Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dipulangkan ke kampung halaman, eks anggota Gafatar rugi Rp 500 juta

Dipulangkan ke kampung halaman, eks anggota Gafatar rugi Rp 500 juta Kapal pengangkut pengungsi eks gafatar tiba Jakarta. ©2016 merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Pemulangan bekas anggota Gerakan Fajar Nusantara (Gafatar) dari Kalimantan Barat ke kampung halamannya masing-masing menyisakan cerita pilu. Kebanyakan dari mereka mengaku rugi lantaran sudah menjual harta berharga untuk hijrah ke Kalimantan, tapi akhirnya harus dipulangkan lagi ke kampung halamannya.

Ikhsan, satu dari puluhan bekas anggota Gafatar yang dipulangkan Pemerintah Provinsi Sumsel, Selasa (9/2) kemarin. Ikhsan yang beristrikan orang Palembang itu menceritakan, dirinya sudah tak memiliki apa-apa. Sebab semua harta bendanya sudah dijual untuk modal berangkat ke Kalbar beberapa bulan lalu. Uang tersebut sebagai modal hidup sebelum mendapatkan hasil bercocok tanam.

"Semuanya sudah terjual, di Palembang tidak ada apa-apa lagi, rumah juga terjual," ungkap Ikhsan, Rabu (10/2).

Saat tinggal di Kayoung Utara, Kalbar, dia bersama beberapa orang diberikan lahan seluas 60 hektar. Lantaran kurang tenaga, dia baru menggarap delapan hektar. Lahan tersebut ditanami beragam jenis sayuran dan belum sempat panen.

"Karena semuanya ditinggal di sana (Kalimantan), saya rugi sekitar Rp 500 juta. Uang itu sangat besar bagi saya," ujarnya.

Dia berharap, pemerintah setempat memikirkan nasibnya dan eks anggota Gafatar yang lain. Sebab, menurut dia, mayoritas warga yang dipulangkan bernasib sama dengan dirinya. "Kami tidak kenapa apa yang kami kerjakan dilarang pemerintah. Seharusnya, kami dibantu juga bukan cuma dipulangkan saja," kata Ikhsan dengan penuh harap. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kisah Viral Ibu Kerja di Malaysia 40 Tahun, Kini Masuk Panti Jompo Usai Uangnya Ludes Diambil Sang Anak
Kisah Viral Ibu Kerja di Malaysia 40 Tahun, Kini Masuk Panti Jompo Usai Uangnya Ludes Diambil Sang Anak

Ekspresi sedih dan bingung terlihat jelas di wajah perempuan berjilbab kuning itu.

Baca Selengkapnya
Raja Tega Tak Punya Hati, Keluarga ini Tolak & Usir Anak Perempuannya yang Kembali ke Rumah
Raja Tega Tak Punya Hati, Keluarga ini Tolak & Usir Anak Perempuannya yang Kembali ke Rumah

Kisah seorang anak perempuan yang ditolak keluarganya setelah diusir.

Baca Selengkapnya
Kisah Pilu Seorang Pemulung Dicoret dari KK Gara-gara Warisan dan Dianggap Sudah Mati
Kisah Pilu Seorang Pemulung Dicoret dari KK Gara-gara Warisan dan Dianggap Sudah Mati

Lantaran konflik warisan, dia mengaku telah dicoret dari Kartu Keluarga (KK). Bahkan, dia telah memiliki akta kematian kendati masih hidup.

Baca Selengkapnya
Gara-gara Mandor Kabur, Putra Asli Garut Kerja Bangunan di Bali Terlantar 'Makan ada yang Ngasih'
Gara-gara Mandor Kabur, Putra Asli Garut Kerja Bangunan di Bali Terlantar 'Makan ada yang Ngasih'

Sebuah video memperlihatkan pemuda Garut yang terlantar di Bali.

Baca Selengkapnya
Tertipu Lowongan Kerja, Kisah Ayah Terpaksa Jalan Kaki dari Jakarta ke Blitar Ini Bikin Pilu
Tertipu Lowongan Kerja, Kisah Ayah Terpaksa Jalan Kaki dari Jakarta ke Blitar Ini Bikin Pilu

Bapak satu anak ini kehabisan uang sehingga tidak bisa pulang naik kendaraan umum.

Baca Selengkapnya
Sempat Gadaikan Mobil Anaknya, Ini Deretan Potret Rumah Gunawan Dwi Cahyo yang Jadi Harta Gono-Gini  dan Akan Segera Dijual
Sempat Gadaikan Mobil Anaknya, Ini Deretan Potret Rumah Gunawan Dwi Cahyo yang Jadi Harta Gono-Gini dan Akan Segera Dijual

Simak potret rumah Gunawan Dwi Cahyo mantan suami Okie Agustina yang sempat disorot karena diam-diam gadaikan mobil.

Baca Selengkapnya
Viral Mantan Petinggi Salah Satu Maskapai Pilih Dakwah On The Road Sambil Jualan, Begini Kisahnya
Viral Mantan Petinggi Salah Satu Maskapai Pilih Dakwah On The Road Sambil Jualan, Begini Kisahnya

Pria ini menceritakan kisah hidup yang tak mudah dan membuatnya hijrah.

Baca Selengkapnya
Ditinggalkan Suami, Wanita Ini Jalan Kaki dari Lamongan ke Surabaya, Untung Ketemu  Ipda Purnomo Langsung Dibantu Modal Untuk Usaha
Ditinggalkan Suami, Wanita Ini Jalan Kaki dari Lamongan ke Surabaya, Untung Ketemu Ipda Purnomo Langsung Dibantu Modal Untuk Usaha

Ipda Purnomo menolong seorang ibu dan anaknya yang berjalan dari Lamongan ke Surabaya dan diberi modal usaha.

Baca Selengkapnya
20 Tahun Merantau dan Tak Pernah Pulang, Pria Ini Beri Kejutan Tiba-tiba Mudik ke Rumah, Disambut Banjir Air Mata
20 Tahun Merantau dan Tak Pernah Pulang, Pria Ini Beri Kejutan Tiba-tiba Mudik ke Rumah, Disambut Banjir Air Mata

Pria ini sudah 20 tahun merantau dan belum pernah pulang.

Baca Selengkapnya
Ada Kisah Kelam di Balik Rumah Mewah Milik Miliarder yang Terbengkalai, di Dalamnya Barang-barang Masih Lengkap
Ada Kisah Kelam di Balik Rumah Mewah Milik Miliarder yang Terbengkalai, di Dalamnya Barang-barang Masih Lengkap

Potret rumah mewah di daerah Jawa Tengah yang terbengkalai dan menyimpan kisah kelam.

Baca Selengkapnya
Kisah Eks Pegawai Maskapai Pilih jadi Pendakwah di Jalanan, Ujian Hidup Anak Istri Pindah Agama
Kisah Eks Pegawai Maskapai Pilih jadi Pendakwah di Jalanan, Ujian Hidup Anak Istri Pindah Agama

Ternyata, ia pernah mengalami ujian hidup yang begitu hebat. Pria itu mengaku bahwa istri dan anaknya sampai pindah keyakinan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Fakta Pilu Putri Eks Model Dewasa di Rumah Reyot | Jokowi Kode Keras ke Prabowo
VIDEO: Fakta Pilu Putri Eks Model Dewasa di Rumah Reyot | Jokowi Kode Keras ke Prabowo

Kisah Putri tinggal di rumah reyot dan sebatang kara tengah viral. Kondisi ini membuat hidupnya serba kesusahan

Baca Selengkapnya