Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

HMI Makassar desak KPK kembali tetapkan Setnov tersangka dan ditahan

HMI Makassar desak KPK kembali tetapkan Setnov tersangka dan ditahan Demo tuntut Setnov jadi tersangka. ©2017 Merdeka.com/Salviah Ika Padmasari

Merdeka.com - Puluhan aktivis tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Gowa Raya turun ke jalan, Kamis (5/10). Mereka menggelar unjuk rasa di Jalan Alauddin, Makassar, menuntut agar kasus dugaan korupsi e-KTP melibatkan ketua DPR Setya Novanto kembali dilanjutkan.

"Kepada KPK, usut tuntas kasus dugaan korupsi proyek e-KTP, Setya Novanto harus kembali jadi tersangka dan segera ditahan," kata ketua bidang Perguruan Tinggi Kemahasiswaan dan Pemuda (PTKP) HMI Cabang Gowa Raya, Ardiansyah yang bertindak sebagai koordinator lapangan aksi.

Massa juga menuntut kepada hakim Cepi Iskandar untuk tidak tebang pilih dalam penetapan tersangka. Menurut Ardiansyah, pihaknya menilai kasus yang menjerat Setya Novanto ini sarat dengan permainan elit politik sehingga yang bersangkutan berusaha keras lepas dari jerat hukum.

Orang lain juga bertanya?

"Jika dua hari ke depan tuntutan kami tidak diindahkan maka kami akan minta ke HMI pusat untuk tindak lanjuti bahwa Setya Novanto harus jadi tersangka karena sudah jelas dan terbukti terlibat dalam kasus korupsi Rp 2 triliun lebih. Setya Novanto sebagai ketua DPR adalah kunci keluarnya anggaran," serunya.

demo tuntut setnov jadi tersangka

Aksi mahasiswa hingga petang ini masih berlanjut. Selain membakar ban bekas, mahasiswa juga menahan sebuah truk dan menjadikan panggung orasi untuk membacakan tuntutan. Tampak Kompol Dwi Bachtiar, Kabag Ops Polrestabes Makassar memantau langsung aksi ini.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Nawawi Pomolango Minta Susunan Hakim Tangani Kasus Gazalba Saleh Nanti Diganti: Hindari Terjebak Produk Putusan
Nawawi Pomolango Minta Susunan Hakim Tangani Kasus Gazalba Saleh Nanti Diganti: Hindari Terjebak Produk Putusan

Selain mengganti majelis hakim, Nawawi meminta kepada majelis hakim agar kembali menahan Gazalba Saleh.

Baca Selengkapnya
Pelototi Sidang Praperadilan Pegi Sedari Awal, Begini Tanggapan KY soal Putusan Hakim Eman
Pelototi Sidang Praperadilan Pegi Sedari Awal, Begini Tanggapan KY soal Putusan Hakim Eman

KY meminta kepada pihak berperkara dan masyarakat luas untuk menghormati putusan hakim.

Baca Selengkapnya
Sekjen PDIP: Jangan Hukum Ditunggangi Alat Kekuasaan
Sekjen PDIP: Jangan Hukum Ditunggangi Alat Kekuasaan

Hasto Kristiyanto menyatakan pihaknya menghormati proses hukum

Baca Selengkapnya
KPK Periksa Hakim Nonaktif MA Gazalba Saleh Tersangka Kasus Gratifikasi-TPPU
KPK Periksa Hakim Nonaktif MA Gazalba Saleh Tersangka Kasus Gratifikasi-TPPU

Pemeriksaan terhadap GS telah berlangsung di gedung Merah Putih, KPK

Baca Selengkapnya
Pimpinan DPR Desak Kapolri Pelototi Anak Buah Buntut Praperadilan Pegi Setiawan Dikabulkan: Ini Menyedihkan
Pimpinan DPR Desak Kapolri Pelototi Anak Buah Buntut Praperadilan Pegi Setiawan Dikabulkan: Ini Menyedihkan

Hakim PN Bandung mengabulkan praperadilan Pegi Setiawan

Baca Selengkapnya
HMI Soroti Netralitas Polisi di Pilkada Banten 2024
HMI Soroti Netralitas Polisi di Pilkada Banten 2024

Aksi tersebut digelar di depan Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia (Mabes Polri), Jakarta, Selasa, (19/11).

Baca Selengkapnya
IPW: Tersangka Dibebaskan Usai TNI Geruduk Polrestabes Medan
IPW: Tersangka Dibebaskan Usai TNI Geruduk Polrestabes Medan

Menurut Dedi kedatangan mereka ke Polrestabes Medan telah sesuai prosedur.

Baca Selengkapnya
FOTO: Sorot Mata Eks Sekretaris MA Hasbi Hasan Saat Ditahan KPK
FOTO: Sorot Mata Eks Sekretaris MA Hasbi Hasan Saat Ditahan KPK

Mantan Sekretaris MA Hasbi Hasan ditahan KPK setelah ditetapkan sebagai tersangka kasus suap pengurusan perkara di Mahkamah Agung. Simak foto-fotonya!

Baca Selengkapnya
KPK Laporkan Hakim Fahzal Hendrik Cs ke KY dan Badan Pengawas MA, Kenapa?
KPK Laporkan Hakim Fahzal Hendrik Cs ke KY dan Badan Pengawas MA, Kenapa?

Ketiga hakim yang menangani perkara Gazalba, yakni Hakim Fahzal Hendrik, Hakim Rianto Adam Pontoh dan hakim Sukartono.

Baca Selengkapnya
Gazalba Saleh Tetap Diadili Majelis Hakim yang Pernah Membebaskannya, Ini Respons Ketua KPK
Gazalba Saleh Tetap Diadili Majelis Hakim yang Pernah Membebaskannya, Ini Respons Ketua KPK

Gazalba Saleh Tetap Diadili Majelis Hakim yang Pernah Membebaskannya, Ini Respons Ketua KPK

Baca Selengkapnya
Praperadilan Gugatan Terhadap KPK karena Belum Tangkap Harun Masiku Digelar Hari Ini
Praperadilan Gugatan Terhadap KPK karena Belum Tangkap Harun Masiku Digelar Hari Ini

Koordinator MAKI Boyamin Saiman menyampaikan pihaknya telah hadir di PN Jaksel untuk menghadiri sidang pertama gugatan Praperadilan yang dilayangkannya.

Baca Selengkapnya
Megawati Tuding Kadernya Jadi Target Penegak Hukum, Begini Respons KPK
Megawati Tuding Kadernya Jadi Target Penegak Hukum, Begini Respons KPK

KPK menjelaskan penyidik hanya bekerja sesuai sebagaimana tugasnya dalam memberantas korupsi

Baca Selengkapnya