Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Fadli Zon Dukung Kasal Laksamana Yudo Jadi Panglima TNI Pengganti Andika Perkasa

Fadli Zon Dukung Kasal Laksamana Yudo Jadi Panglima TNI Pengganti Andika Perkasa Waketum Gerindra Fadli Zon. Alma Fikhasari

Merdeka.com - Anggota Komisi I DPR RI Fadli Zon menilai Kepala Staf Angkatan Laut Laksamana TNI Yudo Margono berpeluang menjadi Panglima TNI pengganti Andika Perkasa. Fadli melihat perlu ada pergiliran matra, angkatan laut belum mendapatkan kesempatan di era Presiden Joko Widodo. Yudo pun sempat menjadi calon kuat sebelumnya.

"Saya kira dari AL baik juga. Karena biar ada semacam pergiliran karena kemarin juga kan menjadi kandidat yang kuat, ya. Kemudian dipilih Pak Andika, itu saya kira pilihan yang tepat," ujar Fadli di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (12/9).

Dengan memilih Yudo, juga akan memperkuat TNI. Serta memperkuat angkatan laut. Salah satunya bisa menjalankan visi negara dengan angkatan laut yang kuat.

"Kalau sekarang dari AL, saya kira bukan hal yang salah. Itu bisa memperkuat matra yang berbeda dengan yang sekarang, maksud saya memperkuat matra laut. Terutama, tadi dilihat visi ke depan memperkuat armada laut, ancaman di laut China selatan dan sebagainya," jelas Fadli.

Hanya saja semua tergantung bagaimana sikap Presiden Joko Widodo. Sepenuhnya kewenangan memilih Panglima TNI ada di tangan Jokowi.

"Itu tergantung dari presiden untuk menilai. Bisa saja keperluan untuk digilirkan, bisa saja kebutuhan agak berbeda. Saya kira judgement-nya di presiden untuk menilai kebutuhan itu," kata Fadli.

Politikus Gerindra ini mendorong surat presiden diserahkan lebih awal atau sebelum DPR memasuki masa reses pada Oktober mendatang. Apalagi masa jabatan Andika akan selesai pada Desember mendatang.

"Ya bisa jadi kalo presiden sudah punya keputusan lebih baik sehingga proses nanti untuk fit and proper test nya lebih mudah dirancang tidak dadakan," ujar Fadli.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Soal Calon Panglima TNI, Laksamana Yudo: Kalau Presiden Minta Saya akan Beri Saran
Soal Calon Panglima TNI, Laksamana Yudo: Kalau Presiden Minta Saya akan Beri Saran

Namun sayangnya, Yudo tidak memberitahu soal siapa kandidat calon Panglima TNI yang bakal jadi bahan masukannya.

Baca Selengkapnya
Bocoran Visi dan Misi Jenderal Agus Subiyanto saat Fit And Proper Test Panglima TNI, Bakal Singgung Keamanan Papua
Bocoran Visi dan Misi Jenderal Agus Subiyanto saat Fit And Proper Test Panglima TNI, Bakal Singgung Keamanan Papua

Jenderal Agus mengaku telah mempersiapkan visi dan misi untuk dipaparkan kepada Komisi I DPR saat fit and proper test.

Baca Selengkapnya
Andika Perkasa: Saya Yakin Jenderal Agus Mampu Mengemban Tugas Panglima TNI dengan Baik
Andika Perkasa: Saya Yakin Jenderal Agus Mampu Mengemban Tugas Panglima TNI dengan Baik

Dia menyebut mengenal dekat dan menyakini Agus akan mengemban dengan baik tugas sebagai panglima TNI.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Profil Kasad Agus Subiyanto, Geng Solo Jebolan Istana Calon Panglima TNI Pilihan Jokowi
VIDEO: Profil Kasad Agus Subiyanto, Geng Solo Jebolan Istana Calon Panglima TNI Pilihan Jokowi

Sosok pengganti Yudo, merupakan Kasad TNI Jenderal Agus Subiyanto yang baru dilantik Rabu pekan lalu.

Baca Selengkapnya
FOTO: Ekspresi Jenderal Agus Subiyanto Usai Disahkan DPR Jadi Panglima TNI
FOTO: Ekspresi Jenderal Agus Subiyanto Usai Disahkan DPR Jadi Panglima TNI

Jenderal Agus Subiyanto akan menjabat sebagai Panglima TNI untuk menggantikan Laksamana Yudo Margono yang memasuki masa pensiun.

Baca Selengkapnya
Suksesi Pengganti Panglima TNI Yudo, Peluang Jenderal Dudung Paling Kecil?
Suksesi Pengganti Panglima TNI Yudo, Peluang Jenderal Dudung Paling Kecil?

Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono akan memasuki masa pensiun. Tepat pada 26 November 2023 nanti, dirinya akan menginjak usia 58 tahun.

Baca Selengkapnya
Panglima TNI Sudah Kantongi Calon Wakasad: Jenderal Bintang Tiga, Tinggal Ditandatangan
Panglima TNI Sudah Kantongi Calon Wakasad: Jenderal Bintang Tiga, Tinggal Ditandatangan

Panglima TNI sudah mengantongi nama yang akan menjabat posisi Wakasad

Baca Selengkapnya
Lepas Jabatan Panglima TNI, Laksamana Yudo Margono Titip Pesan Ini Kepada Jenderal Agus Subiyanto
Lepas Jabatan Panglima TNI, Laksamana Yudo Margono Titip Pesan Ini Kepada Jenderal Agus Subiyanto

Penyerahan jabatan Panglima TNI dari Laksamana Yudo Margono kepada Jenderal Agus Subiyanto dilaksanakan di Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (22/11).

Baca Selengkapnya
Sosok para Jenderal Calon Kuat Panglima TNI Pengganti Laksamana Yudo Margono, Menantu Luhut Berpeluang jadi Kasad
Sosok para Jenderal Calon Kuat Panglima TNI Pengganti Laksamana Yudo Margono, Menantu Luhut Berpeluang jadi Kasad

Jenderal TNI yang memiliki peluang besar menggantikan Laksamana Yudo Margono sebagai Panglima TNI.

Baca Selengkapnya
Laksamana TNI Yudo Margono Pamit Kepada Jenderal Bintang 4, Panglima akan Dijabat Agus Subiyanto
Laksamana TNI Yudo Margono Pamit Kepada Jenderal Bintang 4, Panglima akan Dijabat Agus Subiyanto

Yudo pun menyakini kepada Agus yang akan menjabat sebagai Panglima TNI nanti bisa membawa TNI semakin profesional, modern, dan tangguh.

Baca Selengkapnya
Pekan Depan, Jenderal TNI Agus Subiyanto Jalani Fit and Proper Test
Pekan Depan, Jenderal TNI Agus Subiyanto Jalani Fit and Proper Test

uji kelayakan dan kepatutan (fit and proper test) sebagai calon panglima TNI pada pekan depan.

Baca Selengkapnya
Jokowi Tunjuk Jenderal Agus Jadi Calon Panglima, Sekjen PDIP: Apa Betul untuk Profesionalitas TNI?
Jokowi Tunjuk Jenderal Agus Jadi Calon Panglima, Sekjen PDIP: Apa Betul untuk Profesionalitas TNI?

Hasto mengingatkan agar suara publik harus didengar. Akan tetapi, perihal penunjukan Calon Panglima TNI merupakan hak prerogatif Presiden Jokowi.

Baca Selengkapnya