Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Banyak penipuan WNA, Bareskrim bakal perkuat pengamanan cyber

Banyak penipuan WNA, Bareskrim bakal perkuat pengamanan cyber Kombes Victor Edi Simanjuntak. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Kasus penipuan cyber crime yang dilakukan oleh 30 warga negara Taiwan membuat Indonesia menjadi negara yang aman bagi penipu asing melakukan aksinya. Sebab, ini bukan kali pertama WNA menetap di Indonesia untuk melakukan penipuan cyber crime di negara lain.

Direktur Tindak Pidana Ekonomi Khusus Bareskrim Polri, Brigjen Pol Victor Edison Simanjuntak mengatakan, alasan WNA melakukan hal itu agar aksinya tidak bisa dimonitor oleh negara setempat. Sebab, negara-negara seperti China, Hongkong, dan Taiwan bisa memonitor adanya penggunaan telekomunikasi yang tidak digunakan di daerah sekitar.

"Karena mereka bisa melakukan di Indonesia, karena kalau dia melakukan di sana mereka sudah bisa langsung termonitor. Kalau di sini kan enggak. Jika ada orang yang menggunakan dunia maya dalam kegiatan-kegiatan tertentu, itu bisa kita monitor, makanya kan penggunaan telekomunikasi dalam jumlah besar, itu harus melaporkan diri," kata Victor di Mabes Polri, Kamis (27/8).

Orang lain juga bertanya?

Sayangnya, kata Victor, Indonesia tidak memiliki teknologi tersebut, sehingga tidak bisa mendeteksi adanya penggunaan telekomunikasi yang mencurigakan. Oleh karena itu, Victor menambahkan Indonesia harus memiliki cyber security (pengamanan cyber) agar bisa memonitor penggunaan telekomunikasi tersebut.

"Makanya kita membutuhkan cyber security. Jadi ketika ada penggunaan (telekomunikasi) di daerah tertentu dan tidak masuk di dalam atau tidak terdaftar di area itu, nah itu berarti kan tidak betul, kita bisa langsung tahu," imbuhnya.

Victor mengaku masalah ini tidak bisa hanya ditangani oleh kepolisian saja. Namun juga berbagai pihak seperti Dirjen Imigrasi, Telekomunikasi, dan Kementerian Luar Negeri juga turut andil untuk menyelesaikan masalah ini.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Imigrasi Ancam Deportasi 103 WNA di Bali Terlibat Penipuan Online, Ini Asal Negaranya
Imigrasi Ancam Deportasi 103 WNA di Bali Terlibat Penipuan Online, Ini Asal Negaranya

berdasarkan data jumlah wisatawan asing masuk Indonesia naik 30 persen terhitung hingga Mei 2024

Baca Selengkapnya
Penipuan Online 'Love Scamming' Internasional, Pelaku Untung Rp50 Miliar per Bulan
Penipuan Online 'Love Scamming' Internasional, Pelaku Untung Rp50 Miliar per Bulan

Mereka mampu menggaet pelaku melalui aplikasi dating Tinder, Bumble, Okcupid, Tantan dan sebagainya.

Baca Selengkapnya
Polisi Buru Bandar Judi Online sampai ke Taiwan
Polisi Buru Bandar Judi Online sampai ke Taiwan

pihaknya akan berkoordinasi dengan Divhubinter Mabes Polri untuk mengejar bandar-bandar judi.

Baca Selengkapnya
103 WNA Ditangkap di Bali, Diduga Lakukan Kejahatan Siber
103 WNA Ditangkap di Bali, Diduga Lakukan Kejahatan Siber

103 WNA Ditangkap di Bali, Diduga Lakukan Kejahatan Siber

Baca Selengkapnya
Polda Metro Garap 23 Kasus Judi Online: Semua Bandar di Luar Negeri, Kita Tangkap Kakinya
Polda Metro Garap 23 Kasus Judi Online: Semua Bandar di Luar Negeri, Kita Tangkap Kakinya

Polda Metro Garap 23 Kasus Judi Online: Semua Bandar di Luar Negeri, Kita Tangkap Kakinya

Baca Selengkapnya
Otaki Penipuan Online dengan Korban 800 Orang, WN China Ditangkap Bareskrim
Otaki Penipuan Online dengan Korban 800 Orang, WN China Ditangkap Bareskrim

Otaki Penipuan Online dengan Korban 800 Orang, WN China Ditangkap Bareskrim

Baca Selengkapnya
Polda NTT Bongkar Sindikat TPPO Internasional, Modus Tawarkan Magang di Taiwan
Polda NTT Bongkar Sindikat TPPO Internasional, Modus Tawarkan Magang di Taiwan

Sebanyak empat tersangka ditangkap dalam operasi yang dilakukan di dua lokasi berbeda, yaitu di Bandara Ngurah Rai Bali dan di Kabupaten Kediri, Jawa Timur.

Baca Selengkapnya
Kronologi Pemulangan 35 WNI Operator Judi Online Usai Digerebek di Hotel Tourist Garden Filipina
Kronologi Pemulangan 35 WNI Operator Judi Online Usai Digerebek di Hotel Tourist Garden Filipina

Penggerebekan dilakukan aparat setempat setelah Presiden Pilipina, Ferdinand Marcos Jr. mengeluarkan kebijakan menghentikan operasional seluruh perusahaan POGO.

Baca Selengkapnya
Pakai Visa Bisnis ke Bali, 10 WN China Malah Jualan Token Listrik hingga Pulsa Secara Ilegal
Pakai Visa Bisnis ke Bali, 10 WN China Malah Jualan Token Listrik hingga Pulsa Secara Ilegal

Untuk mengelabui petugas, mereka masuk ke wilayah Bali tidak secara bersamaan.

Baca Selengkapnya
8 Tersangka Judi Online dan Konten Live Porno di Situs Hot51 Ditangkap, Bosnya Diduga WNA Taiwan
8 Tersangka Judi Online dan Konten Live Porno di Situs Hot51 Ditangkap, Bosnya Diduga WNA Taiwan

Bareskrim Polri menangkap delapan tersangka kasus dugaan perjudian online dan konten streaming pornografi jaringan internasional.

Baca Selengkapnya
Kaki Tangan Tersangka Kasus Penipuan Like dan Subscribe Konten Ditangkap di Bandung, Ini Perannya
Kaki Tangan Tersangka Kasus Penipuan Like dan Subscribe Konten Ditangkap di Bandung, Ini Perannya

Pelaku mengaku diberi upah 15 juta per bulan oleh pelaku

Baca Selengkapnya
Waspada Penipuan Berkedok Sumbangan Agama Dilakukan WNA Pakistan, Tiga Pelaku Ditangkap di Cengkareng
Waspada Penipuan Berkedok Sumbangan Agama Dilakukan WNA Pakistan, Tiga Pelaku Ditangkap di Cengkareng

Aksi WNA itu terekam dalam video yang viral di media sosial.

Baca Selengkapnya