Gibran: Pencapaian Vaksinasi Tinggi di Solo Merupakan Peran Penting Kiai dan Santri
Merdeka.com - Pemerintah Kota (Pemkot) Solo menggelar upacara peringatan Hari Santri di halaman balai kota, Jumat (22/10). Turut hadir dalam kegiatan tersebut pimpinan PC NU dan PD Muhammadiyah serta tokoh organisasi Islam lainnya.
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka bersyukur bisa menggelar upacara peringatan Hari Santri meski masih dalam kondisi pandemi Covid-19. Meskipun hanya diikuti oleh peserta atau santri dengan jumlah terbatas.
"Intinya satu saja, pencapaian vaksinasi yang tinggi di Kota Solo merupakan peran penting dari para kiai dan santri yang mengajak masyarakat agar mau datang ke tempat-tempat vaksin" ujar Gibran, seusai acara.
-
Siapa yang menghadiri acara 'Bersama Bahagiakan Santri' di Tarakan? Dalam kegiatan yang dihadiri oleh sekitar 150 santri dari 11 pondok pesantren di Tarakan ini, Wali Kota menyampaikan apresiasi yang tinggi terhadap peran Masjid Hujan Assalam yang selama ini telah banyak memberikan sumbangsih bagi masyarakat.
-
Siapa yang pimpin upacara Hari Santri? Wakil Wali Kota Pasuruan Adi Wibowo bertindak sebagai inspektur upacara, Minggu (22/10).
-
Siapa yang dirayakan di Hari Santri? Dengan bimbingan kiai dan ustaz, para santri bisa menjelma menjadi generasi pemersatu bangsa.
-
Bagaimana santri merayakan Hari Santri? Maka tak heran jika setiap tahunnya dari kalangan santri, ulama, hingga bangsa Indonesia merayakan Hari Santri Nasional dengan berbagai cara.
-
Apa tujuan acara 'Bersama Bahagiakan Santri' di Tarakan? Acara ini merupakan inisiatif dari Masjid Hujan Assalam Tarakan, dengan tujuan sebagai ajang rekreasi dan memuliakan para santri, anak-anak yatim, dan para penghafal Quran.
-
Apa yang dirayakan di Hari Santri? Hari Santri Nasional diketahui jatuh pada tanggal 22 Oktober. Hari Santri Nasional sendiri merupakan wujud konkret dari pengakuan pemerintah terhadap perjuangan santri hingga kalangan agamis dalam memajukan negara Indonesia.
"Luar biasa sekali dukungan dari para kiai dan sesepuh-sesepuh dan partisipasi dari para santri," sambungnya.
Gibran yang mengenakan setelan sarung, baju koko putih dan peci hitam tampak nyaman. Menurutnya tidak ada kesulitan mengenakan pakaian yang identik dengan busana para santri itu.
"Kesulitan opo to. Dulu pakai beskap ya bisa. Sama aja. Wis biasa," katanya.
Upacara peringatan Hari Santri juga dihadiri oleh Ketua Tanfidiyah PC NU Solo, Rois Syuriah PC NU Solo, Ketua PD Muhammadiyah Solo, Ketua PD Aisyiyah Solo, Ketua Muslimat PC NU Solo, Ketua FKPP, Ketua FKDP, pimpinan pondok pesantren dan lainnya.
(mdk/eko)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Gibran Rakabuming Raka mengajak Ibu Nyai untuk meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia santri.
Baca SelengkapnyaGibran mengklaim antuasis masyarakat sangat baik untuk hadir
Baca SelengkapnyaMangkunegara X atau akrab disapa Gusti Bhre digadang gadang bisa menggantikan posisi Gibran Rakabuming Raka sebagai wali kota Solo berikutnya.
Baca SelengkapnyaSaat Gibran Bingung Banyak Bupati dan Wali Kota Absen saat Rembug Pembangunan Jateng di Solo
Baca Selengkapnya"Masalah santri, nanti akan lebih kami perhatikan lagi. Generasi emas itu butuh keterlibatan para kaum perempuan," sambung Gibran
Baca SelengkapnyaTito menjelaskan, jika penilaian penghargaan itu tidak dilakukan oleh Kemendagri
Baca SelengkapnyaGibran menjadi objek swafoto ibu-ibu di sekolah tersebut.
Baca SelengkapnyaAlur cerita wayang pun tak luput dari dunia pendidikan. Penonton makin dibuat betah dengan hadirnya bintang tamu spesial Cak Lontong Cs.
Baca SelengkapnyaAhok menilai Gibran tak bisa bekerja, sedangkan Sandiaga memiliki penilaian sebaliknya.
Baca SelengkapnyaCawapres nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka mengunjungi Pondok Pesantren (Ponpes) Asshiddiqiyah 2, Batu Ceper, Kota Tangerang, Banten, Senin (4/12).
Baca SelengkapnyaWali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka mengklarifikasi ketidakhadirannya, saat acara puncak HUT Golkar ke-59 Senin kemarin.
Baca SelengkapnyaWakil Presiden Gibran Rakabuming Raka memiliki gagasan untuk membuat acara di lokasi bekas bencana.
Baca Selengkapnya