Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dukungan Masyarakat Papua terhadap PON XX Percepat Indeks Pembangunan

Dukungan Masyarakat Papua terhadap PON XX Percepat Indeks Pembangunan Obor Api PON XX Papua. ©2021 Istimewa

Merdeka.com - Anggota Komisi I DPR RI, Bobby Adhityo Risaldi mengatakan, ajang PON XX di Papua diharapkan dapat mempromosikan Bumi Cenderawasih. Menurutnya, dukungan masyarakat Papua terhadap PON juga akan mempercepat indeks pembangunan di daerah tersebut.

"Dukungan masyarakat Papua maka akan mempercepat indeks pembangunan. Semoga ini menjadi promosi sangat besar bagi Papua dan turis datang. Even besar dimulai dari Papua ini," ucapnya, Sabtu (2/10).

Bobby menambahkan, bahwa DPR mendukung pihak panitia dan Pemerintah Provinsi Papua menyelenggarakan PON XX. Kata dia, mendukung penuh pemerintah lewat anggaran dan pasukan pengamanan.

"Kami mendukung lewat anggaran dan pengerahan pasukan (pengamanan) di sana," kata politisi Golkar itu.

Sementara, Koordinator Jaringan Damai Papua, Adriana Elisabeth menyebut, masyarakat Papua antusias menyambut penyelenggaraan pekan olahraga nasional (PON) XX. Sebab, pesta olahraga antar 34 provinsi di Indonesia itu bermanfaat untuk meningkatkan kesejahteraan dan indeks pembangunan manusia.

"Respon masyarakat baik. Antusias menyambut PON ini," kata Adriana Elisabeth.

Antusiasme masyarakat, kata dia, dapat dilihat dari kehadiran di tempat-tempat pertandingan cabang olahraga. Bahkan, pihak panitia hingga mengadakan tempat-tempat nonton bareng menggunakan fasilitas live streaming.

"Dukungan masyarakat penting. Masyarakat antusias mereka hadir ke even cabang olahraga. Masyarakat Papua ingin hadir di tempat cabang olahraga. Panitia menyiapkan live streaming, diharapkan sinyal baik," kata dia.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Dialog Bersama Parlemen Melanesia, Ketua DPR RI Sebut Soal Pembangunan Papua
Dialog Bersama Parlemen Melanesia, Ketua DPR RI Sebut Soal Pembangunan Papua

Puan Maharani mengikuti acara dialog parlementer bersama negara-negara organisasi Melanesian Spearhead Group (MSG).

Baca Selengkapnya
Pj Gubernur Sumut Agus Fatoni: Seluruh Panitia Telah Bekerja Keras dalam Pelaksanaan PON XXI
Pj Gubernur Sumut Agus Fatoni: Seluruh Panitia Telah Bekerja Keras dalam Pelaksanaan PON XXI

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Ario Bimo Nandito Ariotedjo menyebut kesiapan Provinsi Sumatera Utara (Sumut) dalam pelaksanaan PON sangatlah luar biasa.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Lakukan Pendekatan Kesejahteraan, Percepatan Pembangunan Papua Dimulai Tahun Ini
Pemerintah Lakukan Pendekatan Kesejahteraan, Percepatan Pembangunan Papua Dimulai Tahun Ini

Presiden Jokowi menggelar rapat terbatas terkait pembangunan Papua.

Baca Selengkapnya
Perkuat Hubungan Bilateral, Ketua DPR Teken MoU Kerja Sama dengan Ketua Parlemen Papua Nugini
Perkuat Hubungan Bilateral, Ketua DPR Teken MoU Kerja Sama dengan Ketua Parlemen Papua Nugini

Pertemuan ini bertujuan untuk memperkuat hubungan bilateral antar kedua negara hingga membahas potensi kerja sama ke depan.

Baca Selengkapnya
10.085 Personel Gabungan Diterjunkan Amankan PON XXI Aceh
10.085 Personel Gabungan Diterjunkan Amankan PON XXI Aceh

Untuk pengamanan VVIP sebanyak 5.093 personel gabungan.

Baca Selengkapnya
Jokowi: PON Ajang Lahirkan Atlet Calon Peraih Medali Emas di Olimpiade
Jokowi: PON Ajang Lahirkan Atlet Calon Peraih Medali Emas di Olimpiade

PON juga menjadi ajang untuk mempererat persatuan dan persaudaraan bangsa Indonesia.

Baca Selengkapnya
Mendagri Dorong Pemda di Papua Penuhi Kebutuhan Anggaran Pilkada Serentak 2024
Mendagri Dorong Pemda di Papua Penuhi Kebutuhan Anggaran Pilkada Serentak 2024

Mendagri mengatakan memastikan ketersediaan anggaran merupakan salah satu tugas pemerintah dalam mendukung pelaksanaan Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya
Jenderal Dudung: Kalau Kita Tanya Rakyat Papua, Mereka Berharap Aman
Jenderal Dudung: Kalau Kita Tanya Rakyat Papua, Mereka Berharap Aman

Dalam kajian Percepatan pembangunan Papua tersebut, TNI telah mendapat amanah untuk menjalankan tiga tugas.

Baca Selengkapnya
Kemenpora Nilai PON Berperan dalam Persatuan dan Kesatuan Bangsa
Kemenpora Nilai PON Berperan dalam Persatuan dan Kesatuan Bangsa

PON tahun ini menghadirkan sejumlah tantangan unik namun juga membuka peluang besar.

Baca Selengkapnya
Edy Rahmayadi Desak Pemerintah Pusat Beri Kepastian Anggaran PON XXI 2024: Itu Sangat Penting
Edy Rahmayadi Desak Pemerintah Pusat Beri Kepastian Anggaran PON XXI 2024: Itu Sangat Penting

Gubernur Edy juga telah menyampaikan hal serupa saat bertemu Menpora Ario Bimo Nandito Ariotedjo di Medan pada Jumat (4/8) malam.

Baca Selengkapnya
PPP: Kekayaan Papua Jangan Hanya Untungkan Segelintir Orang, Tapi Tidak Bawa Kemakmuran Rakyat
PPP: Kekayaan Papua Jangan Hanya Untungkan Segelintir Orang, Tapi Tidak Bawa Kemakmuran Rakyat

Plt Ketua Umum PPP Muhamad Mardiono menggelar konsolidasi bersama kader dan Caleg di Nabire Papua.

Baca Selengkapnya
Ini Respons Puan Soal Pemberatan Anggaran Negara pada Kementerian Kabinet Prabowo
Ini Respons Puan Soal Pemberatan Anggaran Negara pada Kementerian Kabinet Prabowo

Puan mengatakan PDIP tetap mendukung jalannya pemerintahan Prabowo, meski tidak menempatkan kader di kabinet.

Baca Selengkapnya