Ganjar Puji Gibran Solo Great Sale Sukses, Berharap Daerah Lain Meniru
Merdeka.com - Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo memuji gelaran obral diskon Solo Great Sale (SGS). Menurutnya, acara yang digelar sejak 1 Oktober itu telah membuahkan hasil.
"Kalau ini sudah bisa menjadi kegiatan yang ada hasilnya, harapan saya kota lain meniru. Tentu bisa dengan cara yang bermacam-macam," ujar Ganjar seusai menutup acara SGS 2021, di Bengawan Solo Park, Minggu (31/10).
Alasan Ganjar menyebut penyelenggaraan SGS sukses, sebab target transaksi sebesar Rp800 miliar, tetapi terealisasi hingga Rp1,1 triliun.
-
Apa tujuan Tim Sukses Ganjar? Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDIP Hasto Kristiyanto menuturkan, Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar diketuai oleh Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Arsjad Rasjid.
-
Apa program Ganjar? Ganjar melaunching program satu keluarga miskin satu sarjana.
-
Kenapa Ganjar buat program ini? Ganjar berkomitmen, jika menjadi presiden maka ia akan mencari salah satu anak dari keluarga miskin yang akan disekolahkan hingga sarjana. Dengan program itu, maka si anak akan mampu menjadi harapan keluarga untuk mengentaskan mereka dari kemiskinan.
-
Apa yang Ganjar janjikan untuk rakyat? 'Ada juga tadi keluhan dari seniman dan seniwati, sebagai anak muda yang peduli pada seni dan budaya bangsa, dalam debat terakhir kemarin disampaikan, maka pemerintah punya komitmen yang sangat tinggi untuk menjaga ketahanan budaya Indonesia,' kata Ganjar.
-
Apa komitmen Ganjar ke depan? Selain itu, Ganjar menegaskan komitmen ke depan dalam pemberantasan korupsi
-
Apa yang dilakukan Ganjar ke Prabowo-Gibran? Calon presiden nomor urut 03 Ganjar Pranowo tidak menyampaikan selamat pada Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka usai ditetapkan sebagai pemenang Pilpres 2024.
"Menurut saya ini semangat luar biasa. Dari berbagai pihak bisa ‘mengikikitik’ agar perekonomian kembali bangkit. Dari target Rp 800 miliar bisa Rp 1,1 triliun," katanya.
Ganjar juga memuji langkah Gibran telah menyiapkan ide-ide atau strategi lainnya untuk mendorong percepatan pemulihan ekonomi di Solo. Di antaranya dengan dibukanya kembali pasar dan kegiatan lainnya. Namun ia berpesan agar tetap mengutamakan protokol kesehatan.
"Pak wali kota hampir tiap hari nongkrongin, ndorong terus menerus. Bahkan sekarang sudah punya ide-ide gimana kemudian pasar jalan lagi, kegiatan jalan lagi. Tapi pesan saya satu, prokesnya tetap kenceng," tandasnya.
Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka mengapresiasi panitia atas suksesnya kegiatan SGS yang sukses ditengah pandemi Covid-19. Ia berharap tahun depan kegiatan serupa bisa diselenggarakan lagi, terutama di awal Tahun Baru Imlek.
"Ini benar-benar bisa mentriger percepatan pemulihan ekonomi di Kota Solo. Dan sekali lagi, ini luar biasa," pungkasnya.
(mdk/lia)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Gibran mengklaim antuasis masyarakat sangat baik untuk hadir
Baca SelengkapnyaProgram revitalisasi Pasar Godean menelan anggaran Rp89 miliar
Baca SelengkapnyaCak Imin menyinggung jumlah proyek besar yang masuk ke Solo
Baca SelengkapnyaMenurut Grace, meskipun sering diremehkan, Gibran telah membuktikan diri sebagai salah satu pemimpin daerah terkemuka di Indonesia.
Baca SelengkapnyaHarry menjelaskan bahwa pembiayaan usaha bagi UMUM merupakan persoalan yang sejak lama tak kunjung bisa diselesaikan
Baca SelengkapnyaBakal Capres dari PDIP-PPP, Ganjar Pranowo diyakini berpotensi besar memenangkan Pilpres 2024. Meski mendapat dukungan partai yang lebih sedikit.
Baca SelengkapnyaAhok menilai Gibran tak bisa bekerja, sedangkan Sandiaga memiliki penilaian sebaliknya.
Baca SelengkapnyaWakil Ketua Dewan Pembina Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Grace Natalie menggoda Walikota Solo Gibran Rakabuming Raka saat acara Kopdarnas PSI
Baca SelengkapnyaGibran bersama Selvi mengunjungi Pasar Tradisional Terong Makassar.
Baca SelengkapnyaGanjar Pranowo menggenjot penerapan ekonomi sirkular untuk menciptakan pertumbuhan ekonomi di Jateng
Baca SelengkapnyaSaat jabat Gubernur Jateng, Ganjar mendapat penghargaan karena dianggap sukses mengelola zakat untuk kemaslahatan umat.
Baca SelengkapnyaBakal calon Presiden Ganjar Pranowo mendapatkan dukungan untuk Pilpres 2024 dari ratusan pengusaha Semarang.
Baca Selengkapnya