Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Inilah sosok pak Setu, penemu fosil tengkorak Homo Erectus

Inilah sosok pak Setu, penemu fosil tengkorak Homo Erectus Pak Setu. ©2016 merdeka.com/arie sunaryo

Merdeka.com - Setu Wiryorejo (56), warga Dukuh Bojong Desa Manyarejo, Kecamatan Plupuh, Kabupaten Sragen, Jawa Tengah secara tak sengaja menemukan sebuah fosil atap tengkorak mirip manusia. Saat itu, dia sedang pergi ke Sungai Bojong, tak jauh dari rumahnya.

"Biasa mas, kerjaan saya tiap hari ya seperti itu. Ke sungai bawa tas dan linggis, cari-cari tulang," ujar bapak tiga anak itu saat ditemui merdeka.com di rumahnya, Senin (18/4).

Setu menceritakan, saat ke sungai, tanpa sengaja dia melihat fosil tengkorak. Setelah didekati, dia belum yakin jika itu tengkorak manusia. Dia pun bergegas membawa barang itu pulang ke rumah.

"Sampai di rumah saya bersihkan, saya cuci pakai air. Dan ternyata atap tengkorak mirip manusia. Kemudian langsung saya antarkan. Saya serahkan ke Balai Pelestarian Situs Manusia Purba, Sangiran," kata Setu.

Setu mengaku sering menemukan fosil, saat ia sengaja mencari di lokasi tanah longsor atau di sungai. Meski sering menemukan fosil, tetapi baru kali ini dia menemukan fosil mirip tengkorak manusia.

"Kalau musim hujan gini biasanya banyak yang hanyut di sungai atau kena longsoran. Tapi yang saya temukan kebanyakan fosil hewan. Dulu itu fosil gajah, kura-kura, dan lainnya," ucap Setu.

Setu mengaku bersama tiga orang lainnya sering mencari fosil atau tulang di sekeliling desanya. Jika mendapatkan fosil, dia tidak lantas menjualnya, tetapi diserahkan ke Balai Pelestarian Situs Manusia Purba, Sangiran.

"Pekerjaan saya setiap hari bikin arang kayu. Setelah selesai ya ke sungai, kadang sama pak RT dan tetangga saya," tutup Setu. (mdk/ary)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kisah Raden Saleh, Arkeolog Pertama di Indonesia dengan Sejarah Panjang
Kisah Raden Saleh, Arkeolog Pertama di Indonesia dengan Sejarah Panjang

Dalam keberagaman karyanya, Raden Saleh tidak hanya seniman, tapi juga kontributor arkeologi.

Baca Selengkapnya
Pria Ini Temukan Fosil Dinosaurus Utuh Berusia 70 Juta Tahun, Tapi Disembunyikan Selama 2 Tahun
Pria Ini Temukan Fosil Dinosaurus Utuh Berusia 70 Juta Tahun, Tapi Disembunyikan Selama 2 Tahun

Fosil ini ditemukan tak sengaja saat pria tersebut sedang jalan-jalan dengan anjingnya.

Baca Selengkapnya
Fosil Dinosaurus Ini Ditemukan di Pekarangan Pribadi, Terjual dengan Harga Rp 716 Miliar
Fosil Dinosaurus Ini Ditemukan di Pekarangan Pribadi, Terjual dengan Harga Rp 716 Miliar

Fosil dinosaurus jenis ini ditemukan dan kemudian di lelang. Harga tersebut konon menjadi yang termahal sepanjang lelang fosil.

Baca Selengkapnya
Arkeolog Temukan Harta Karun Berusia 3500 Tahun di Bawah Ladang, Isinya Ditaksir Bernilai Fantastis
Arkeolog Temukan Harta Karun Berusia 3500 Tahun di Bawah Ladang, Isinya Ditaksir Bernilai Fantastis

Dengan menggunakan detektor logam, seorang arkeolog menemukan sekumpulan benda logam yang tersembunyi di bawah tanah.

Baca Selengkapnya
Fosil Reptil Berusia 280 Juta Tahun Ini Ternyata Palsu, Sebagian Terbuat dari Cat
Fosil Reptil Berusia 280 Juta Tahun Ini Ternyata Palsu, Sebagian Terbuat dari Cat

Fosil ini ditemukan di Pegunungan Alpen Italia pada 1931

Baca Selengkapnya
Gali Tanah Mau Bangun Rumah, Warga Sragen Temukan Fosil Gading Gajah Berusia 800 Ribu Tahun
Gali Tanah Mau Bangun Rumah, Warga Sragen Temukan Fosil Gading Gajah Berusia 800 Ribu Tahun

fosil gading gajah itu memiliki panjang 3,25 meter, diperkirakan berusia 800 ribu tahun.

Baca Selengkapnya
Menguak Fakta Kingkong Purba Raksasa yang Pernah Hidup di Muka Bumi, Salah Satu Fosilnya Ditemukan di Tegal
Menguak Fakta Kingkong Purba Raksasa yang Pernah Hidup di Muka Bumi, Salah Satu Fosilnya Ditemukan di Tegal

Hewan purba itu punah diduga karena tidak bisa beradaptasi pada perubahan iklim yang ekstrem.

Baca Selengkapnya
Arkeolog Temukan Fosil Kecebong Tertua dari Zaman Dinosaurus
Arkeolog Temukan Fosil Kecebong Tertua dari Zaman Dinosaurus

Meskipun fosil katak yang lebih tua sudah ditemukan, belum ada lagi fosil kecebong yang ditemukan dari periode yang lebih awal.

Baca Selengkapnya
Bocah 13 Tahun Temukan Fosil Berusia 5 Juta Tahun, Spesies Baru Anjing Laut Diambil dari Namanya
Bocah 13 Tahun Temukan Fosil Berusia 5 Juta Tahun, Spesies Baru Anjing Laut Diambil dari Namanya

Fosil tengkorak ini ditemukan saat sedang jalan-jalan di pantai.

Baca Selengkapnya
Ini Fosil Salah Satu Dinosaurus Tertua di Dunia, Namanya Diambil dari Benua Pertama di Bumi dan Usianya 237 Juta Tahun
Ini Fosil Salah Satu Dinosaurus Tertua di Dunia, Namanya Diambil dari Benua Pertama di Bumi dan Usianya 237 Juta Tahun

Saat ditemukan fosil itu ditutupi lapisan batu tebal.

Baca Selengkapnya
Bantu Tukang Kebun Gali Kentang, Anak Sekolah Temukan Patung Mesir Kuno Berusia 4.000 Tahun
Bantu Tukang Kebun Gali Kentang, Anak Sekolah Temukan Patung Mesir Kuno Berusia 4.000 Tahun

Mengapa patung Mesir kuno ini ada di Skotlandia masih menjadi misteri.

Baca Selengkapnya
Pria Yunani Temukan Harta Karun Zaman Romawi di Halaman Rumahnya,  Ada Kepingan Batu Nisan Muslim
Pria Yunani Temukan Harta Karun Zaman Romawi di Halaman Rumahnya, Ada Kepingan Batu Nisan Muslim

Di halaman rumah pria tersebut, arkeolog dari Otoritas Kepurbakalaan Drama, Yunani mengidentifikasi sejumlah artefak.

Baca Selengkapnya