Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Istana Tepis Kabar Jokowi Pilih Komjen Sigit Karena Faktor Kedekatan

Istana Tepis Kabar Jokowi Pilih Komjen Sigit Karena Faktor Kedekatan Jokowi ke Sulbar. ©2021 Foto: Lukas - Biro Pers Sekretariat Presiden

Merdeka.com - Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko menepis terkait terpilihnya calon Kapolri tunggal,Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo lantaran memiliki kedekatan dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Dia menilai mantan gubernur DKI Jakarta tersebut memilih Listyo sebagai calon Kapolri lantaran memiliki kriteria yang mempuni mulai dari kapasitas, kapabilitas, loyalitas hingga integritas.

"Jadi bukan karena macem-macem tapi seorang pimpinan puncak itu memiliki tanggung jawab yang luar biasa, kalau dia memberi tanggung jawab yang luar biasa maka mereka juga harus mempunyai kemampuan yang luar biasa," kata Moeldoko di kantornya, Rabu (20/1).

Dia menuturkan seorang calon pemimpin harus memiliki kapasitas dalam mengadopsi dan terbukti. persoalan dia sudah terbukti. Kemudian harus memiliki loyalitas pada negara. Tidak hanya itu Integritas dan perbuatan itu juga kata Moeldoko jadi salah satu yang dilihat.

"Tanggung jawab dan itu beberapa hal menjadi pertimbangan seseorang untuk bisa menduduki jabatan tertinggi dalam sebuah organisasi. Jadi pertimbangannya seperti itu, bukan yang lain-lain," beber Moeldoko.

Moeldoko juga tidak mempermasalahkan terkait Listyo Sigit yang telah melangkahi empat angkatan seniornya. Menurut dia, loncatan tersebut juga menjadi pertimbangan.

"Jadi pasti presiden sudah memikirkan untuk kepentingan yang lebih besar maka ada pertimbangan lain. Ini pilihan-pilihan, pendekatan pertama pendekatan senioritas pilihan kedua pilihan beberapa persyaratan tadi," kata Moeldoko.

"Bisa pendekatan senioritas apabila apa yang jadi pemikiran pak presiden tadi dari berbagai indikator itu terpenuhi," lanjut Moeldoko.

(mdk/rhm)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Jokowi Bocorkan Kandidat Calon Kasad, Ada Nama Letjen Maruli Simanjuntak
VIDEO: Jokowi Bocorkan Kandidat Calon Kasad, Ada Nama Letjen Maruli Simanjuntak

Jabatan KSAD saat ini kosong usai Jenderal Agus Subiyanto dilantik menjadi Panglima TNI.

Baca Selengkapnya
Membaca Makna di Balik Pesan Kapolri Sigit Soal 'Kriteria Pemimpin yang Melanjutkan Estafet'
Membaca Makna di Balik Pesan Kapolri Sigit Soal 'Kriteria Pemimpin yang Melanjutkan Estafet'

Hal itu diungkapkan Kapolri dalam acara acara Perayaan Natal Mabes Polri Tahun 2023 di Auditorium PTIK, Jakarta Selatan

Baca Selengkapnya
VIDEO: Respons Kapolri Listyo Soal Kemarahan Megawati Sulit Minta Bertemu
VIDEO: Respons Kapolri Listyo Soal Kemarahan Megawati Sulit Minta Bertemu "Beliau Sayang Saya"

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo buka suara soal keinginan Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri yang ingin bertemu dirinya

Baca Selengkapnya
Balok 3 di Pundak kini Bertabur Bintang, Sosoknya Paling Disegani di Kepolisian
Balok 3 di Pundak kini Bertabur Bintang, Sosoknya Paling Disegani di Kepolisian

Inilah sosok polisi pemilik balok 3 di pundak yang kini bertabur bintang dan paling disegani di Kepolisian.

Baca Selengkapnya
Jokowi Akui Menantu Luhut Letjen Maruli Simanjuntak Masuk Kandidat Kasad
Jokowi Akui Menantu Luhut Letjen Maruli Simanjuntak Masuk Kandidat Kasad

Jabatan Kasad saat ini kosong usai Jenderal Agus Subiyanto dilantik menjadi Panglima TNI.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Makin Sengit Megawati Singgung Jabatan Kapolri Pak Sigit Lewati Lima Angkatan di Polri
VIDEO: Makin Sengit Megawati Singgung Jabatan Kapolri Pak Sigit Lewati Lima Angkatan di Polri

Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri berulang kali menyebut nama Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo ketika berpidato.

Baca Selengkapnya
Respons Istana soal Sejumlah Kerabat Jokowi Berposisi Strategis di BUMN
Respons Istana soal Sejumlah Kerabat Jokowi Berposisi Strategis di BUMN

Mereka yang duduk di kursi komisaris adalah orang yang dianggap negara memiliki kemampuan mumpuni.

Baca Selengkapnya
Klarifikasi Polri Terkait Pesan Jenderal Sigit soal ‘Pemimpin Melanjutkan Estafet’
Klarifikasi Polri Terkait Pesan Jenderal Sigit soal ‘Pemimpin Melanjutkan Estafet’

Sebelumnya, Kapolri Jenderal Sigit mengatakan sosok presiden selanjutnya mampu meneruskan estafet kepemimpinan ke depan.

Baca Selengkapnya
Karier Moncer Para Mantan Ajudan Jokowi di TNI
Karier Moncer Para Mantan Ajudan Jokowi di TNI

Deretan mantan ajudan Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang punya karir moncer di militer.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Fokus Kapolri Listyo saat Jokowi Bicara Penting, Bukan Hanya Mendengar
VIDEO: Fokus Kapolri Listyo saat Jokowi Bicara Penting, Bukan Hanya Mendengar

Kapolri Jenderal Listyo Sigit fokus mendengarkan arahan Presiden Jokowi saat Rapim TNI dan Polri.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jejak Cemerlang Letjen TNI Widi, Eks Ajudan Jokowi Raih Bintang Tiga di Pundak
VIDEO: Jejak Cemerlang Letjen TNI Widi, Eks Ajudan Jokowi Raih Bintang Tiga di Pundak

Mantan Ajudan Presiden Joko Widodo itu kini berpangkat Letnan Jenderal atau Letjen.

Baca Selengkapnya
7 Fakta Sosok Letnan Jenderal Widi Prasetijono, Eks Ajudan Pribadi Jokowi Kini Dapat Promosi Jabatan Dankodiklatad
7 Fakta Sosok Letnan Jenderal Widi Prasetijono, Eks Ajudan Pribadi Jokowi Kini Dapat Promosi Jabatan Dankodiklatad

Sosok Letnan Jenderal Widi Prasetijono yang baru dilantik. Dulu ajudan Jokowi kini jadi.

Baca Selengkapnya