Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

HTI sebut pemerintahan SBY lebih baik dibandingkan Jokowi

HTI sebut pemerintahan SBY lebih baik dibandingkan Jokowi SBY dan Jokowi di Istana Negara. ©2014 merdeka.com/istimewa

Merdeka.com - Juru Bicara Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) Ismail Yusanto menilai, pemerintah di bawah kepemimpinan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) lebih baik dibandingkan dengan Presiden Joko Widodo. Sebab pemerintahan yang dipimpin kalangan militer jauh lebih baik ketimbang pemimpin dari masyarakat sipil.

"Faktanya bahwa pemimpin dari kalangan militer yang biasanya asumsikan dengan represifme ternyata jauh lebih baik, dengan pemimpin yang dicitrakan lugu, sederhana bahkan ndeso tapi ternyata sangat kejam," katanya di Kantor DPP HTI, Crowen Palace, Jakarta Selatan, Rabu (19/7).

Bahkan Ismail menyebut pemerintahan Jokowi merupakan bentuk pemerintahan diktator dengan gaya baru.

Orang lain juga bertanya?

"Saya kira banyak orang mengatakan ini diktarisme baru," ujarnya.

Ismail melanjutkan, sikap pemerintahan Jokowi menggambarkan bahwa wabah Islam phobia sudah sampai di Indonesia. Padahal mayoritas warga Indonesia beragama Islam.

"Jadi kita menengarai bahwa di balik ini semua ada unsur-unsur yang intinya adalah Islam phobia," jelasnya.

Untuk itu, dia mengatakan, tak perlu ada hal yang dicemaskan. Sebab sebelumya HTI bisa mengadakan acara-acara besar tanpa perlu dicurigai oleh pemerintah.

"Kalau dilihat dengan kacamata tidak ada yang perlu dicemaskan, kan baru sekarang rezim ini. Kemarin-kemarin biasa-biasa saja, kegiatan besar aman, sekarang tidak melakukan kegiatan sebesar dulu, orang bilang cemas siapa yang cemas," tutupnya.

(mdk/noe)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Survei Indikator: Loyalis Jokowi Lebih Pilih PSI Ketimbang PDIP
Survei Indikator: Loyalis Jokowi Lebih Pilih PSI Ketimbang PDIP

Survei ini dilakukan 28 Januari sampai 4 Februari 2024 dengan metode multistage random sampling

Baca Selengkapnya
Survei LSI Denny JA: NU Paling Tinggi Tingkat Kepuasannya dengan Kinerja Pemerintahan Jokowi
Survei LSI Denny JA: NU Paling Tinggi Tingkat Kepuasannya dengan Kinerja Pemerintahan Jokowi

NU menjadi ormas Islam yang paling tinggi tingkat kepuasannya terhadap kinerja pemerintahan Jokowi dengan 78,4 persen.

Baca Selengkapnya
Jokowi: 96 Masyarakat Indonesia Percaya Tuhan
Jokowi: 96 Masyarakat Indonesia Percaya Tuhan

Jokowi mengatakan 96 Masyarakat Indonesia Percaya Tuhan

Baca Selengkapnya
Survei Indikator Politik: 75 Persen Masyarakat Puas Kinerja Presiden Jokowi
Survei Indikator Politik: 75 Persen Masyarakat Puas Kinerja Presiden Jokowi

Ada sekitar 20,21 persen yang merasa kurang puas dan 4,23 persen tidak puas sama sekali.

Baca Selengkapnya
Terungkap Suasana Kebatinan Jokowi saat Pilih Cawapres di Periode Kedua, Alasan Tak Lagi Pilih JK
Terungkap Suasana Kebatinan Jokowi saat Pilih Cawapres di Periode Kedua, Alasan Tak Lagi Pilih JK

saat mendampingi Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) sebagai Wakil Presiden pada pemerintahan 2004 hingga 2009, JK cenderung berselisih paham dengan SBY.

Baca Selengkapnya
Survei Indikator Usai Putusan MK: Dukungan Publik pada PDIP Tinggi, Ada Faktor Jokowi
Survei Indikator Usai Putusan MK: Dukungan Publik pada PDIP Tinggi, Ada Faktor Jokowi

Peneliti Utama Indikator Politik Indonesia Burhanuddin Muhtadi mengatakan, ada dua alasan utama mengapa dukungan publik untuk PDIP tinggi.

Baca Selengkapnya
Mengukur Tingkat Kepuasan Masyarakat atas Kinerja Jokowi, Harga Kebutuhan Pokok & Korupsi Pejabat Jadi Sorotan
Mengukur Tingkat Kepuasan Masyarakat atas Kinerja Jokowi, Harga Kebutuhan Pokok & Korupsi Pejabat Jadi Sorotan

Meski tingkat kepuasan terhadap kinerja Jokowi cukup tinggi, ada lima kondisi masyarakat di era Jokowi yang menjadi perhatian.

Baca Selengkapnya
Survei Indikator: Kepuasan Atas Kinerja Presiden Jokowi Capai 80 Persen
Survei Indikator: Kepuasan Atas Kinerja Presiden Jokowi Capai 80 Persen

Burhanuddin menyebutkan, kepuasan terhadap kinerja Presiden mayoritas tercatat di tiap segmen demografi warga dan setiap wilayah.

Baca Selengkapnya
Survei Indikator Politik Catat Warga Jakarta Puas dengan Kinerja Jokowi
Survei Indikator Politik Catat Warga Jakarta Puas dengan Kinerja Jokowi

Burhanuddin Muhtadi menyampaikan bahwa bantuan sosial (bansos) berefek kepada approval rating Presiden Jokowi.

Baca Selengkapnya
Jokowi soal Istana Jakarta dan Bogor: Saya Merasa Inferior, Simbol Negara tapi Bikinan Kolonial
Jokowi soal Istana Jakarta dan Bogor: Saya Merasa Inferior, Simbol Negara tapi Bikinan Kolonial

Jokowi mengatakan dirinya sering merasa risau setiap mendengar pujian itu sebab Istana Jakarta dibangun oleh kolonial Belanda.

Baca Selengkapnya
Ini Alasan Masyarakat Puas Kinerja Jokowi Versi Survei Terbaru Indikator Politik Indonesia
Ini Alasan Masyarakat Puas Kinerja Jokowi Versi Survei Terbaru Indikator Politik Indonesia

Hasil survei 77,2 persen masyarakat merasa puas dengan kinerja presiden Jokowi, sementara 22 persen merasa kurang puas.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Posisi Presiden Tidak Senyaman yang Dipersepsikan, Banyak Masalah dan Cacian
Jokowi: Posisi Presiden Tidak Senyaman yang Dipersepsikan, Banyak Masalah dan Cacian

"Banyak permasalahan rakyat yang harus diselesaikan," kata Jokowi

Baca Selengkapnya