Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

HUT RI, Kapolri bakal tingkatkan pengamanan di objek vital dan Solo

HUT RI, Kapolri bakal tingkatkan pengamanan di objek vital dan Solo Kapolri Badrodin Haiti tinjau pengamanan KAA. ©2015 merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Kapolri Jenderal Badrodin Haiti mengatakan, dalam merayakan Hari Kemerdekaan Indonesia ke-70, kepolisian bakal mengantisipasi terhadap ancaman terorisme. Oleh karena itu, pihak kepolisian akan meningkatkan keamanan di lokasi lokasi tertentu.

"Saya minta ditingkatkan pengamanan di objek objek vital, fasum, dan pusat perbelanjaan," tegasnya.

Lanjut mantan Wakapolri ini, dia mengingatkan pula kepada bawahannya untuk memperketat pengamanan di Solo. Hal ini bercermin dari adanya insiden penembakan pada tahun lalu bertepatan dengan perayaan Hari Kemerdekaan Indonesia.

"Ingat (anggota Polri), 17 Agustus lalu di Solo ada penembakan, tahun sebelumnya terhadap anggota polri di Solo. Saya minta ini harus dilakukan antisipasi, untuk tingkatkan kewaspadaan kita," kata Badrodin di STIK PTIK, Kebayoran Baru, Jaksel, Selasa (11/8).

Selain itu, Polri juga bakal mengikuti dan mengawasi arahan pemerintah terkait Hari Kemerdekaan. Menurut dia, banyak arahan pemerintah seperti pasang umbul-umbul, dekorasi dan lainnya.

"Peringatan 17 Agustus, dalam rangka peringatan ini sesuai dengan arahan pemerintah supaya kita memasang umbul umbul, dekorasi, di kantor masing masing dari seminggu sebelum sampai dengan seminggu setelah. Saya minta nanti untuk di cek masing masing. Kalau bukan kita yang memeriahkan, siapa lagi. Kita yang jadi panutan, saya minta dilakukan sebaik baiknya," ujarnya.

Badrodin sangat antusias, jika ada agenda pameran ataupun diskusi mengenai kebangsaan yang akan digelar dalam memeriahkan Hari Kemerdekaan. Menurutnya, agenda tersebut merupakan upaya untuk memperkuat kebangsaan kita. "Silakan dilakukan untuk memperkuat kebangsaan kita," imbuhnya.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi Bakal Hadir, TNI-Polri Apel Pasukan jelang Upacara Harlah Pancasila di Blok Rokan
Jokowi Bakal Hadir, TNI-Polri Apel Pasukan jelang Upacara Harlah Pancasila di Blok Rokan

Sejumlah persiapan terus dimatangkan, termasuk untuk pengamanan VVIP

Baca Selengkapnya
Begini Persiapan Polri Amankan Upacara HUT ke-79 RI di IKN
Begini Persiapan Polri Amankan Upacara HUT ke-79 RI di IKN

Pengamanan nantinya dilakukan dengan bersinergi antara Polri dengan TNI.

Baca Selengkapnya
Polri dan TNI di Inhil Gelar Patroli Gabungan Jelang Pelantikan Presiden Terpilih
Polri dan TNI di Inhil Gelar Patroli Gabungan Jelang Pelantikan Presiden Terpilih

Polisi melakukan pengecekan kekuatan personel guna memastikan kesiapan dalam menghadapi potensi gangguan keamanan jelang pelantikan Presiden.

Baca Selengkapnya
Polres Pelalawan Gelar Patroli Skala Besar Jelang Pelantikan Presiden Terpilih
Polres Pelalawan Gelar Patroli Skala Besar Jelang Pelantikan Presiden Terpilih

Patroli dilaksanakan personel Polri dan TNI dengan menggunakan kendaraan roda empat di wilayah kota Pangkalan Kerinci.

Baca Selengkapnya
Potret TNI Polri Gelar Patroli Bersama Amankan Lokasi Strategis di Pelalawan
Potret TNI Polri Gelar Patroli Bersama Amankan Lokasi Strategis di Pelalawan

Patroli skala besar dilaksanakan oleh personel Polri, TNI dan Polisi Pamong Praja Kabupaten Pelalawan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Pesan Kapolri Usai Pemilu 2024
VIDEO: Pesan Kapolri Usai Pemilu 2024 "Kita Kembali Bersatu Lakukan Rekonsiliasi"

Kapolri Jenderal Listyo Sigit akan menindaklanjuti instruksi serta pengarahan Presiden Jokowi dalam Rapim TNI-Polri 2024

Baca Selengkapnya
VIDEO: Seruan Tegas Jokowi Depan Pasukan Kokam Jelang Pemilu, Are You Ready
VIDEO: Seruan Tegas Jokowi Depan Pasukan Kokam Jelang Pemilu, Are You Ready

Presiden Jokowi memberi sambutan pada Apel Akbar Pasukan Komando Kesiapsiagaan Angkatan Muda Muhammadiyah (KOKAM) di Stadion Manahan Solo, Rabu (20/9)

Baca Selengkapnya
Kapolri Tekankan Persatuan-Kesatuan Modal Utama Wujudkan Indonesia Emas 2045 di Rapim Polri
Kapolri Tekankan Persatuan-Kesatuan Modal Utama Wujudkan Indonesia Emas 2045 di Rapim Polri

Hal itu disampaikan Sigit saat membuka pelaksanaan Rapim Polri di Gedung Tribrata, Jakarta Selatan, Kamis, 29 Februari 2024

Baca Selengkapnya
Patroli Polres Pelalawan Sasar Warung Remang hingga Perkantoran, Pastikan Pilkada Berlangsung Aman
Patroli Polres Pelalawan Sasar Warung Remang hingga Perkantoran, Pastikan Pilkada Berlangsung Aman

Patroli ini menyasar sejumlah tempat yang dinilai rawan, mulai dari warung remang-remang hingga area perkantoran.

Baca Selengkapnya
Pelantikan Presiden Terpilih, Polres Rohul Show Off Force Ciptakan Situasi Kondusif
Pelantikan Presiden Terpilih, Polres Rohul Show Off Force Ciptakan Situasi Kondusif

Patroli Skala Besar ini dalam rangka menciptakan situasi kondusif selama pelantikan presiden terpilih khususnya di wilayah Kabupaten Rokan Hulu.

Baca Selengkapnya
Kapolri Komitmen Dukung dan Amankan Pembangunan IKN: Kita Harap Mengubah Paradigma Jawasentris
Kapolri Komitmen Dukung dan Amankan Pembangunan IKN: Kita Harap Mengubah Paradigma Jawasentris

Eks Kabareskim Polri ini berharap agar semuanya dapat berjalan dengan lancar.

Baca Selengkapnya
Kapolres Dumai Perintahkan Personel Tetap Siaga Hari Ini
Kapolres Dumai Perintahkan Personel Tetap Siaga Hari Ini

Kapolres menyampaikan pentingnya kesiapsiagaan seluruh personel Polres Dumai pada hari yang krusial ini.

Baca Selengkapnya