aktifkan Stasiun Karawang

Mulai 2025, Kereta Cepat Jakarta-Bandung akan berhenti di Stasiun Karawang.

Baca Selengkapnya
Pembangunan Tol ke Stasiun Kereta Cepat di Karawang Tunggu Putusan Ridwan Kamil
Pembangunan Tol ke Stasiun Kereta Cepat di Karawang Tunggu Putusan Ridwan Kamil

Rencana pembangunan tol ke stasiun masih tahap pengukuran.

Baca Selengkapnya
Hal Penting Wajib Diketahui saat Ikut Uji Coba Perjalanan LRT Jabodebek
Hal Penting Wajib Diketahui saat Ikut Uji Coba Perjalanan LRT Jabodebek

Pendaftaran uji coba LRT Jabodebek terbatas ini telah dibuka pada 10 Juli 2023 kemarin.

Baca Selengkapnya
LRT Jabodebek Mulai Uji Coba untuk Umum, Catat ini Daftar Lahan Parkirnya
LRT Jabodebek Mulai Uji Coba untuk Umum, Catat ini Daftar Lahan Parkirnya

Stasiun LRT Jabodebek tidak terdapat lahan parkir. Tetapi LRT Jabodebek bekerja sama untuk menyediakan kantong parking.

Baca Selengkapnya
Wajah Baru Terminal Purboyo Madiun, Usung Konsep Ramah Lingkungan Bikin Pangling
Wajah Baru Terminal Purboyo Madiun, Usung Konsep Ramah Lingkungan Bikin Pangling

Terminal Purboyo Kota Madiun kini tampak lebih modern.

Baca Selengkapnya
Stasiun Tanah Abang Bakal Soft Launching Bulan Depan
Stasiun Tanah Abang Bakal Soft Launching Bulan Depan

Soft launching stasiun Tanah Abang yaitu penambahan jalur, peron, dan integrasi antarmoda.

Baca Selengkapnya
Uji Coba Terbatas LRT Jabodebek Masih Ditunda, Ternyata Ini Penyebabnya
Uji Coba Terbatas LRT Jabodebek Masih Ditunda, Ternyata Ini Penyebabnya

Uji coba operasional terbatas akan segera dilakukan kembali ketika hasilnya sudah seperti yang diharapkan.

Baca Selengkapnya
Cara Naik Kereta Cepat Jakarta Bandung, Berikut Jadwal dan Fasilitasnya
Cara Naik Kereta Cepat Jakarta Bandung, Berikut Jadwal dan Fasilitasnya

Uji coba Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) akan dimulai besok, Jumat 15 September 2023 hingga 30 September 2023.

Baca Selengkapnya