Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Gibran Pastikan Semua Warga Solo Dapat Jatah Vaksin Booster

Gibran Pastikan Semua Warga Solo Dapat Jatah Vaksin Booster Jelang Natal, Gibran Tinjau Penerapan Prokes di Gereja. ©2021 Merdeka.com/Arie Sunaryo

Merdeka.com - Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka mengaku sudah menjalani suntikan ketiga atau vaksinasi Booster, bersama pejabat Pemkot Solo lainnya di Rumah Sakit TNI (RS) Slamet Riyadi. Gibran menjamin semua warganya akan menerima vaksin booster secara bertahap.

"Semua warga Solo pasti akan kebagian, ditunggu saja ya," kata Gibran, Jumat (21/1).

Dia menceritakan pengalamannya mendapatkan vaksin booster. Dia merasakan nyeri di sekitar area suntikan. Tetapi tidak sampai mengalami Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi (KIPI) seperti demam, sakit kepala dan nyeri otot serta kelelahan.

Orang lain juga bertanya?

"Rasanya cuma kemeng (nyeri/pegal di sekitar area suntikan)," katanya.

Dikarenakan efek dirasakan ringan, Gibran langsung mengadakan rapat bersama pejabat Pemkot Solo.

"Habis vaksin booster langsung rapat semua, kayaknya tidak apa-apa," tandasnya.

Terpisah, Kepala Dinas Kesehatan Kota Solo, Siti Wahyuningsih menyampaikan belum ini pihaknya mendapatkan tambahan bantuan dosis vaksin dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jateng.

"Kita dapat tambahan dari Pemprov 10.000 dosis. 8.000 vaksin moderna dan 1.000 vaksin aztrazeneca," jelas dia

Menurut Siti, vaksinasi booster masih diprioritaskan untuk warga kelompok lanjut usia (lansia) dan kelompok rentan. Pihaknya mengundang yang akan divaksin secara bertahap.

"Kita kirim undangan untuk yang akan divaksin. Saya minta warga bersabar nunggu giliran," tuturnya.

Siti mengemukakan, pelaksanaan vaksin booster saat ini terkendala jumlah tenaga kesehatan. Karena pelaksanaannya juga bersamaan dengan vaksinasi anak usia 6-11 tahun.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kunjungi SD Gurawan Solo, Gibran Bagi-Bagi Buku, Beras hingga Borong Balon
Kunjungi SD Gurawan Solo, Gibran Bagi-Bagi Buku, Beras hingga Borong Balon

Gibran menjadi objek swafoto ibu-ibu di sekolah tersebut.

Baca Selengkapnya
Cerita Gibran Dibully usai Buat Festival Ogoh-Ogoh di Solo
Cerita Gibran Dibully usai Buat Festival Ogoh-Ogoh di Solo

Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka bercerita pernah dibully karena menghadiri acara festival ogoh-ogoh di Solo saat masih menjabat Wali Kota.

Baca Selengkapnya
Debat Panas Cak Imin dan Gibran, Sampai Singgung Solo 'Anak Emas'
Debat Panas Cak Imin dan Gibran, Sampai Singgung Solo 'Anak Emas'

Cak Imin menyinggung jumlah proyek besar yang masuk ke Solo

Baca Selengkapnya
Gibran Dampingi Respati-Astrid Blusukan di Solo
Gibran Dampingi Respati-Astrid Blusukan di Solo

Respati mengaku tak mengundang Gibran secara khusus untuk datang. Namun mantan Wali Kota Solo kebetulan sedang berada di Solo.

Baca Selengkapnya
Bagi-Bagi Buku Bergambar Jan Ethes ke Siswa SD Surabaya Disorot, Ini Penjelasan Gibran
Bagi-Bagi Buku Bergambar Jan Ethes ke Siswa SD Surabaya Disorot, Ini Penjelasan Gibran

GIbran meminta maaf jika pembagian buku dengan sampul putra sulungnya itu tidak dikehendaki

Baca Selengkapnya
Gibran Ajak Mangkunegaran X Blusukan Jelang Pilkada Solo: Bukan Endorse
Gibran Ajak Mangkunegaran X Blusukan Jelang Pilkada Solo: Bukan Endorse

Usai memantau uji coba program makan gratis di SDN Tugu, wakil presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka, melakukan Blusukan di sejumlah wilayah Kota Solo.

Baca Selengkapnya
Bagi-Bagi Susu di Karet Tengsing, Gibran: Jangan Ada Stunting
Bagi-Bagi Susu di Karet Tengsing, Gibran: Jangan Ada Stunting

Gibran membagikan susu dan buku tulis kepada masyarakat setempat.

Baca Selengkapnya
Disindir Tak Ikhlas Pasang Stiker Ganjar, Gibran: Sudah Dibantuin Enggak Terima Kasih
Disindir Tak Ikhlas Pasang Stiker Ganjar, Gibran: Sudah Dibantuin Enggak Terima Kasih

Gibran tampaknya kesal dengan sindiran warganet disebut tak ikhlas kampanyekan Ganjar

Baca Selengkapnya
Gibran Janji Cari Solusi Atasi Banjir di Karet Tengsing jika Menang Pilpres 2024
Gibran Janji Cari Solusi Atasi Banjir di Karet Tengsing jika Menang Pilpres 2024

Gibran mengunjungi kawasan padat penduduk Karet Tengsing.

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen Gibran Blusukan di Warakas Jakut, Sapa Warga dan Bagikan Buku untuk Anak-Anak
FOTO: Momen Gibran Blusukan di Warakas Jakut, Sapa Warga dan Bagikan Buku untuk Anak-Anak

Kehadiran Gibran di warakas, Jakarta Utara, mendapat sambutan antusias dari warga sekitar.

Baca Selengkapnya
Gibran Uji Coba Makan Siang Gratis Selama 3 Bulan: Enggak Ada Rp7.500, Kita Enggak Boleh Pelit
Gibran Uji Coba Makan Siang Gratis Selama 3 Bulan: Enggak Ada Rp7.500, Kita Enggak Boleh Pelit

Gibran menegaskan jika tidak ada anggaran makan bergizi gratis sebesar Rp7.500 per anak.

Baca Selengkapnya
Usai Ditetapkan Jadi Wapres Terpilih, Gibran Langsung Blusukan Bagi-Bagi Susu ke Rusun Muara Baru
Usai Ditetapkan Jadi Wapres Terpilih, Gibran Langsung Blusukan Bagi-Bagi Susu ke Rusun Muara Baru

Gibran yang tiba dengan dengan menggunakan mobil Toyota Alphard putih langsung disambut warga sekitar ruumah susun Muara Baru.

Baca Selengkapnya