Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ibu-ibu Partai Golkar doakan Novanto tetap tabah dan berjiwa besar

Ibu-ibu Partai Golkar doakan Novanto tetap tabah dan berjiwa besar Ibu-ibu partai Golkar zikir doakan Setya Novanto. ©2017 Merdeka.com/Ahda Bayhaqi

Merdeka.com - Kesatuan Perempuan Partai Golkar (KPPG) mengadakan kegiatan pengajian dalam rangka ulang tahun Partai Golkar ke-53. Dalam kesempatan itu, para kader didominasi ibu-ibu itu mendoakan Ketua Umum Golkar Setya Novanto yang tengah menjalani proses hukum dalam kasus korupsi e-KTP.

"Kita semua doakan partai Golkar tetap baik tetap damai, mendoakan pak Setya Novanto di dalam menjalani keputusan hukum tetap tabah, berjiwa besar dan menghargai kaidah hukum," ujar Ketua Umum KPPG Ulla Nurachwati di DPP Partai Golkar, Jakarta Barat, Kamis (7/12).

Untuk Munaslub pergantian Ketua Umum Golkar, KPPG mengharapkan segera dilaksanakan. Meski begitu, dalam keputusan pleno KPPG, mereka masih menunggu hasil praperadilan yang tengah berjalan di PN Jakarta Selatan.

"Dalam pleno itu ada kesimpulan salah satunya adalah bahwa sambil menunggu keputusan praperadilan, kita akan pleno lagi menentukan sikap mekanisme partai," ucap Ulla.

Terkait calon ketum sendiri, KPPG tidak menyatakan dukungan terhadap salah satu calon. Sebagai persatuan kader perempuan, mereka cukup senang ada nama Titiek Soeharto dalam bursa Ketum Golkar.

"Siapapun figurnya, dan semua orang yakini Golkar tidak miskin kader, kaya dengan kader terbaik oleh karena itu nanti kita cari dengan mekanisme yang benar maka siapa yang terpilih itulah the winner," tukas dia. (mdk/eko)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Golkar Bantah Isu Bentuk Poros Capres Keempat: Tiga Saja Sudah Bingung
Golkar Bantah Isu Bentuk Poros Capres Keempat: Tiga Saja Sudah Bingung

Lodewijk menyebut memang belum final ditentukan nama calon wakil presiden karena banyak yang menginginkan maju cawapres.

Baca Selengkapnya
MK Tolak Permohonan Ganjar dan Anies, Golkar: Waktunya Bekerja Bersama-sama Untuk Indonesia Maju
MK Tolak Permohonan Ganjar dan Anies, Golkar: Waktunya Bekerja Bersama-sama Untuk Indonesia Maju

Airlangga menegaskan, Golkar menghormati keputusan yang telah diambil oleh MK.

Baca Selengkapnya
Agus Gumiwang: Golkar Mampu Lalui Badai, Tetap Solid Pemilihan Ketum
Agus Gumiwang: Golkar Mampu Lalui Badai, Tetap Solid Pemilihan Ketum

Meski ada badai ataupun pergantian kursi ketua umum, Agus Gumiwang memastikan Golkar solid dan tanpa gejolak.

Baca Selengkapnya
Airlangga Klaim Deklarasi Dukung Prabowo Sesuai Permintaan Kader Golkar
Airlangga Klaim Deklarasi Dukung Prabowo Sesuai Permintaan Kader Golkar

Airlangga menekankan bahwa deklarasi kepada Prabowo merupakan permintaan jajaran partai.

Baca Selengkapnya
Luhut Ungkap Konsekuensi Golkar Bergabung Koalisi Prabowo
Luhut Ungkap Konsekuensi Golkar Bergabung Koalisi Prabowo

Luhut menyarankan Golkar fokus untuk membesarkan perolehan suara di DPR.

Baca Selengkapnya
Dikeroyok Koalisi Besar, PDIP: Muncul Gerakan Rakyat Dukung Ganjar Pranowo
Dikeroyok Koalisi Besar, PDIP: Muncul Gerakan Rakyat Dukung Ganjar Pranowo

Dukungan gerakan rakyat akan memperbesar peluang Ganjar menang.

Baca Selengkapnya
Otto Hasibuan Soal PDIP Gugat Hasil Pemilu 2024 ke PTUN: Game Over
Otto Hasibuan Soal PDIP Gugat Hasil Pemilu 2024 ke PTUN: Game Over

Tim Pembela Prabowo-Gibran meyakini hasil PTUN tidak akan diterima dan permainan telah selesai.

Baca Selengkapnya
Golkar Segera Deklarasi Beri Dukungan Capres, Ini Reaksi Ganjar
Golkar Segera Deklarasi Beri Dukungan Capres, Ini Reaksi Ganjar

Ganjar mengatakan, kehadiran Partai Golkar akan menambah kekuatan barisan partai koalisi yang mengusungnya di Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya
Minta Kader Tetap Solid, Aburizal Bakrie: Munas Golkar Sesuai Jadwal
Minta Kader Tetap Solid, Aburizal Bakrie: Munas Golkar Sesuai Jadwal

Apa yang diraih Partai Golkar saat ini merupakan buah soliditas dan persatuan kader di seluruh lini dan tingkatan.

Baca Selengkapnya
Respons PDI Perjuangan Soal PAN dan Golkar Dukung Prabowo: Kami Terbiasa Dikeroyok Secara Politik
Respons PDI Perjuangan Soal PAN dan Golkar Dukung Prabowo: Kami Terbiasa Dikeroyok Secara Politik

PDI Perjuangan tidak gentar dengan deklarasi PKB, PAN dan Golkar terhadap pencapresan Prabowo.

Baca Selengkapnya
Golkar dan PAN Dukung Prabowo, Sandiaga Dorong PPP Konsolidasi dengan PDIP
Golkar dan PAN Dukung Prabowo, Sandiaga Dorong PPP Konsolidasi dengan PDIP

Menurut Sandiaga, sudah saatnya PPP dan pendukung Ganjar Pranowo melakukan konsolidasi.

Baca Selengkapnya
KPPG Deklarasi Dukung Airlangga Hartarto Jadi Ketum Golkar Periode 2024-2029
KPPG Deklarasi Dukung Airlangga Hartarto Jadi Ketum Golkar Periode 2024-2029

Di hadapan Airlangga Hartarto, perwakilan jajaran PP KPPG pun membacakan deklarasi dukungan

Baca Selengkapnya