Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dinasti Atut menang hitung cepat di Pilkada Serentak Banten

Dinasti Atut menang hitung cepat di Pilkada Serentak Banten Ratu Atut hadiri istigosah. ©2013 Merdeka.com/Dwi Prasetya

Merdeka.com - Keluarga mantan Gubernur Banten sekaligus tersangka kasus korupsi, Ratu Atut Chosyah alias Atut, dalam Pilkada Serentak menang di sejumlah Provinsi Banten berdasarkan hitung cepat.

Seperti di Kabupaten Serang. Adik kandung Atut, Ratu Tatu Chasanah yang berpasangan dengan Pandji Tirtayasa unggul dengan perolehan suara 60,54 persen versi lembaga Survei Indobarometer (LSI). Sedangkan lawan nya, Ahmad Syarif Madzkurullah-Aep Saepullah mendapatkan perolehan suara 36,46 persen. Adapun margin eror 1 persen dan tingkat partisipasi pemilih di Kabupaten Serang sebesar 51,15 persen.

Selanjutnya, di Pandeglang menantu Atut, Tanto Warsono Arban yang maju menjadi wakil dari Irna Dimyati, unggul berdasarkan hitungan cepat internal dengan memperoleh suara sebesar 69,96 Persen. Mereka mengungguli pasangan calon lainnya, yakni Aat Aptadi-Dodo yang memperoleh 18,19 Persen dan Romlah-Yan Riyadi sebesar 11,85 Persen.

Hal sama terjadi juga pada Pilkada Tenggerang Selatan, adik ipar Atut, Airin Rachmi Diani yang berpasangan dengan Benyamin Davnie unggul berdasarkan hasil hitungan cepat Lembaga Survey Independent (LSI) memperoleh 60,2 persen. Sedangkan lawannya pasangan Arsid-Elvier memproleh 30 persen dan pasangan Ikhsan Modjo-Li Claudia Candra sebesar 9,8 persen.

Keluarga Atut yang maju di Pilkada Serentak seluruhnya adalah merupakan kader Partai Golkar. Ratu Tatu Chasanah sekaligus ketua DPD Golkar Banten,Rabu (9/12),mengaku belum mengetahui apakah bakal mendapat hadiah atau tidak dari partai berlambang pohon beringin.

"Belum ada reward dari DPP, karena kita di daerah. yang penting menunggu hasil pasti dulu dari KPU," kata Ratu Tatu Chasanah, calon Bupati Serang, saat ditemui di Pendopo Bhayangkara 51, Kecamatan Cipocok, Kota Serang, Banten. (mdk/sau)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Nasib 7 Caleg Dinasti Ratu Atut di Pemilu 2024
Nasib 7 Caleg Dinasti Ratu Atut di Pemilu 2024

Sejumlah anggota keluarga mantan Gubernur Banten Ratu Atut Chosiyah ikut berkompetisi di Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Nasib Dinasti Atut di Pilkada Banten, Ini Hasil Quick Countnya
Nasib Dinasti Atut di Pilkada Banten, Ini Hasil Quick Countnya

Kini, keluarga Ratut Atut berguguran dalam kontestasi Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya
Momen dan Ekpresi Ratu Atut Kembali Nyoblos usai Bebas dari Penjara
Momen dan Ekpresi Ratu Atut Kembali Nyoblos usai Bebas dari Penjara

Atut perdana menggunakan hak pilihnya setelah keluar penjara pada tahun 2022 terkait kasus korupsi.

Baca Selengkapnya
Kegagalan Airin Tak Mampu Kembalikan Kejayaan Trah Ratu Atut di Banten
Kegagalan Airin Tak Mampu Kembalikan Kejayaan Trah Ratu Atut di Banten

Hasil hitung cepat lembaga survei LSI Denny JA, Airin-Ade meraih suara 44,75 persen, Andra Soni-Dimyati 55,25 persen.

Baca Selengkapnya
Hasil Quick Count Indikator Pilkada Garut, Anak Kapolda Metro Jaya Menang Telak
Hasil Quick Count Indikator Pilkada Garut, Anak Kapolda Metro Jaya Menang Telak

Lutfianisa Putri Karlina mengatakan bahwa kemenangan tersebut adalah catatan sejarah baru untuk Garut.

Baca Selengkapnya
Dinasti Atut Tumbang Dikalahkan Andra Soni di Banten, Dasco Gerindra Bocorkan Rahasianya
Dinasti Atut Tumbang Dikalahkan Andra Soni di Banten, Dasco Gerindra Bocorkan Rahasianya

Hasil hitung cepat Pilkada Banten 2024 menyatakan kekalahan pasangan calon nomor urut 1 Airin-Ade atas nomor urut 2 Andra Soni-Dimyati

Baca Selengkapnya
Hasil Rekapitulasi Pilkada Gowa, Adik Kabaharkam Fadil Imran Tumbangkan Eks Wakil Ketua MPR
Hasil Rekapitulasi Pilkada Gowa, Adik Kabaharkam Fadil Imran Tumbangkan Eks Wakil Ketua MPR

Pasangan Husniah Talenrang-Dharmawangsyah Muin unggul dengan total suara sah 225.492 atau 53,62 persen.

Baca Selengkapnya
Quick Count Indikator Pilkada Jabar 95 Persen: Acep Adang 9,86 Persen, Jeje 9,19 Persen, Syaikhu 19,94 Persen, Dedi Mulyadi 61,01 Persen
Quick Count Indikator Pilkada Jabar 95 Persen: Acep Adang 9,86 Persen, Jeje 9,19 Persen, Syaikhu 19,94 Persen, Dedi Mulyadi 61,01 Persen

Quick count atau hitung cepat Pilkada Jabar versi lembaga survei Indikator menunjukkan perolehan suara Syaikhu tertinggal dari Dedi Mulyadi.

Baca Selengkapnya
Daftar 17 Caleg DPR RI Terpilih dari Dapil Sumsel: Ada Irma Suryani hingga Keponakan Megawati
Daftar 17 Caleg DPR RI Terpilih dari Dapil Sumsel: Ada Irma Suryani hingga Keponakan Megawati

Sebanyak 17 calon legislatif terpilih untuk DPR RI asal daerah pemilihan Sumatera Selatan

Baca Selengkapnya
PDIP Blak-blakan Sebut Gibran dan Bobby Jadi Kepala Daerah karena Keinginan Jokowi
PDIP Blak-blakan Sebut Gibran dan Bobby Jadi Kepala Daerah karena Keinginan Jokowi

Djarot menuturkan, Jokowi yang meminta kepada PDIP agar mengusung keduanya sebagai kepala daerah

Baca Selengkapnya
VIDEO: Quick Count Sementara 3 Lembaga, Jagoan Prabowo & Jokowi Juara di Jawa Kecuali RK
VIDEO: Quick Count Sementara 3 Lembaga, Jagoan Prabowo & Jokowi Juara di Jawa Kecuali RK

Untuk Jakarta, pasangan Pramono Anung-Rano Karno unggul dari dua lawannya M. Ridwan Kamil-Suswono dan Dharma Pongrekun-Kun Wardana

Baca Selengkapnya
Partai Gelora Dukung Airin Rachmi Diany-Ade Sumardi di Pilkada Banten
Partai Gelora Dukung Airin Rachmi Diany-Ade Sumardi di Pilkada Banten

Airin mengucapkan rasa syukurnya dan berterimakasih atas kepercayaan yang diberikan oleh Partai Gelora.

Baca Selengkapnya