Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ini alasan Panglima TNI pilih tentara Malaysia mitra latihan

Ini alasan Panglima TNI pilih tentara Malaysia mitra latihan Sertijab Kasad. ©2013 Merdeka.com/dwi narwoko

Merdeka.com - Panglima TNI Laksamana TNI Agus Suhartono mengatakan kegiatan Latihan Gabungan Bersama (Latgabma) bersandi "Malaysia-Indonesia (Malindo) Darat Samudera Angkasa (Darsasa)-8AB/2013" untuk menjaga stabilitas wilayah kedua negara.

"Latihan yang dilaksanakan pasukan TNI dan ATM itu juga untuk penanggulangan teror," katanya di Medan, Rabu (12/6), setelah menyaksikan demonstrasi pembebasan sandera yang berada di Hotel Arya Duta.

Dalam operasi militer yang dilancarkan Pasukan Kopasus dan Grup Gerak Khas ATM itu, kesepuluh teroris mati tertembak, sedangkan ke-20 sandera bisa diselamatkan pasukan elit dari Indonesia dan Malaysia.

Panglima ATM Jenderal Tan Sri Dato'Sri Zulkifeli Bin Mohd Zin juga ikut menyaksikan pembebasan sandera tersebut.

Menurut Panglima TNI, latihan militer yang dilakukan kedua negara itu akan terus dilaksanakan satu kali dalam tiga tahun dan sebelumnya Latgabma Malindo berlangsung satu kali dalam empat tahun.

"Ini terpaksa diubah, karena pentingnya manfaat latihan tersebut bagi Indonesia dan Malaysia," ucap jenderal bintang empat itu.

Dalam latihan tersebut, sekaligus menguji Protap Malindo 16 dan 18 tentang penanggulangan teror.

"Di sini akan dapat diketahui kemampuan pasukan TNI dan prajurit ATM dalam mengatasi kelompok teroris tersebut," katanya. (mdk/tts)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sniper Brimob & Pasukan Elite Polisi Jerman 'Tempur' di Hutan Selama 10 Hari, Sembunyi di Semak-semak Bidik Target
Sniper Brimob & Pasukan Elite Polisi Jerman 'Tempur' di Hutan Selama 10 Hari, Sembunyi di Semak-semak Bidik Target

Momen para sniper Indonesia dan Jerman latihan bersama di hutan selama 10 hari.

Baca Selengkapnya
Perintah Tegas Jenderal Kopassus di Balik Operasi Sikat OPM Tewaskan Desertir TNI Danis Murib
Perintah Tegas Jenderal Kopassus di Balik Operasi Sikat OPM Tewaskan Desertir TNI Danis Murib

Berikut perintah tegas Jenderal Kopassus di balik Operasi sikat OPM tewaskan desertir TNI Danis Murib.

Baca Selengkapnya
Rekam Jejak Kekejaman dan Kesadisan 5 KKB Kelompok Ananias Ati Mimin yang Ditembak Mati
Rekam Jejak Kekejaman dan Kesadisan 5 KKB Kelompok Ananias Ati Mimin yang Ditembak Mati

Tiga senjata api hasil rampasan diamankan dari tangan kelimanya.

Baca Selengkapnya
Ternyata Satuan Khusus dari Pasukan Elite 3 Matra TNI & Polri Tergabung di Badan ini, Tugas Operasinya Tak Sembarangan
Ternyata Satuan Khusus dari Pasukan Elite 3 Matra TNI & Polri Tergabung di Badan ini, Tugas Operasinya Tak Sembarangan

Tak disangka satuan khusus dari Pasukan elite 3 Matra TNI & Polri tergabung dalam Badan ini.

Baca Selengkapnya
Kisah Pasukan Elit Alfa 29, Tim Pencabut Nyawa Kelompok Teroris dalam Operasi Tinombala
Kisah Pasukan Elit Alfa 29, Tim Pencabut Nyawa Kelompok Teroris dalam Operasi Tinombala

Tim Alfa 29, pasukan pencabut nyawa pemimpin kelompok teroris MIT bernama Santoso dalam Operasi Tinombala.

Baca Selengkapnya
Siap Libas Terorisme, Potret Sangar Latihan Pasukan Elite Koopsus demi Amankan KTT ASEAN Ke-43 2023
Siap Libas Terorisme, Potret Sangar Latihan Pasukan Elite Koopsus demi Amankan KTT ASEAN Ke-43 2023

Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono terjunkan pasukan elite TNI guna mengawal pagelaran KTT ASEAN ke-43 pada 5-7 September 2023 nanti di Jakarta.

Baca Selengkapnya
4 Prajurit Gugur di Papua, Panglima TNI Ubah Strategi Perangi KKB
4 Prajurit Gugur di Papua, Panglima TNI Ubah Strategi Perangi KKB

Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto mengaku merasakan duka mendalam atas gugurnya prajurit-prajurit terbaik bangsa tersebut.

Baca Selengkapnya
Dengan Kekuatan Senjata, Mayjen Izak Pangemanan Akui Sangat Mudah Menghancurkan OPM Papua
Dengan Kekuatan Senjata, Mayjen Izak Pangemanan Akui Sangat Mudah Menghancurkan OPM Papua

Pernyataan Pangdam XVII/Cendrawasih Mayjen Izak Pangemanan.

Baca Selengkapnya
Belah Hutan-Lewati Sungai, Pasukan TNI Tewaskan 5 KKB saat Kontak Tembak di Pegunungan Papua
Belah Hutan-Lewati Sungai, Pasukan TNI Tewaskan 5 KKB saat Kontak Tembak di Pegunungan Papua

Prajurit TNI berhasil lumpuhkan 5 anggota KSTP hingga tewas. Sulitnya medan tempur di hutan dan pegunungan tak mempan bagi para anggota Satgas Yonif 7 Marinir.

Baca Selengkapnya
45 Prajurit TNI Diamankan Buntut Penyerangan Warga Desa Selamat di Deli Serdang
45 Prajurit TNI Diamankan Buntut Penyerangan Warga Desa Selamat di Deli Serdang

Ia menyebut, dari puluhan prajurit yang diamankan itu nantinya akan dipilah. Hal ini untuk mengetahui siapa yang terlibat langsung dalam kejadian tersebut.

Baca Selengkapnya
Dua Anggota TNI AL Terlibat Penembakan Bos Rental Mobil dari Satuan Kopaska
Dua Anggota TNI AL Terlibat Penembakan Bos Rental Mobil dari Satuan Kopaska

Ketiga prajurit TNI AL yang terlibat berinsial Sertu AA, Sertu RA dan KLK BA.

Baca Selengkapnya
OPM Terus Berulah, Ratusan Pasukan Khusus TNI AU Diterjunkan ke Papua & Ini Tugas Penting yang Dilakukan
OPM Terus Berulah, Ratusan Pasukan Khusus TNI AU Diterjunkan ke Papua & Ini Tugas Penting yang Dilakukan

Mereka akan berjaga di sejumlah Bandara di Papua dan beberapa titik lainnya.

Baca Selengkapnya