Hadapi musim hujan, ini 3 jurus jitu Ahok cegah banjir
Merdeka.com - Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama mengungkapkan Pemprov DKI Jakarta tengah mempersiapkan strategi guna menghadapi musim hujan. Pasalnya, setiap musim penghujan, Jakarta selalu disibukkan dengan masalah klasik seperti banjir dan pemadaman listrik.
Untuk menghadapi musim hujan, Ahok mengatakan mulai mengintensifkan memperbaiki sistem saluran air di Jakarta. Selain itu, pihaknya menilai banyaknya perumahan warga yang ditutupi semen dapat menjadi kendala bagi resapan air.
"Kita lagi kejar cepat. Ini masalah saluran kita pengen genangan cepat turun. Hampir semua orang rumahnya ditutupi dengan semen beton," ujar Ahok di Balai Kota DKI Jakarta, Jakarta Pusat, Kamis (8/10).
-
Di mana saja Jakarta banjir? Data itu dihimpun hingga Jumat 15 Maret 2024 pada pukul 04:00 WIB. 'Kenaikan status Bendung Katulampa dan Pos Pantau Depok menjadi Siaga 3 (Waspada) dari sore hingga malam hari serta menyebabkan genangan di wilayah DKI Jakarta,' kata Kepala Pelaksana BPBD DKI Jakarta, Isnawa Adji dalam keterangan tertulis, Jumat (15/3).Adapun data wilayah terdampak diantaranya Jakarta Selatan.
-
Kenapa Jakarta banjir? 'Penyebab curah hujan tinggi dan luapan Kali Ciliwung,' ujar dia.
-
Dimana banjir Jakarta tahun 2020 terjadi? Tercatat sekitar 158 kelurahan terendam banjir. Tak hanya merendam pemukiman warga, air juga menggenang di jalan-jalan.Akibatnya, sejumlah transportasi umum seperti KRL, Transjakarta, dan penerbangan di Halim Perdanakusuma dihentikan.
-
Kapan Jakarta banjir? Sejumlah wilayah DKI Jakarta tergenang imbas hujan yang menguyur sejak Kamis (14/3) malam.
-
Bagaimana cara mengatasi banjir? Sampai dengan sekarang, pihaknya telah melakukan berbagai upaya untuk melakukan normalisasi jalur KA di Stasiun Semarang Tawang. Selain itu, pihaknya juga mengerahkan peralatan dan material yang diperlukan serta ratusan petugas untuk memperbaiki jalur yang terdampak banjir supaya bisa dilewati kembali oleh perjalanan kereta api.
-
Bagaimana BPBD tangani banjir Semarang? Endro mengatakan, berbagai upaya sudah dilakukan BPBD seperti menyiagakan pompa portable pada titik yang dilanda banjir, melakukan penanganan sementara di titik-titik longsor, serta melakukan pembersihan lokasi pohon tumbang akibat cuaca buruk itu.
Selanjutnya, Ahok menambahkan akan membongkar dan memperbaiki saluran air di Jakarta agar resapan air saat hujan dapat berjalan optimal.
"Sekarang mau enggak mau kita bongkar. Bongkar kan butuh waktu. Yang berhak lurah, petugas prasarana dan sarana umum (PPSU) dan suku dinas tata air ada alat. Jadi lagi dikerjain," imbuhnya
Langkah lain, menurut Ahok adalah dengan memperbaiki beberapa pompa air yang saat ini sedang bermasalah. Karena pompa menjadi alat yang penting untuk mengalirkan genangan air.
"Ada beberapa rusak kita lagi perbaiki juga. Termasuk waduk pluit ada sekeringnya rusak. Kita lagi pesan dari Jepang dan saya minta ada cadangan," ujar Ahok menjelaskan.
(mdk/bal)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Proyek pengerjaan perbaikan drainase ini dilakukan untuk mengantisipasi ancaman banjir.
Baca SelengkapnyaMenangani permasalahan banjir Jakarta tak bisa sendiri, perlu kolaborasi pemerintah pusat.
Baca SelengkapnyaPemprov DKI Jakarta melalui Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta akan memantau faktor terjadinya banjir dan kesiapan pompa saat dibutuhkan.
Baca SelengkapnyaAhok menilai jika memang penggusuran paling banyak terjadi di era pemerintahannya, berarti programnya mendirikan banyak rusunawa berhasil.
Baca SelengkapnyaJakarta dan sekitarnya telah masuk musim penghujan. Tak jarang di sejumlah titik ibu kota tergenang banjir.
Baca SelengkapnyaTanggul pantai setinggi 4,8 meter tersebut mampu melindungi pesisir utara Jakarta dari banjir rob.
Baca SelengkapnyaCalon Gubernur Jakarta nomor urut 3 Pramono Anung meninjau bantaran kali Krukut di Mampang Prapatan, Jakarta, Selasa (15/10).
Baca SelengkapnyaPemerintah Kota Semarang terus berupaya untuk menanggulangi bencana tersebut.
Baca SelengkapnyaPramono Anung berjanji mengatasi persoalan air bersih di Jakarta. Dia menyiapkan terobosan terkait masalah air bersih.
Baca SelengkapnyaJika upaya penanganan banjir tidak diatasi dan dijalankan dengan baik, menurut Heru Jakarta akan rawan terhadap air bersih.
Baca SelengkapnyaJokowi mengatakan, masih terdapat 38 persen pekerjaan rumah dalam menyelesaikan persoalan banjir di Jakarta.
Baca SelengkapnyaJokowi menuturkan penebangan pohon di hulu sungai membuat bencana banjir terjadi.
Baca Selengkapnya