Ini alasan Jokowi sering undang wong cilik makan di Istana
Merdeka.com - Presiden Joko Widodo akhir-akhir sering mengundang berbagai kalangan ke Istana untuk diajak makan bersama. Jokowi ingin mendapatkan masukan-masukan dari semua lapisan masyarakat dengan latar belakang yang berbeda.
"Presiden ingin berdialog dengan semua lapisan masyarakat termasuk juga masalah ekonomi. Presiden ingin tahu mulai para ekonom hingga pedagang kaki lima, pedagang pasar. Supaya presiden nangkep betul persoalan," kata Kepala Staf Kepresidenan Teten Masduki di Istana, Jakarta, Kamis (3/9).
Teten membeberkan, berbagai pertemuan itu dilakukan karena presiden ingin mendapatkan informasi yang lengkap. Data yang diberikan menteri dengan apa yang disampaikan langsung oleh pedagang atau masyarakat bawah berbeda adanya.
-
Siapa yang Jokowi ajak bicara di Pasar Malangjiwan? Presiden Jokowi sedang berbincang dengan pedagang berasi di Pasar Malangjiwan, Karanganyar
-
Kenapa PKS usul Jokowi undang capres makan siang? “Saya sarankan Bapak Presiden yang terhormat, undanglah capres-capres yang Bapak anggap layak jadi presiden untuk makan siang sambil santai, ngobrol-ngobrol, curhat-curhat bersama, keren.“ Menurut Aboe, langkah tersebut menunjukkan sikap pemimpin yang bijak.
-
Kenapa Jokowi blusukan ke pasar? Saat blusukan ke pasar, Jokowi juga turut cek harga kebutuhan pokok
-
Siapa yang bertemu dengan Presiden Jokowi? Dalam lawatannya ke Jakarta, Paus Fransiskus bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Merdeka, Jakarta.
-
Siapa yang masak makanan Jokowi? “Saya belum pernah (selama) melayani bapak (menyediakan makanan) dikomplain, dimarahin, belum pernah. Alhamdulillah, saya bisa layani bapak dengan baik,“ kata Tri, melansir kanal Youtube Presiden Joko Widodo. “Kali ini, saya mengajak Anda semua menengok dapur saya. Maksud saya, dapur tempat mengolah makanan dan minuman di kediaman saya. Tentu atas seizin Bapak Tri Supriharjo, sang juru masak. Ia telah bersama saya sejak tahun 2013. Pak Tri begitu paham selera makan saya. Ia juga tahu benar takaran dan racikan ramuan jamu untuk saya,“ kata Jokowi.
-
Apa yang dilakukan warga saat Jokowi berkunjung? Padahal korban tersebut hanya membentangkan spanduk berisikan 'Selamat Datang Pak Jokowi, Kami Sudah Pindah, Kami Pilih Ganjar' pada saat Jokowi berada di pasar Agrosari, Wonosari.
"Ada dong. Nah itu presiden bilang, kita ilmunya harus belajar betul. Seperti daging tadi, tadi yang diharapkan masyarakat daging hidup. Misalnya, tadi aja menarik, dialog dengan pedagang daging di pasar. Ternyata yang diharapkan mereka adalah daging hidup bukan beku. Daging beku kalau harganya murah juga enggak akan laku. Misalnya penjual bakso," jelas Teten.
Lebih lanjut, kata Teten, Presiden Jokowi merasa tidak cukup mendapatkan informasi dari menteri-menterinya.
"Enggak, presiden ingin dengar langsung. Jadi ini saya kira penting. Presiden jangan hanya mendengar dari elite tetapi juga semua lapisan masyarakat. Oleh karena itu presiden membuat berbagai kesempatan, bagaimana presiden bisa berdialog dengan masyarakat," tandasnya.
Seperti diketahui, Presiden Jokowi belakangan ini sering mengundang dan makan bersama dengan sejumlah kalangan. Mulai dari pemilik dan pimred media, ekonom-ekonom, tukang ojek, sopir kopaja dan metromini, hingga teranyar hari ini makan bersama dengan pedagang dari berbagai pasar di Ibu Kota.
(mdk/bal)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Anies yang duduk tepat depan Jokowi terlihat semringah. Sementara Ganjar dan Prabowo sesekali tersenyum.
Baca SelengkapnyaJokowi tampak duduk di hadapan para karyawan, menyantap hidangan makan siang
Baca SelengkapnyaTidak hanya menikmati santapan, Jokowi juga berbaur dan menyapa warga setempat.
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo melakukan kunjungan tidak terjadwal dengan menyapa warga Kota Kendari, di pusat perbelanjaan The Park pada Minggu malam.
Baca SelengkapnyaJokowi turut memanggil salah satu masyarakat bernama Wani. Wani pun menyampaikan rasa bahagianya bisa bertemu dengan Kepala Negara.
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo atau Jokowi mengundang 30 relawannya untuk buka puasa bersama (bukber) di Istana Kepresidenan Jakarta, Senin (1/4).
Baca SelengkapnyaJokowi menyempatkan makan siang bareng bersama para buruh pabrik.
Baca SelengkapnyaPrabowo Subianto, Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan diundang makan siang oleh Presiden Jokowi
Baca SelengkapnyaJokowi membagikan sembako dengan warga sekitar Istana Kepresidenan Yogyakarta.
Baca SelengkapnyaSetelah menerima pengusaha lokal, Kepala Negara lanjut menerima jajaran pengamanan dari unsur TNI dan Polri.
Baca SelengkapnyaDalam kunjungan tersebut, Jokowi mengecek harga kebutuhan pokok dan berinteraksi langsung dengan para pedagang serta masyarakat.
Baca Selengkapnya