Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Hebatnya tentara Papua Nugini hentikan drama penyanderaan WNI

Hebatnya tentara Papua Nugini hentikan drama penyanderaan WNI papua new guinea defence force. ©2015 defence.gov.au

Merdeka.com - Dua Warga Negara Indonesia (WNI) yang disandera kelompok sipil bersenjata di Papua Nugini (PNG) berhasil dibebaskan. Pembebasan tersebut dilakukan secara langsung oleh Angkatan Bersenjata PNG.

Hebatnya, proses pembebasan yang berlangsung tanpa melepaskan satu butir pun peluru dari laras senjata yang mereka bawa. Para penyandera langsung membebaskan kedua WNI tersebut usai mendapatkan arahan dari pimpinan adatnya.

Presiden Joko Widodo langsung mengucapkan terima kasih dan memuji aksi yang dilakukan Angkatan Bersenjata PNG tersebut. Mereka tetap berusaha keras membebaskan kedua WNI tersebut di saat pasukan Tentara Nasional Indonesia (TNI) sudah bersiaga di sekitar perbatasan.

Seperti apakah Angkatan Bersenjata PNG yang bernama resmi Pasukan Pertahanan Papua Nugini (PNGDF) itu?

PNGDF adalah pasukan bersenjata yang dibentuk Angkatan Darat Australia sebelum mendapatkan kemerdekaannya. Setelah mencapai kemerdekaannya pada 1975, pasukan ini dibentuk untuk menjadi pasukan pertahanan untuk negerinya sendiri.

Saat itu, pasukan ini memiliki 3.750 yang dilatih oleh 465 personel dari Australia untuk pelatihan dan dukungan teknis. Namun, jumlah tersebut mulai berkurang, dan kini hanya tersisa 2.100 personel sesuai kebijakan pemerintah PNG untuk melakukan perampingan. Bandingkan Indonesia yang mencapai 417.268 personel.

Sama halnya dengan Indonesia, pasukan ini dipersiapkan untuk mempertahankan diri dari ancaman luar. Namun, di sisi lain juga disiapkan untuk pembangunan nasional dan keamanan dalam negeri. Anggaran pertahanannya pun hanya sebesar USD 113,1 juta, ditambah sejumlah bantuan yang diberikan oleh Australia, Selandia Baru, Amerika Serikat maupun negara-negara lainnya.

PNGDF juga memiliki tiga matra, yang masing-masing disebut elemen darat, udara dan maritim. Untuk darat sendiri, PNGDF berkekuatan dua batalyon infantri, satu batalyon konstruksi, skuadron sinyal, satu Explosive Ordnance Disposal unit, dan peleton medis.

Sementara elemen udara diperkuat wing udara kecil yang mengoperasikan helikopter dan pesawat transportasi ringan. Sedangkan elemen maritim berkekuatan empat kapal patroli kelas Pasifik dan dua kapal pendaratan kelas Balikpapan. Secara organisasi, posisi Panglima tertinggi dipegang oleh seorang prajurit berpangkat Brigadir Jenderal.

(mdk/tyo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Panglima TNI Sebut Selandia Baru Dukung Upaya Pembebasan Pilot Susi Air
Panglima TNI Sebut Selandia Baru Dukung Upaya Pembebasan Pilot Susi Air

TNI akan menggunakan pendekatan soft power dengan dialog yang dilakukan tokoh masyarakat dan beberapa pejabat daerah.

Baca Selengkapnya
Perintah Tegas Jenderal Kopassus di Balik Operasi Sikat OPM Tewaskan Desertir TNI Danis Murib
Perintah Tegas Jenderal Kopassus di Balik Operasi Sikat OPM Tewaskan Desertir TNI Danis Murib

Berikut perintah tegas Jenderal Kopassus di balik Operasi sikat OPM tewaskan desertir TNI Danis Murib.

Baca Selengkapnya
Prabowo Bersyukur Pilot Susi Air Bebas: Penyelesaian Baik Tanpa Kekerasan
Prabowo Bersyukur Pilot Susi Air Bebas: Penyelesaian Baik Tanpa Kekerasan

Dia pun menilai, penyelesaian polemik Pilot Susi Air dengan KKB berjalan tanpa kekerasan karena kerja sama semua pihak.

Baca Selengkapnya
Bahas Strategi Pembebasan Pilot Susi Air, Dubes Selandia Baru Temui Kapolda Papua dan Satgas Damai Cartenz
Bahas Strategi Pembebasan Pilot Susi Air, Dubes Selandia Baru Temui Kapolda Papua dan Satgas Damai Cartenz

Pilot Susi Air berkewarganegaraan Selandia Baru bernama Philip Mark Merhtens diketahui sudah setahun disandera Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB)

Baca Selengkapnya
Pilot Philip Bebas dari Sandera KKB, Satgas Damai Cartenz Diganjar Penghargaan dari Polisi Selandia Baru
Pilot Philip Bebas dari Sandera KKB, Satgas Damai Cartenz Diganjar Penghargaan dari Polisi Selandia Baru

Penanganan secara soft approach memang kunci utama bebasnya Philip karena masyarakat Papua sangat menjunjung tinggi nilai adat dan kekerabatan.

Baca Selengkapnya
Anggota TNI Pemberani Bikin Kagum Jenderal Polisi, Langsung Diberi Penghargaan Spesial
Anggota TNI Pemberani Bikin Kagum Jenderal Polisi, Langsung Diberi Penghargaan Spesial

Berikut sosok anggota TNI pemberani yang sukses membuat kagum Jenderal Polisi.

Baca Selengkapnya
TNI Bertemu Dubes Selandia Baru, Bahas Pembebasan Pilot Susi Air
TNI Bertemu Dubes Selandia Baru, Bahas Pembebasan Pilot Susi Air

TNI menerima kunjungan Duta Besar Selandia Baru untuk Indonesia, Kevin Jeffery Burnet di kawasan Timika Papua Tengah, Selasa (6/2).

Baca Selengkapnya
Belah Hutan-Lewati Sungai, Pasukan TNI Tewaskan 5 KKB saat Kontak Tembak di Pegunungan Papua
Belah Hutan-Lewati Sungai, Pasukan TNI Tewaskan 5 KKB saat Kontak Tembak di Pegunungan Papua

Prajurit TNI berhasil lumpuhkan 5 anggota KSTP hingga tewas. Sulitnya medan tempur di hutan dan pegunungan tak mempan bagi para anggota Satgas Yonif 7 Marinir.

Baca Selengkapnya
Kapuspen TNI: Pembebasan Pilot Susi Air Kapten Philip Mehrtens Berkat Koordinasi TNI-Polri dan Masyarakat
Kapuspen TNI: Pembebasan Pilot Susi Air Kapten Philip Mehrtens Berkat Koordinasi TNI-Polri dan Masyarakat

Pilot Susi Air Philip Mark Mehrtens telah disandera selama 1 tahun 7 bulan, tepatnya sejak 7 Februari 2023, oleh OPM/KKB pimpinan Egianus Kogoya.

Baca Selengkapnya
Momen Para Prajurit TNI Tetap Tenang saat Perang dengan KST di Papua, Suara Tembakan Terdengar Jelas
Momen Para Prajurit TNI Tetap Tenang saat Perang dengan KST di Papua, Suara Tembakan Terdengar Jelas

Begini momen menegangkan prajurit TNI baku tembak dengan KST di Papua. Tetap tenang walau diberondong peluru.

Baca Selengkapnya
OPM Tembaki Prajurit TNI saat Patroli di Bibida Papua
OPM Tembaki Prajurit TNI saat Patroli di Bibida Papua

OPM Tembaki Prajurit TNI saat Patroli di Bibida Papua

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Haru Prabowo Tak Bisa Berkata-Kata Ketemu Eks Anak Buah di Operasi Mapenduma
VIDEO: Momen Haru Prabowo Tak Bisa Berkata-Kata Ketemu Eks Anak Buah di Operasi Mapenduma

Menhan Prabowo Subianto bertemu dengan mantan anak buahnya yang terlibat dalam Operasi Mapenduma di Papua.

Baca Selengkapnya