Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Garda Pemuda NasDem harap ketua KNPI DKI ikut jaga iklim politik

Garda Pemuda NasDem harap ketua KNPI DKI ikut jaga iklim politik KNPI. ©2015 Merdeka.com/bantensatu.com

Merdeka.com - Garda Pemuda NasDem mengucapkan selamat atas terpilihnya Raden Gusti Arief sebagai Ketua KNPI DKI Jakarta periode 2016-2019 pada Musdalub KNPI DKI Jakarta hari ini. Jelang pilkada DKI, Gusti diharapkan bisa turut serta menjaga iklim politik yang tensinya semakin meninggi.

"Selamat atas terpilihnya Gusti Arief sebagai Ketua KNPI DKI Jakarta" ujar Ketua Bidang Organisasi DPP Garda Pemuda NasDem Ivanhoe Semen, dalam keterangannya di Jakarta, Senin (18/4).

"Kiprah Gusti di organisasi kepemudaan tidak lagi diragukan, jam terbangnya sudah banyak," lanjut Ivanhoe.

Ivanhoe berharap dengan Kepemimpinan Raden Gusti Arief, KNPI DKI Jakarta dapat menjadi wadah untuk penyampaian ide dan gagasan menuju Jakarta yang lebih baik.

"Di bawah kepemimpinan Gusti semoga KNPI DKI Jakarta dapat menjadi wadah bertautnya ide dan gagasan progresif kaum muda untuk bersama mencari solusi persoalan kepemudaan khususnya di DKI Jakarta," ujarnya.

Ivanhoe berharap, jelang Pilgub DKI Jakarta yang agak tinggi tensinya belakangan ini, KNPI DKI jakarta harus turut menjaga iklim demokrasi sekarang ini menjadi sejuk.

"Itu mungkin pekerjaan rumah pertama ketua KNPI DKI Jakarta selain konsolidasi organisasi," tutup Ivanhoe.

(mdk/bal)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Garda Bangsa: Cak Imin Jaga Kaderisasi Politik Kader Muda NU hingga Berperan di Kancah Nasional
Garda Bangsa: Cak Imin Jaga Kaderisasi Politik Kader Muda NU hingga Berperan di Kancah Nasional

Garda Bangsa sebagai sayap kepemudaan PKB meminta serta mendukung kembali Gus Muhaimin Iskandar untuk memimpin PKB periode tahun ke depan.

Baca Selengkapnya
Ma'ruf Amin: Yang Pilih Caleg PKB di Jatim, Wajib Dukung Luluk-Lukman
Ma'ruf Amin: Yang Pilih Caleg PKB di Jatim, Wajib Dukung Luluk-Lukman

Ma'ruf Amin mengajak para Kiai, Nyai, para santri dan seluruh kader PKB se-Jawa Timur untuk bekerja keras memenangkan pasangan Luluk-Lukmanul di Pilkada Jatim

Baca Selengkapnya
Kaesang Dinilai Punya Modal Maju Pilgub DKI Jakarta
Kaesang Dinilai Punya Modal Maju Pilgub DKI Jakarta

Salah satunya adalah perolehan kursi DPRD oleh PSI di Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Jelang Penutupan Pendaftaran Pilkada Jabar, PKB Mengusung Figur Kiai dan Penyanyi Dangdut
Jelang Penutupan Pendaftaran Pilkada Jabar, PKB Mengusung Figur Kiai dan Penyanyi Dangdut

PKB menyiapkan tagline Jabar Bahagia Lahir Batin sebagai bagian dari visi dan misi jika terpilih dalam kontestasi politik.

Baca Selengkapnya
NasDem DKI: Ahmad Sahroni Sosok Paling Kuat Maju Pilgub DKI 2024
NasDem DKI: Ahmad Sahroni Sosok Paling Kuat Maju Pilgub DKI 2024

Dukungan ini masih menjadi usulan internal setelh merangkum masukan dari dewan pimpinan cabang, daerah, hingga DPRD.

Baca Selengkapnya
Beredar Dukungan Dedi Mulyadi-Nurul Arifin di Pilkada Jabar 2024
Beredar Dukungan Dedi Mulyadi-Nurul Arifin di Pilkada Jabar 2024

Beredar dukungan cagub Dedi Mulyadi berpasangan dengan politikus Golkar Nurul Arifin sebagai cawagub untuk Pilkada Jabar 2024.

Baca Selengkapnya
Terpilih Jadi Ketum Kadin Versi Munaslub, Anindya Bakrie Sampaikan Pesan Begini
Terpilih Jadi Ketum Kadin Versi Munaslub, Anindya Bakrie Sampaikan Pesan Begini

Anindya Bakrie berharap dirinya bisa diakui secara resmi sebagai Ketua Umum Kadin Indonesia oleh semua pihak.

Baca Selengkapnya
Ketum KADIN Arsjad Rasjid Ditunjuk jadi Ketua Tim Pemenangan Nasional Ganjar Pranowo
Ketum KADIN Arsjad Rasjid Ditunjuk jadi Ketua Tim Pemenangan Nasional Ganjar Pranowo

Keputusan Arsjad Rasjid jadi Ketua Tim Pemenangan Ganjar diambil dalam rapat empat ketua umum pendukung Ganjar Pranowo.

Baca Selengkapnya
NasDem Buka Peluang Lanjutkan Koalisi dengan PKS dan PKB untuk Pilgub DKI
NasDem Buka Peluang Lanjutkan Koalisi dengan PKS dan PKB untuk Pilgub DKI

NasDem tidak menutup apabila ada partai lain yang ingin gabung ke koalisi untuk Pilkada DKI.

Baca Selengkapnya
Jadi Ketua Tim Pemenangan Ganjar Pranowo, Arsjad Rasyid Cuti dari Ketum Kadin Indonesia dan Dirut Indika Energy
Jadi Ketua Tim Pemenangan Ganjar Pranowo, Arsjad Rasyid Cuti dari Ketum Kadin Indonesia dan Dirut Indika Energy

Keputusan tersebut diambil Arsjad dalam rangka menjaga netralitas dan tata kelola selama pemilihan presiden (Pilpres) 2024.

Baca Selengkapnya
Bakal Hadapi KIM Plus di Pilkada Jakarta, Anies Sindir Aspirasi Parpol di Daerah
Bakal Hadapi KIM Plus di Pilkada Jakarta, Anies Sindir Aspirasi Parpol di Daerah

Partai Golkar memutuskan untuk mendukung Dedi Mulyadi di Pilkada Jawa Barat 2024. Dengan demikian, Golkar berpotensi mengusung Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta.

Baca Selengkapnya
Said Abdullah: PDIP Terbuka Kadernya Diusung jadi Cagub atau Cawagub di Jatim
Said Abdullah: PDIP Terbuka Kadernya Diusung jadi Cagub atau Cawagub di Jatim

Ketua DPD PDIP Jatim, Said Abdullah, mengatakan partainya terbuka bila dalam bekerja sama dengan partai lainnya

Baca Selengkapnya