Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Didampingi ibu negara, Presiden Jokowi peringati hari ibu di Serang

Didampingi ibu negara, Presiden Jokowi peringati hari ibu di Serang Jokowi diberi gelar raja Dayak. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo menghadiri Peringatan Hari Ibu ke-88 di Halaman Masjid Raya Al-Bantani, Kota Serang, Banten, Kamis (22/12). Jokowi tiba di lokasi sekitar pukul 10.00 Wib dengan didampingi Ibu Negara, Iriana Widodo.

Sejumlah Menteri Kabinet Kerja dan Kepala Daerah telah terlebih dahulu hadir, diantaranya Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Yohana Yembise, Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo, Gubernur nonaktif Banten Rano Karno, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, Wali Kota Bandung Ridwan Kamil.

Acara ini digagas Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak RI bekerjasama dengan OASE KK, Kongres Wanita Indonesia (KOWANI), TP PKK Pusat, Dharma Pertiwi, Dharma Wanita Persatuan Pusat, Bhayangkari dan mitra kerja lainnya bersatu padu mensukseskan Peringatan Hari Ibu.

Hakekat penyelenggaraan Peringatan Hari Ibu bertujuan untuk mengingatkan kepada seluruh rakyat Indonesia termasuk masyarakat Indonesia yang ada di luar negeri, terutama generasi muda akan arti dan makna Hari Ibu sebagai sebuah momentum kebangkitan bangsa, penggalangan rasa persatuan dan kesatuan serta gerak perjuangan kaum perempuan yang tidak dapat dipisahkan dari sejarah perjuangan bangsa Indonesia.

"Peringatan Hari Ibu diharapkan dapat mendorong semua pemangku kepentingan untuk memberikan perhatian, pengakuan akan pentingnya eksistensi perempuan dalam berbagai sektor pembangunan serta dapat membawa pengaruh positif bagi peningkatan kualitas hidup serta mengembangkan segala potensi dan kemampuan yang dimilikinya," kata Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Yohana Susana Yembise.

(mdk/noe)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Contoh Puisi Pendek Hari Ibu, Ungkapan Kasih Sayang Menyentuh Hati
Contoh Puisi Pendek Hari Ibu, Ungkapan Kasih Sayang Menyentuh Hati

Perayaan Hari Ibu di Indonesia diperingati setiap 22 Desember.

Baca Selengkapnya
Ucapkan Selamat Hari Ibu, Anies: Kita Memperingati Perjuangan Kaum Perempuan
Ucapkan Selamat Hari Ibu, Anies: Kita Memperingati Perjuangan Kaum Perempuan

Peran ibu tidak hanya membawa kemajuan bagi kaum perempuan tetapi juga bagi laki-laki.

Baca Selengkapnya
HUT RI ke 79 di IKN, Puan Maharani Bacakan Naskah Teks Proklamasi
HUT RI ke 79 di IKN, Puan Maharani Bacakan Naskah Teks Proklamasi

Puan membacakan teks proklamasi dengan mengenakan Kebaya Kartini berwarna merah delima.

Baca Selengkapnya
Hari Ibu 22 Desember atau 14 Mei? Ternyata Begini Sejarahnya
Hari Ibu 22 Desember atau 14 Mei? Ternyata Begini Sejarahnya

Hari Ibu di Indonesia, diperingati setiap 22 Desember setiap tahunnya menjadi momen penting secara nasional. Apa bedanya dengan mother days di seluruh dunia?

Baca Selengkapnya
Bikin Heboh Peserta, Momen Jokowi Gandeng Iriana saat Acara Hari Kebaya Nasional di Istora Senayan Jakarta
Bikin Heboh Peserta, Momen Jokowi Gandeng Iriana saat Acara Hari Kebaya Nasional di Istora Senayan Jakarta

Jokowi datang didampingi Ibu Negara Iriana. Jokowi terlihat memakai batik cokelat dan Iriana kebaya biru.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Jokowi Terus Berdiri Lupa Disuruh Duduk saat Upacara Penurunan Bendera di IKN
VIDEO: Momen Jokowi Terus Berdiri Lupa Disuruh Duduk saat Upacara Penurunan Bendera di IKN

Tertangkap momen saat pembawa acara menjelaskan baju adat yang dipakai Presiden Jokowi

Baca Selengkapnya
Jokowi: Terima Kasih Muslimat NU Selalu Menjaga NKRI
Jokowi: Terima Kasih Muslimat NU Selalu Menjaga NKRI

"Muslimat NU yang selalu menjaga NKRI, merawat Pancasila yang selalu merawat persatuan," kata Jokowi

Baca Selengkapnya
VIDEO: Malam Syahdu Presiden Jokowi Pimpin Renungan Suci di IKN, Pemandangan Indah & Tenang
VIDEO: Malam Syahdu Presiden Jokowi Pimpin Renungan Suci di IKN, Pemandangan Indah & Tenang

Presiden Jokowi memimpin malam renungan suci sebagai pemberian kehormatan kepada para pahlawan dari seluruh pelosok Tanah Air.

Baca Selengkapnya
Resmikan Istana Berkebaya, Jokowi: Kebaya Lambangkan Karakter Masyarakat Indonesia Anggun dan Bersahaja
Resmikan Istana Berkebaya, Jokowi: Kebaya Lambangkan Karakter Masyarakat Indonesia Anggun dan Bersahaja

"Kebaya itu melambangkan karakter masyarakat Indonesia yang anggun yang lemah lembut,"

Baca Selengkapnya
VIDEO: Keberagaman Paskibraka, Tampil Anggun Berhijab dan Rambut Pendek Saat Pengibaran Bendera di IKN
VIDEO: Keberagaman Paskibraka, Tampil Anggun Berhijab dan Rambut Pendek Saat Pengibaran Bendera di IKN

Dalam pengibaran tersebut, keberagaman pasibraka terlihat di Lapangan Istana Negara, IKN

Baca Selengkapnya
FOTO: Suasana Hikmat Zikir dan Doa Kebangsaan di Istana Merdeka untuk Bulan Kemerdekaan 79 Tahun RI
FOTO: Suasana Hikmat Zikir dan Doa Kebangsaan di Istana Merdeka untuk Bulan Kemerdekaan 79 Tahun RI

Acara ini dihadiri berbagai tokoh lintas agama serta masyarakat dari berbagai latar belakang.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Sosok Gagah Kolonel Infanteri Wahyudi, Komandan Upacara HUT RI di IKN Darah Kopassus
VIDEO: Sosok Gagah Kolonel Infanteri Wahyudi, Komandan Upacara HUT RI di IKN Darah Kopassus

Kali ini upacara dilakukan di dua lokasi yakni, Ibu Kota Nusantara (IKN)

Baca Selengkapnya