Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Istimewanya Maulid Nabi dan Natal berdekatan, bikin damai Indonesia

Istimewanya Maulid Nabi dan Natal berdekatan, bikin damai Indonesia Gereja dan Masjid di Solo. ©2012 Merdeka.com

Merdeka.com - Perayaan kelahiran Maulid Nabi Muhammad SAW dan Natal di tahun ini dirasakan begitu istimewa bagi masyarakat Indonesia. Hanya berselang sehari, kedua hari raya itu diperingati.

Semua perayaan itu dilakukan dua agama berbeda. Maulid atau kelahiran Nabi Muhammad SAW dirasakan begitu spesial bagi umat islam. Sedangkan Hari Raya Natal, merupakan peringatan lahirnya Yesus Kristus. Ini merupakan perayaan besar bagus umat kristiani.

"Saya pikir ini sangat istimewa kalau kemarin kita merayakan Maulid Nabi Muhammad Salawlahu Alaihi Wasalam, dan hari ini kita merayakan Natal. Dua perayaan besar dalam dua agama besar di Indonesia," kata Pendeta Stevan Suleeman di Gereja Immanuel, Jakarta, Jumat (25/12).

Dengan berdekatannya dua perayaan, menurut dia, hal ini merupakan tanda Islam dan Kristen di Indonesia harus saling menghormati. Apalagi keberagaman agama di Tanah Air kerap menjadi contoh bagi pelbagai negara di dunia.

"Saya pikir ini sebuah pesan yang ingin disampaikan Tuhan kepada kita agar kita hidup berdampingan secara damai" ujar Stevan.

Pada Natal ini, dia juga mengajak umat Kristen ikut merasakan penderitaan yang dialami oleh Yesus. "Ajakan yang ingin kami sampaikan adalah bagaimana umat Kristiani ikut merasakan yang dialami oleh Yesus," terangnya. (mdk/ang)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Momen Natal Diharapkan Jadi Perekat Persatuan Bangsa Pasca-Pilpres dan Pilkada 2024
Momen Natal Diharapkan Jadi Perekat Persatuan Bangsa Pasca-Pilpres dan Pilkada 2024

Jangan sampai adanya perbedaan menjadi penghalang untuk merawat persatuan

Baca Selengkapnya
Pesan Prabowo di Natal Nasional 2024: Hidup Rukun dan Ingatlah Saudara Kita yang Kesulitan
Pesan Prabowo di Natal Nasional 2024: Hidup Rukun dan Ingatlah Saudara Kita yang Kesulitan

Presiden Prabowo Subianto menyampaikan pesan perdamaian dan kerukunan dalam pidatonya pada Perayaan Natal Nasional 2024.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Pesan Sejuk Menag Nasarudin Natal 2024
VIDEO: Pesan Sejuk Menag Nasarudin Natal 2024 "Momentum Membumikan Ajaran Agama"

Menteri Agama Nasarudin Umar mengucapkan selamat Natal 2024 kepada seluruh umat Kristiani di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Perayaan Natal Nasional Wujud Inklusivitas Kasih Manusia dan Lingkungan
Perayaan Natal Nasional Wujud Inklusivitas Kasih Manusia dan Lingkungan

Sekretaris Komisi KWI Romo Diakon Frans Adi Kristi Prasetya mengharapkan pentingnya momen Natal untuk memperkuat hubungan antar umat beragama.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Selamat Natal, Semoga Kedamaian Menyertai Kita Semua
Jokowi: Selamat Natal, Semoga Kedamaian Menyertai Kita Semua

Jokowi berharap, Natal tahun ini dapat membawa kesejahteraan bagi setiap insan di dunia.

Baca Selengkapnya
Pesan Presiden Prabowo Subianto saat Perayaan Natal Nasional 2024: Hidup Rukun dan Ingatlah Saudara Kita yang Kesulitan
Pesan Presiden Prabowo Subianto saat Perayaan Natal Nasional 2024: Hidup Rukun dan Ingatlah Saudara Kita yang Kesulitan

Presiden Prabowo Subianto memberikan pidato yang menekankan tentang perdamaian dan kerukunan.

Baca Selengkapnya
Pesan Mendalam Menag Nasaruddin Umar Saat Perayaan Natal Nasional Tahun 2024
Pesan Mendalam Menag Nasaruddin Umar Saat Perayaan Natal Nasional Tahun 2024

Nasaruddin berpesan kepada masyarakat untuk menebar kasih dan menguatkan bangunan kemanusiaan.

Baca Selengkapnya
Doa dan Harapan Prabowo di Hari Perayaan Natal 2024
Doa dan Harapan Prabowo di Hari Perayaan Natal 2024

“Selamat Hari Natal kepada seluruh umat Kristiani di Indonesia,” tulis isi unggahan Prabowo.

Baca Selengkapnya
Menag Nasaruddin Umar Ucapkan Selamat Natal 2024: Mari Menebar Cinta Kasih dan Menguatkan Kemanusiaan
Menag Nasaruddin Umar Ucapkan Selamat Natal 2024: Mari Menebar Cinta Kasih dan Menguatkan Kemanusiaan

Menag Nasaruddin Umar mengucapkan selamat Natal 2024 kepada umat Kristiani.

Baca Selengkapnya
Ucapkan Selamat Natal dan Tahun Baru 2025, Ini Harapan Prabowo dan Gibran
Ucapkan Selamat Natal dan Tahun Baru 2025, Ini Harapan Prabowo dan Gibran

Presiden Prabowo Subianto menyampaikan ucapan Hari Raya Natal kepada seluruh umat Kristiani yang merayakan di Tanah Air.

Baca Selengkapnya
Perkuat Toleransi Keberagaman dan Interaksi Antar-Umat Jelang Hari Natal
Perkuat Toleransi Keberagaman dan Interaksi Antar-Umat Jelang Hari Natal

Perjumpaan antarumat beragama serta penguatan nilai-nilai toleransi adalah langkah penting menuju masyarakat harmonis

Baca Selengkapnya
Poin-Poin Penting Pidato Paus di Istana Negara
Poin-Poin Penting Pidato Paus di Istana Negara

Pidato tersebut dia sampaikan di depan Presiden Joko Widodo, Wakil Presiden Ma'ruf Amin, Presiden terpilih Prabowo Subianto dan para pejabat.

Baca Selengkapnya