Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ini cara TNI AD latihan perang menggunakan tank

Ini cara TNI AD latihan perang menggunakan tank tentara latihan perang dengan tank. ©2013 Merdeka.com

Merdeka.com - Menguasai taktik peperangan di darat merupakan hal terpenting bagi para prajurit TNI terutama Angkatan Darat. Latihan demi latihan terus diberikan agar kuat dalam mempertahankan kedaulatan Bangsa Indonesia.

Tidak hanya lihai dalam menggunakan pisau dan senjata api, dalam TNI AD ada divisi yang bertempur menggunakan alat tempur berat semacam tank. Salah satu kesatuan yang berlatih spesialis tank yaitu Batalyon Kavaleri 8/Tank, Pasuruan, Jawa Timur.

"Untuk strategi kami gunakan tank mainan remote control sebagai latihan komunikasi dan lainnya. Baru nanti direalisasikan ke yang aslinya," ujar Komandan Batalyon, Letkol Otto Sallu di markasnya, Rabu (21/8).

Tempat latihan menggunakan tank mainan tersebut diberi nama 'Tactical for game'. Jalur mainan tersebut terbuat dari semen sepanjang kira-kira 50 meter dengan lebar 30 cm, yang dibangun di atas tanah berliku.

Para penggerak mainan tersebut berpakaian selayaknya berada di dalam tank. Mereka mengenakan atribut baju, helm dan alat komunikasi serta menenteng remote untuk menggerakkan mainan tank itu.

"Pasukan maju, sasaran di depan. Tank satu bersiap," ujar salah satu tentara saat sedang berlatih. Musuh yang dimaksud yaitu mobil remote control yang tidak bergerak sebagai target sasaran.

Mesti hanya lewat mainan, keseriusan latihan sangatlah penting. Hal itu karena nantinya akan direalisasikan ke tank sungguhan atau dalam perang yang sebenarnya.

Selain itu, strategi tempur menggunakan tank juga dilakukan di wadah pasir berukuran 4x2 m yang diberi tali dibentuk seperti papan catur. Tempat itu untuk menyimulasikan lokasi-lokasi pergerakan tank saat perang dan titik mana saja yang harus disiapkan. (mdk/did)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Melihat dari Dekat Perang Pasukan Marinir TNI AL, Ganas Siang Malam Musuh Digempur Tank
VIDEO: Melihat dari Dekat Perang Pasukan Marinir TNI AL, Ganas Siang Malam Musuh Digempur Tank

Pelatihan dilakukan guna meningkatkan kemampuan prajurit dalam medan perang

Baca Selengkapnya
Jenderal TNI Saksikan Prajurit Bombardir Dua Pesawat Musuh
Jenderal TNI Saksikan Prajurit Bombardir Dua Pesawat Musuh

Prajurit menembak menggunakan meriam hingga rudal hingga pesawat hancur berkeping-keping.

Baca Selengkapnya
Perkuat Pengamanan Obvitnas, Pertamina-TNI AL Gelar Latihan Keadaan Darurat
Perkuat Pengamanan Obvitnas, Pertamina-TNI AL Gelar Latihan Keadaan Darurat

Pertamina harus memastikan keamanan seluruh infrastruktur energi untuk menjaga stok dan ketahanan energi nasional

Baca Selengkapnya
⁠Ancaman Perang dari Serangan Udara, Poltekad Bikin Sendiri Drone Burung, Kolonel Nur Rachman 'Mendukung Untuk Pengintaian'
⁠Ancaman Perang dari Serangan Udara, Poltekad Bikin Sendiri Drone Burung, Kolonel Nur Rachman 'Mendukung Untuk Pengintaian'

Poltekad TNI AD berhasil membuat drone yang berbentuk seperti burung untuk mendukung pengintaian dari serangan udara.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Ketangguhan Tank Leopard TNI AD di Medan Tempur, Boom Uji Lepaskan Tembakan
VIDEO: Ketangguhan Tank Leopard TNI AD di Medan Tempur, Boom Uji Lepaskan Tembakan

Dalam video, tank Leopark berjalan di medan yang ekstrem, memasuki hutan dan jalan berlumpur.

Baca Selengkapnya
Viral Mobil Ngebut Lawan Arah Pakai Pelat Dinas TNI, Kapuspen Buka Suara
Viral Mobil Ngebut Lawan Arah Pakai Pelat Dinas TNI, Kapuspen Buka Suara

Kapuspen TNI, Laksda Julius Widjojono pastikan pelat dinas tersebut palsu.

Baca Selengkapnya
KSAL Laksamana Muhammad Ali Keluarkan Perintah, Kapal Perang TNI AL Buatan RI Tembak Musuh dengan Senjata Khusus
KSAL Laksamana Muhammad Ali Keluarkan Perintah, Kapal Perang TNI AL Buatan RI Tembak Musuh dengan Senjata Khusus

Laksamana TNI Muhammad Ali memberi perintah secara langsung kepada prajurit untuk menembak musuh dalam Latopslagab 2024 TNI AL.

Baca Selengkapnya
FOTO: Aksi Prajurit TNI Simulasi Hadapi Kericuhan Pemilu 2024, Pakai Water Canon hingga Anjing Pengamanan
FOTO: Aksi Prajurit TNI Simulasi Hadapi Kericuhan Pemilu 2024, Pakai Water Canon hingga Anjing Pengamanan

Simulasi ini digelar sebagai upaya mematangkan persiapan prajurit TNI dalam mengamankan kelancaran Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Prajurit TNI Asal Papua Tiba-tiba Todongkan Pistol Kepada Komandannya 'Mana Duit', Ending-nya Tertawa
Prajurit TNI Asal Papua Tiba-tiba Todongkan Pistol Kepada Komandannya 'Mana Duit', Ending-nya Tertawa

Seorang prajurit TNI asal Papua menodong pistol kepada komandan dan meminta duit, rekan-rekan TNI yang melihat kejadian tersebut pun hanya bisa tertawa.

Baca Selengkapnya
Pantas Disebut Pasukan Elit TNI, Begini Kerasnya Prajurit Kopassus Digembleng saat Latihan
Pantas Disebut Pasukan Elit TNI, Begini Kerasnya Prajurit Kopassus Digembleng saat Latihan

Meraih baret merah dan brevet komando, simbol kebanggaan unit ini, bukanlah hal yang bisa dianggap enteng.

Baca Selengkapnya
Aksi Pelatih TNI Ajari Tentara Bertempur, Bersuara Keras & Galak Tapi Malah Bikin Ketawa Ngakak
Aksi Pelatih TNI Ajari Tentara Bertempur, Bersuara Keras & Galak Tapi Malah Bikin Ketawa Ngakak

Sebuah video memperlihatkan seorang pelatih TNI yang melatih prajuritnya dengan cara yang lucu dan bikin ngakak.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Ini Spesifikasi Tank Harimau Karya Anak Bangsa, Alutsista Canggih Kebanggan Prabowo
VIDEO: Ini Spesifikasi Tank Harimau Karya Anak Bangsa, Alutsista Canggih Kebanggan Prabowo

Alutsista tersebut dikembangkan dari kerja sama dua pabrik asal Turki FNSS dan PT Pindad Indonesia.

Baca Selengkapnya